Anda di halaman 1dari 6

LAMPIRAN INSTRUKSI BUPATI SUKABUMI

NOMOR : 4 TAHUN 2017


TANGGAL : 2 AGUSTUS 2017
TENTANG : PENYELENGGARAAN GERAKAN MASYARAKAT HIDUP SEHAT

No Penanggung Jawab Kegiatan Kegiatan Utama Indikator

1 Sekretariat Daerah Mengkoordinasikan Dan Memfasilitasi Perangkat Daerah Menyusun kebijakan pelaksanaan Gerakan Masyarakat Hidup
Dalam Pelaksanaan Kegiatan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat.
Sehat
2 Dinas Kesehatan a. Melaksanakan Kampanye Gerakan Masyarakat Hidup 1. Melaksanakan minimal 5 (lima) tema Kampanye Gerakan
Sehat serta meningkatkan advokasi dan pembinaan Masyarakat Hidup sehat
daerah dalam pelaksanaan kebijakan Kawasan Tanpa 2. Melaksanakan kebijakan kawasan tanpa Rokok di minimal
Rokok (KTR) 50 persen sekolah.
b. Meningkatkan pendidikan mengenai gizi seimbang dan 1. Meninkatkan petugas kesehatan yang menjadi konselor
pemberian Air Susu Ibu ASI eksklusif, serta aktifitas menyusui
fisik 2. Meningkatan kampanye Air Susu Ibu (ASI) Ekslusif
3. Melaksanakan Kegiatan sosialisasi Gemar Beraktifitas Fisik.
c. Meningkatkan Pelaksanaan diteksi dini penyakit di Puskesmas melaksanakan kegiatan diteksi dini kanker payudara
Puskesmas dan leher Rahim pada perempuan usia 30-50 tahun
3 Dinas Pengendalian Penduduk a. Melakukan Promosi kepada masyarakat, sekolah dan Melakukan kegiatan promosi kepada masyarakat, sekolah untuk
dan Keluarga Berencana pemahaman tentang kesehatan treproduksi memberikan pemahaman tentang kesehatan reproduksi
b. Melakukan promosi untuk menggerkan partisifasi kaum Melakukan kegiatan promosi untuk menggerakan partisipasi
perempuan dalam upaya diteksi dini factor resiko kaum perempuan dalam upaya diteksi dini factor resiko
penyakit kanker rahim penyakit kanker rahim melalui pemeriksaan IVA test
4 Dinas Kebudayaan, Pemuda Meningkatkan kampanye gemar olahraga, memfasilitasi 1. Melaksanakan olahraga massal, petualang, tantangan dan
dan Olah Raga penyelengaraan olahraga masyarakat, dan meningkatakan wisata
penyediaan fasilitas sarana olahraga masyarakat
2. Menyelenggarakan kejuaraan olahraga, rekreasi
3. Memfasilitasi sarana olahraga pendidikan olahraga rekreasi
dan olahraga prestasi
4. Memfasilitasi kejuaraan olahraga tradisional dan layanan
khusus
5. Pendampingan sarjana olahraga
5 Dinas Pendidikan a. Meningkatkan Kegiatan Usaha Kesehatan Sekolah 1. Mendorong sekolah memiliki UKS sesuai standard
(UKS), mendorong sekolah sebagai Kawasan Tanpa pelayanan
Asap Rokok (KTR), mendorong Sekolah Ramah Anak 2. Menerapkan kebijakan kawasan Tanapa Rokok (KTR) d
sekolah dan sekolah sehat
3. Mendorong sekolah ramah anak (sekolah yang bebas
intimidasi dan kekerasan)
b. Meningkatkan aktivitas Fisik/olahraga secara rutin 3 1. Mendorong satuan pendidikan agar memiliki sarana
kali dalam seminggu di sekolah dan satuan pendidikan olahraga sekolah
secara eksternal dan ekstrakurikuler serta penyediaan 2. Mendorong satuan pendoidikan agar meningkatkan kegiatan
sarana sanitasi dasar aktivitas fisik/olahraga disekolah
3. Mendorong satuan pendidikan yang memiliki sarana sanitasi
di sekolah
c. Meningkatkan pendidikan keluarg untuk hidup sehat Melaksanakan kegiatan pelayanan pendidikan keluarga untuk
hidup sehat
d. Melakukan edukasi tentang Air Susu Ibu (ASI) d Jumlah PAUD yang melakukan
jenjang PAUD
e. Meningkatkan lingkungan sanitasi sekolah Sekolah memiliki sarana sanitasi dasar
6 Kantor Kementrian Agama a. Melaksanakan bimbingannkesehatan pranikah untuk 1. Melaksanakan bimbingan kesehatan pranikah pada calan
mendorong perilaku hidup sehat dan peningkatkan pengantin
status gizi calan pengantin serta mendorong 2. Mendorong Rumah ibadah yang bersih dan sehat
pelaksanaan kegiatan rumah ibdah bersih dan sehat
b. Memperkuat fungsi Pos Kesehatan Pesantren dan upaya 1. Mendorong Pesantren menyelenggarakan kegiatan pos
