Anda di halaman 1dari 1

Kode

NASKAH UJIAN TENGAH SEMESTER Tgl. Berlaku


Model Soal Essay
PANITIA UJIAN SEMESTER GENAP
TAHUN AKADEMIK 2021/2022 Sifat Ujian Open
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

Nama Mata Kuliah : Struktur Data Hari / Tanggal : Kamis / 28 April 2022
Dosen Penguji : Samsudin, S.T, M.Kom Waktu Ujian : 70 Menit
Jurusan : Sistem Informasi Ruang Ujian :
Kelas : 2 SI-1 Sifat Ujian : Open

Soal Ujian

1. Coba anda ubah notasi infix dibawah ini kenotasi postfix serta buat ilustrasinya
menggunakan proses struktur data tumpukan (Stack): (Nilai 35%)
X = (A*(B+C))- D/((E-F)*(G+H)^I)

2. Hitunglah persamaan menggunakan notasi postfix dibawah ini: (Nilai 25%)


X = 8,3,5,2,^,*,2,9,7,3,-,*,+,2,/,5,*,+,-,2,8,6,-,+,*

3. Apakah yang dimaksud dengan rekursi dan apa perbedaannya dengan iterasi, serta apa
kelemahannya dan buat contoh masing-masing didalam program. (Nilai 20%)

4. Coba anda jelaskan pengertian dari struktur data tumpukan (stack), Sebutkan beberapa
operasinya dan bagaimana aturan penyajiannya serta sebutkan contoh penerapannya.
(Nilai 20%)

Bekerjalah Sendiri, Semoga Berhasil

Anda mungkin juga menyukai