Anda di halaman 1dari 6

Latihan Soal

STATISTIKA
1. Hasil panen kakek selama 5 bulan dalam ton adalah 10, 6, 7, 9, 8. Rata-rata hasil
panen kakek tiap bulan adalah .... ton.
a. 7
b. 8
c. 9
d. 10

2. Median dari data pada soal nomor 1 adalah ....


a. 7
b. 7,5
c. 8
d. 8,5

3. Berikut ini adalah data hasil ulangan matematika kelas VI SD Budi Mulia
5 6 6 7 5 8 9 10 10 9 8 6 7 6 7 8 9 10 7 8
56988779598998778668
Nilai rata-rata dari data di atas adalah ....
a. 7
b. 7,5
c. 8
d. 8,5

4. Pelemparan dadu sebanyak 25 kali. Angka yang keluar datanya adalah:


1234556234566432143566545
Modus dari data di atas adalah ...
a. 3
b. 4
c. 5
d. 6
5. Data hasil ulangan Matematika kelas VI

Rata-rata dan median dari data di atas adalah ....


a. Rata-rata = 7,5 dan median = 7
b. Rata-rata = 7,5 dan median = 7,5
c. Rata-rata = 7 dan median = 7,5
d. Rata-rata = 7,5 dan median = 8

6. Nilai ulangan Matematika kelas VI


6, 8, 7, 7, 6, 6, 6, 7, 7, 8 9, 8, 7, 7, 6, 7, 9, 7, 7, 7
9, 6, 6, 7, 8, 9, 8, 7, 8, 9 9, 6, 6, 10, 9, 8, 8, 7, 9, 9
Nilai rata-rata dari data di atas adalah ....
a. 7
b. 7,5
c. 8
d. 8,5

7. Hasil ulangan matematika 21 anak kelas VI adalah: 7, 8, 9, 8, 7, 8, 10, 9, 5, 7, 9, 9, 8, 7,


10, 8, 9, 6, 8,7, dan 5. Apabila data tersebut diurutkan dari terkecil hingga terbesar,
maka nilai tengah dari data tersebut adalah....
a. 6
b. 7
c. 8
d. 9
8. Banyak jeruk yang dapat dijual oleh seorang pedagang selama 30 hari tercatat
sebagai berikut (dalam kg)
30, 30, 31, 28, 26, 31, 26, 27, 29, 27
27, 28, 26, 29, 28, 29, 29, 26, 31, 25
25, 30, 29, 27, 28, 29, 26, 25, 30, 28
Rata-rata jeruk yang terjual setiap harinya adalah .... kg
a. 27
b. 28
c. 29
d. 30

9. Data ulangan Matematika kelas VI


7, 6, 8, 9, 8, 7, 6, 9, 9, 8, 7, 8, 9, 9, 6, 7, 8, 9, 10, 10
Nilai rata-rata ulangan Matematikan kelas VI adalah ....
a. 6
b. 7
c. 7,5
d. 8

10. Nilai ulangan Matematika siswa kelas VI di sebuah SD


7, 8, 5, 4, 7, 4, 5, 5, 3, 5
5, 6, 8, 7, 8, 7, 8, 4, 5, 7
6, 8, 7, 6, 8, 8, 7, 6, 7, 7
7, 6, 8, 5, 4, 3, 5, 3, 6, 8
Modus dan median dari data di atas adalah ....
a. modusnya = 7 dan median = 6
b. Modusnya = 7 dan median = 6,5
c. Modusnya = 8 dan median = 6
d. Modusnya = 8 dan median = 6,5
11. Tabel frekuiensi berikut menunjukkan hasil lemparan dadu

Modus dan median dari data tersebut adalah ....


a. Modus = 5 dan median = 3
b. Modus = 5 dan median = 3,5
c. Modus = 5 dan median = 4
d. Modus = 5 dan median = 4,5

12. Data hasil ulangan Bahasa Indonesia Linda sebanyak 4 kali yaitu 10, 8, 9, 6
Nilai rata-rata yang diperoleh Linda adalah ....
a. 7,50
b. 8,25
c. 8,50
d. 9,25

13. Ibu membeli gula 8 kg, jagung 10 kg, beras 15 kg, kedelai 12 kg dan kentang 5 kg.
Berat rata-rata belanjaan ibu adalah ....
a. 7 kg
b. 8 kg
c. 9 kg
d. 10 kg
14.

Nilai rata-rata dari diagram di atas adalah ...


a. 6,87
b. 6,88
c. 6,89
d. 7

15. Modus dari diagram di atas adalah ....


a. 5
b. 6
c. 7
d. 8

16. Dewi mendapat nilai ulangan sebanyak 4 kali yaitu 10, 8, 9, 6. Supaya nilai rata-
ratanya 8,5, maka ulangan kelima, Dewi harus mendapat nilai ....
a. 7,5
b. 8,5
c. 9,5
d. 10
17. Ariel mengikuti ulangan IPA sebanyak 4 kali. Hasil dari ulangan tersebut adalah 10,
8, 9, dan 6. Supaya nilai rata-ratanya 8, maka nilai ulangan kelima yang harus
didapatkan Ariel adalah ....
a. 7
b, 8
C. 9,5
d. 10

18. Nilai ulangan Ayu adalah 7, 8, 7, 6, dan 8. Jika Ayu ingin mendapat nilai rata-rata 7,5,
maka nilai ulangan keenam Ayu harus ....
a. 7
b. 8
c. 8,5
d. 9

19. Nilai rata-rata Matematika 5 orang siswa adalah 90. Jika ditambah dengan nilai Amel,
nilai rata-rata menjadi 85. Nilai Amel adalah ....
a. 60
b. 70
c. 80
d. 90

20. Rata-rata nilai Matematika Yunus selama 4 kali ulangan adalah 75. Setelah ulangan
yang ke-lima, rata-rata nilai Yunus 80. Nilai ke-lima yang didapat Yunus adalah ....
a. 80
b. 85
c. 90
d. 100

Anda mungkin juga menyukai