Kesehatan Madrasah dan mendorong madrasah sebagai kesehatan pesantren (POSKESTREN)
kawasan Tanpa Rokok (KTR) dan Madrasah Ramah 2. Mendorong madrasah yang memiliki standar UKS yang baik
Anak 3. Mendorong madrasah yang menerapkan Kawasan Tanpa
Roko (KTR)
c. Meningkatkan kegiatan aktivitas fisik/olahraga di 1. Mendorong madrasah memiliki sarana olahraga
madrasah dan penyediaan sarana saitasi madrasah 2. Mendorong madrasah yang meningkatkan kegiatan aktivitas
fisik/olahraga disekolah
3. Mendorong madrasah yang memiliki sarana sanitasi
Dinas Tenaga Kerja dan Mendorong dan memfasilitasi perusahaan untuk Mendorong perusahaan agar melaksanakan pemeriksaan
Transmigrasi melaksanakan pemeriksaan kesehatan/ diteksi dini penyakit kesehatan /diteksi dini penyakit kepadda tenaga kerja.
pada pekerja
8 Dinas Perindustrian dan Energi a. Melaksanakan kegiatan olahraga ditempat kerja, dan 1. Mendorong perusahaan untuk melaksanakan kegiatan
Sumber Daya Mineral menerapkan Kawasan Tanpa Rokok (KTR) olahraga
b. Mendorong dan memfasilitasi perusahaan ntuk 2. Mendorng perusahaan untuk menyediakan sarana ruang
menyediakan sarana ruang menyusui menyusui
3. Mendorong perusahaan untuk menerapkan kebijakan
Kawasan Tanpa Rokok (KTR) diarea kerjanya
9 Badan Perencanaan a. Mendorong perangkat dsaerah untuk menyediakan Mendorong perangkat daerah untuk menyediakan sarana
Pembangunan Daerah sarana aktvitas fisik dan melaksanakan olahrga serta aktivitas fisik dan melaksanakan olahraga serta diteksi dini
diteksi dini penyakit secara rutin penyakit secara rutin
b. Mendorong perangkat daerah untuk menyediakan Mendorong perangkat daerah untuk menyediakan sarana ruang
sarana ruang Air Susu Ibu (ASI) menerapkan kawasan Air Susu Ibu (ASI) menerapkan kawasan Tanpa Rokok (KTR),
Tanpa Rokok (KTR), serta konsumsi sayur dan buah serta konsumsi sayur dan buah dalam pertemuan didalam atau
dalam pertemuan didalam atau diluar kantor diluar kantor
10 Dinas Komunkasi Informatika a. Melakukan desiminasi informasi layanan masyarakat Memfasilyasi pesan perilaku hidup bersih dan sehat yang
dan persandian terkait pola hidup bersih dan sehat melaui tayangan mudah dipahami oleh masyarakat
dimedia, social, cetak, radio billboard dan vidiotron
b. Melakukakan kerjasama dengan komisi penyiaran Melasanakan kegiatan kerjasama pengawasdan iklan/tayangan
Indonesia Daerah atau lembaga perijinan untuk yang tidak mendukung Gerakan Masyarakat Hidup Sehat.
pengawasan terhadap iklan/tayangan yang tidak
mendukung gerkan masyarakat hidup sehat
1 Dinas Ketahanan Pangan a. Mengawangi keamanan dan mutu pangan segar yang tidak Melaksanakan kegiatan pengawasan keamanan dan
1 memilikikandungan pestisida berbahaya mutu pangan segar yang efektif
b. Mengawasi pengolahan yang tidak memiliki kandungan Melaksanakan kegiatan pengawasan keamanan dan
pengawet yang berbahaya mutu pangan olahan di tempat tempat maknan jajanan
c. Mengembangkan kawasan rumah lestari dan memanfaatkan Mengoptimalkan plahan pekarangan dan kebun rumah
pekarangan rumah (KRPR)
1 Dinas Pertanian a. Meningkatkan produksi pangan dan pangan lainya Mendorong desa dan masyarakat agar
2 mengembangkan pangan dan pangan lainya
b. Meningkatkan produksi buah dan sayur dalam negeri dan Mendorong desa dan masyarakat agar
mendorong pemanfaatan pekarangan rumah untuk menanam mengembangkan pemanfaatan pekarangan untuk
sayuran dan buah mananam sayur dan buah
1 Dinas Kelautan dan Perikanan a. Meningkatkan dan memperluas pelaksanaan Gemar 1. Melakukan kampanye konsumsi ikan nasional
3 Memasyarakatkan Makan Ikan (GEMARIKAN) pada 2. Melaksanakan Gerakan Memasyarakatkan Makan
masyarakat Ikan (GEMARIKAN)
b. Mengawasi mutu dan keamanan hasil perikanan Melakukan pengawasan mutu dan keamanan hasil
perikanan dari residu dan bahan berbahaya
