Anda di halaman 1dari 9

Evidence Based

Learning
KOMKES 5
DEBY ARISTA MAULIA
152111913021
Fakultas Vokasi
Vaksinasi Covid-19
Di Indonesia
Virus Covid-19 di Indonesia berawal pada bulan Maret tahun 2020. Virus
yang dapat menular dari orang ke orang dengan cepat melalui percikan,
sentuhan atau udara. Maka dari itu diciptakanlah Vaksin untuk
memperkuat dan menjaga tubuh kita dari tertularnya virus Covid-19 ini.
Vaksinasi dilakukan diseluruh Indonesia. Vaksin yang biasanya
ditemukan di masyarakat ialah Vaksin Sinovac, ialah vaksin COVID-19
yang dikembangkan oleh perusahaan biofarmasi Tiongkok(China), dan
juga Vaksin Astrazeneca, ialah vaksin COVID-19 yang dikembangkan
oleh Universitas Oxford.
Question

Lebih efektif manakah pemberian vaksin pada


remaja usia 18 tahun kebawah jenis sinovac dengan
jenis astrazeneca dan apa efek samping dari vaksin
tersebut setelah 2 hari vaksin ?
ANALISIS PICOT
Population Intervention Comparison Outcome Time

Remaja usia Pemberian Vaksin jenis Pemberian vaksin jenis 1-2 hari
17 tahun vaksin pada Astrazeneca Astrazeneca lebih efektif setelah
vaksin jenis remaja jenis dengan dosis dengan rata-rata nilai pemberian
sinovac Sinovac 0,5ml dalam efikasi sebesar 76% vaksin.
dengan jenis dengan dosis sekali suntik. dibandingkan pada vaksin
astrazeneca 0,5ml dalam jenis Sinovac dengan rata-
sekali suntik. rata nilai efikasi sebesar 56-
65%. Efek samping dari
vaksin Astrazeneca lebih
berat dibandingkan dengan
vaksin Sinovac. Namun
pada remaja lebih baik
untuk memilih vaksin jenis
Sinovac karena lebih aman
dan tidak terlalu berat
untuk digunakan pada usia
18 tahun kebawah.
Kesimpulan
Vaksin Covid-19 jenis Sinovac dan Astrazeneca
sama baiknya. Namun, pada anak remaja usia
17 tahun lebih efektif memilih jenis Sinovac
pada saat melakukan vaksinasi Covid-19, hal ini
dikarenakan efek samping dari Sinovac lebih
ringan untuk usia 18 kebawah dibandingkan
dengan Astrazeneca.
Daftar Pustaka
National Journal.

Rochani Nani Rahayu., Sensusiyati. 2021. Vaksin Covid 19 Di Indonesia : Analisis Berita Hoax.
Volume 2. Nomor 07. Tersedia di :
https://www.jurnalintelektiva.com/index.php/jurnal/article/view/422

Desi Akhiryani. 2021. Gambaran Persepsi Tenaga Kesehatan Setelah Diberikan Vaksinasi
Covid-19 Di UPTD Puskesmas Tanjung Lengkayap Kabupaten Ogan Komering Ulu Tahun
2021. Tersedia di : http://rama.binahusada.ac.id:81/id/eprint/413/1/desi%20akhriyani.pdf

Setiyo Adi Nugroho., Indra Nur Hidayat. 2021. "Efektivitas Dan Keamanan Vaksin Covid-19 :
Studi Refrensi". Volume 9. Nomor 2. Tersedia di :
https://ejournal.unuja.ac.id/index.php/jkp/article/download/2767/1002
Daftar Pustaka
International Journal.

Maria Deloria Knoll., Chizoba Wonodi. 2020. Oxford–AstraZeneca COVID-19 vaccine efficacy .
Research in :
https://www.google.com/url?sa=t&source=web&rct=j&url=https://www.thelancet.com/lancet/ar
ticle/s0140-6736(20)32623-
4&ved=2ahUKEwj6tsjfkOv0AhVrSWwGHVbDAt4QFnoECAMQAQ&usg=AOvVaw2sBPmaAZ
lyqp_b2Ql5Haed

Prof Yanjun Zhang, PhD., Gang Zeng, PhD., Hongxing Pan, MSc., Prof Changgui Li, PhD.,
Yaling Hu, MSc., Kai Chu, MSc. 2020. "Safety, tolerability, and immunogenicity of an
inactivated SARS-CoV-2 vaccine in healthy adults aged 18–59 years: a randomised, double-
blind, placebo-controlled, phase 1/2 clinical trial" . Research in :
https://www.thelancet.com/journals/laninf/article/PIIS1473-3099(20)30843-4/fulltext
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai