Anda di halaman 1dari 3

DETEKSI DINI CEGAH KANKER SERVIK

DENGAN IVA TEST


No.Dokumen : /SOP/Pusk-SCC / /2021
No.Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 4 Februari 2021
Halaman : 1/3
UPT Puskesmas dr.Hj.Rita Susiani
Sicincin NIP.19750428 200604 2 011

1. Pengertian Deteksi Dini Sel Kanker Payudara adalah Pemeriksaan Payudara untuk
mendeteksi kelaianan payudara yang dapat mengarah ke arah keganasan
( kanker ) sehingga dapat segera mendapat pengobatan dengan harapan
pengobatan dapat lebih tuntas dan angka kesembuhan lebih tinggi.
IVA (Inspeksi Visual Asam acetat ) : merupakan metode sederhana
untuk deteksi dini kanker leher rahim (servik ) dengan menggunakan
asam acetat.
2. Tujuan 1. Deteksi dini kanker payudara bertujuan :
a. untuk mengidentifikasi masalah pada payudar sebelum ibu
merasakan gejala dan memberi esempatan untuk pengobatan atau
pencegahan sejak dini.
b. memberikan pengetahuan pada perempuan di masyarakat
sehingga dapat lebih peduli dengan adanya kemungkinan
terhadap kanker, dan membekali mereka dengan pengetahuan
pemeriksaan dengan metode Sadari,agar mereka dapat
melakukan pemeriksaan payudaranya sendiri.
2. Deteksi dini dengan menggunakan IVA bertujuan mengidentifikasi
mereka yang mengalami lesi pra kanker sehingga dapat memperoleh
therapy segera untuk memutus perjalanan hidup lesi pra kanker
sebelum menjadi kanker.
3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas No. /HC-SCC /I / 2021 /Tentang
Jenis-jenis Pelayanan Klinis Puskesmas Sicincin
4. Referensi Buku Acuan Pencegahan Kanker Payudara dan Kanker Leher Rahim
diterbitkan oleh kementrian Kesehatan republik Indonesia ,Direktorat Jendral
PP dan PL,Direktorat Pengendalian Penyakit Tidak Menular tahun 2017

5. Alat dan 6. Alat:


Bahan a Form.B ( status pemeriksaan Payudara dan IVA )
b Inform Concent
c.Meja Periksa / Gynekologi bad
d.Lampu sorot
c.Bak Instrumen Steril
c.Spekulum
d.Arteri Klem
e Tensi meter ,stetoskop, Timbangan dan Pengukut Tinggi Badan
F Jelly
g Agua
2.Bahan:
a.Larutan asam acetat 3-5 %
b.Kapas lidi
c.Kassa steril
d.Kapas Cebok
e.Handscone
f.Larutan Clorin
6. Langkah- 1 Petugas menerima ibu dan memberikan penjelasan tentang
langkah Pemeriksaan Payudara dan IVA, Pastikan ibu mau dilakukan
pemeriksaan IVA.
2. Petugas melengkapi inform consent Pemeriksaan IVA yang
ditandatangani pasien, suami yang bersangkutan .
3. Petugas menyiapkan alat – alat yang dibutuhkan untuk Pemeriksaan
IVA dan memakai APD
4. Petugas Melakukan pemeriksaan payudara setelah selesai dilanjutkan
pemeriksaan IVA dan hasil dicatat
5. setelah pemeriksaan ibu dijelaskan tentang hasil pemeriksaan ,bila
hasil positif ibu dikonsulkan ke dokter Spesialis Kebidanan
(SPOG).dan bila hasil negative ibu dianjurkan untuk pemeriksaan 1
tahun lagi.
7. Diagram 1. Petugas menerima ibu dan memberikan penyuluhan
Alir tentang IVA. Pastikan ibu mau dilakukan pemeriksaan
IVA

2. Petugas melakukan anamnesa sesuai yang tertera pada status IVA.

3. Petugas menyiapkan alat-alat untuk pemeriksaan dan memakai


pelindung diri

4. Petugas melakukan pemeriksaan payudara setelah selesai dilanjutkan


pemeriksaan IVA dan hasil dicatat

5. Setelah pemeriksaan ibu dijelaskan tentang hasil pemeriksaan, bila


hasil positif ibu dikonsultasikan ke SPOG. Dan bila hasil negatif ibu
dianjurkan untuk pemeriksaan 1 tahun lagi.

8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
9.Unit terkait
10.Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
historis
perubahan

Anda mungkin juga menyukai