1 Dinas Perdagangan, Koprasi, a. Mengadakan koordinasi dan fasilitasi pengawasan terhadap Melaksanakan koordinasi dan fasilitasi pengawasan
4 Usaha Kecil dan Menengah peredaran makanan terhadap peredaran makanan
b. Meningkatkan promosi makanan dan minuman sehat termasuk Melaksanakan kegiatan promosi makanan dan
sayur dan buah produksi dalam negeri minuman sehat termasuk sayur dan buah produksi
dalam negeri
1 Dinas Perumahan Rakyat, a. Memfasilitasi Penyediaan sarana aktifitas fisik pada kawasan Mendorong perumahan pemukiman agar dilengkapi
5 Kawasan Permukiman dan perumahan dan pemukiman sarana fasilitas umum dengan PSU pendukungnya yang siap untuk
Kebersihan dimanfaatkan
b. Mendorong dan memfasilitasi pemerintah daerah untuk Luas ruang terbuka hijau di wilayah kabupaten
menyediakan ruang terbuka hijau public yang memadai di
wilayahnya
c. Memfasilitasi penyediaan sarana dan prasarana persampahan Menyediakan sarana dan prasarana TPS dan TPA
1 Dinas Pekerjaan Umum Memfasilitasi penyediaan air bersih dan sanitasi dasar pada fasilitas Memfasilitasi penyediaan air bersih dan sanitasi dasar
6 umum pada fasilitas umum
1 Dinas Perhubungan a. Mendorong penataan sarana prasarana dan fasilitas perhubungan 1. Melaksanakan pengadaan dan pemasangan
7 yang aman dan nyaman bagi pejalan kaki dan pesepeda peerlengkapan jalan
2. Mendorong pembangunan fasilitas pejalan kaki
termasuk jalur pesepeda
b. Mendorong konektivitas antarmoda transportasi massal termasuk Mendorong fasilitas antarmoda angkutan transportasi
penyediaan “park and ride” untuk meningkatkan aktivitas fisik massal yang terkoneksi dengan jalur pejalan kaki
masyarakat
1 Dinas Lingkungan Hidup a. Mengendalikan pencemaran badan air, udara dan tanah Mendorong pembangunan instalasi Pengolahan Air
8 Limbah (IPAL) domestic, Instalasi Pengolahan Air
Limbah (IPAL) cair dan TPS limbah B3 dan IPAL
Usaha Skala Kecil (USK) di Daerah Aliran Sungai
(DAS) Prioritas.
b. Mendorong menghapuskan penggunaan bahan bekas tambang Membina penggunaan merkuri untuk pengolahan
dan bahan berbahaya dilokasi pertambangan yang berdampak emas skala kecil berkurang melalui pembangunan
pada masyarakat peralatan (sarana) pengolahan emas non-merkuri
c. Mendorong masyarakat untuk membangun dan memanfaatkan Memfasilitasi pembangunan bank sampah, penerapan
bank sampah untuk mengurangi timbulan sampah EPR oleh produsen dan retail, pusat daur ulang
sampah kapasitas 1 ton/ hari, penghargaan adipura,
dan urban farming kapasitas 0,5 ton/ hari
d. Mendorong kemitraan lingkungan dan peran serta masyarakat Mendorong komunitas penyelamat sumber daya alam
dalam menjaga kualitas lingkungan (SDA) dan lingkungan pada kawasan DAS, danau/
mata air/ karat, rawa, gambut, pesisir, laut dan pulau
kecil, komunitas sekitar kawasan industry dan
pemukiman, serta komunitas cinta alam pada kawasan
konservasi yang turut serta dalam perbaikan dan
peningkatan kualitas lingkungan
1 Rumah Sakit a. Melaksanakan aktifitas fisik rutin Melaksanakan aktifitas fisik rutin
9
b. Melakukan himbauan penggunaan jamban sehat Melakukan himbauan penggunaan jamban sehat
c. Memfasilitasi deteksi dini penyakit kangker rahim Memfasilitasi deteksi dini penyakit kangker rahim
d. Melaksanakan pemeriksaan terhadap semua karyawan Melaksanakan pemeriksaan terhadap semua karyawan
e. Memfasilitasi rujukan dari semua Puskesmas wilayah Kabupaten Memfasilitasi rujukan dari semua Puskesmas wilayah
Sukabumi Kabupaten Sukabumi
2 Badan Penyelenggaraan Jaminan Meningkatkan pelayanan promotif dan preventif untuk peserta Meningkatkan pencegahan scunder dan pelayanan
0 Sosial Kesehatan program Jaminan Kesehetan Nasional termasuk upaya pencegahan promotif dan preventif dalam paket Jaminan
secunder dan deteksi dini penyakit Kesehetan Nasional (JKN) termasuk upaya
pencegahan secunder dan deteksi dini penyakit

BUPATI SUKABUMI

TTD

MARWAN HAMAMI

Anda mungkin juga menyukai