Anda di halaman 1dari 2

KELOMPOK KERJA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

(KKG PAI)
KECAMATAN SENDURO
Sekretariat : Jl. Raya Senduro No. 146 Telp. (0334) 610 052 Kode Pos 67361

Nomor : 01 / KKGPAI / I /2022 Lumajang, 3 Januari 2022


Lampiran : 1 Lembar
Perihal : Pemberitahuan dan Undangan
Kegiatan Lomba Khitobah
Kepada
Yth. Bapak/Ibu Kepala SDN
Se Kecamatan Senduro
Di-
Tempat

Dengan hormat,

Diberitahukan dengan hormat bahwa Kelompok Kerja Guru Pendidikan Agama


Islam (KKG PAI) kecamatan Senduro dalam rangka memperingati Maulid Nabi
Muhammad SAW tahun 1443 H/2022 M, akan mengadakan Lomba
Khitobah/Pidato.

Adapun kegiatan tersebut akan kami laksanakan pada :

Hari/ Tanggal : Kamis / 13 Januari 2022


Jam : 07.30 – Selesai
Tempat : SDN .Senduro 03
Catatan : Juknis Lomba terlampir

Demikian pemberitahuan dan undangan kami atas perhatian dan partisipasi


Bapak/Ibu pada kegiatan tersebut kami ucapkan banyak terima kasih.

Ketua Sekretaris

A.MAHFUD,S.Ag.M.Ag MUCHAMAD FUAD,S.Pd.I


NIP. 19700709 200701 1 013 NIP. 19730101 200604 1 031

Mengetahui
Koordinator Wilayah Pendidikan
Kecamatan Senduro

Drs. ABDUL RAHMAN


NIP.1966 1117 200701 1 007
Tembusan,
- Koordinator Wilayah Pendidikan Kecamatan Senduro (Dimohon kehadirannya)
- Pengawas Pendidikan Agama Islam (PPAI) kecamatan Senduro (Dimohon kehadiranya)
PETUNJUK TEHNIS LOMBA KHITOBAH/PIDATO
KKG-PAI KECAMATAN SENDURO TAHUN 2021

Peserta dari SD 2 (dua) siswa, 1 putra dan 1 putri.


Pengambilan nomor urut peserta dilakukan pada waktu technical meeting.
Khithobah/ pidato tanpa menggunakan teks (teks diserahkan panitia).
Waktu khithobah/pidato 7 sampai 10 menit.
Isi khithobah/pidato dilengkapi dengan Al-Qur’an dan Hadits.
Materi khithbah/pidato adalah untuk atau konsumsi anak-anak.

Tema pilihan khitobah/pidato (pilih salah satu)


1. Mensyukuri Nikmat Allah
2. Cinta tanah air
3. Kemulyaan orang bertaqwa
4. Anak yang Shalih / Shalihat
5. Adab kepada orang tua

Kriteria Penilaian
Bidang Isi dan Bahasa, nilai maksimal 40 minimal 20
- Bobot Uraian dan Cakupan.
- Sistematika Uraian.
- Ungkapan Bahasa.
- Gaya Bahasa.

Bidang Dalil dari Al-Qur’an dan Hadits, nilai maksimal 25 minimal 10


- Kebenaran Bacaan.
- Kebenaran Terjemah.
- Kesesuaian Dalil dengan Topik dan Uraian.

Bidang Retorika / Methode Penyampaian, nilai maksimal 35 minimal 20


- Vokal, Intonasi dan Aksentuasi.
- Ekspresi.
- Adab dan Blooking (penguasaan panggung).
Hal-hal yang belum diatur dalam ketentuan ini akan diatur kemudian.

Senduro, 3 Januari 2022


Ketua Sekretaris

A.MAHFUD,S.Ag.M.Ag MUCHAMAD FUAD,S.Pd.I


NIP. 197007092007011013 NIP. 19730101 200604 1 031

Anda mungkin juga menyukai