Anda di halaman 1dari 6

GKY Puri Indah

Tanggal 19 September 2021 No. 3941


Kasih dan Keadilan Allah
(Yeremia 20:1-21:10) I. Penyataan Allah 神的顯示
1. Prelude 前奏曲
Bacaan Alkitab hari ini memasuki fase klimaks
dari sejarah umat Yehuda, dengan makin dekatnya 2. Panggilan Ibadah 宣召 Mazmur 66:1b-2
pelaksanaan hukuman Tuhan atas dosa dan
kekerasan hati mereka yang tidak mau bertobat. II. Pemujaan 崇拜
Pasal 20 ini dimulai dengan catatan tentang 1. Nyanyian Pujian 讚美詩歌 KPPK 28
tindakan Imam Kepala Bait Allah—Pasyhur bin
Imer—yang bukan hanya tidak menjadi contoh 2. Doa Pujian 讚美禱告
dalam hal pertobatan, melainkan dia malah 3. Nyanyian Pujian 讚美詩歌 KPPK 223
menghajar Nabi Yeremia dengan maksud
membungkam sang nabi. Yang lebih keterlaluan, 4. Mazmur Pujian 讚美詩篇 Mzm 136:23-26
ternyata Pashyur melakukan hal itu bukan atas
inisiatif pribadi, tetapi karena diperintah oleh Raja III. Pengakuan Dosa 認罪
Zedekia. Setelah menyiksa Nabi Yeremia di pasal
20, Pashyur kembali diutus di pasal 21, kali ini 1. Nyanyian Peng. Dosa 認罪詩歌 Rejoice 301
untuk memohon bantuan Tuhan dalam 2. Bimbingan Peng. Dosa 督導經文 Ibrani 10:19
menghadapi Raja Nebukadnezar. Sungguh,
kelakuan Pasyhur dan Raja Zedekia itu merupakan 3. Doa Pengakuan Dosa 認罪禱告
sikap yang tidak tahu malu dan tidak tahu diri,
sekaligus memperlihatkan karakter orang-orang IV. Pengampunan Dosa 赦罪
yang dihadapi Nabi Yeremia kala itu!
Bagaimana respons Nabi Yeremia saat 1. Nyanyian Syukur 感恩詩歌 Rejoice 301 Reff
menghadapi kondisi di atas? Sebagai manusia
biasa, tentu saja Nabi Yeremia merasa tertekan V. Pemberitaan 宣告
dan frustrasi. Pasal 20:7-8 dengan jelas 1. Peng. Iman Rasuli 使徒信經
menggambarkan suasana batin Nabi Yeremia.
Bagaimana Allah merespons peristiwa di atas? 2. Pesan Paduan Suara 詩班信息 –
Pertama, Allah menguatkan Nabi Yeremia agar 3. Nyanyian Persiapan 預備詩歌 –
tabah dan sanggup berdiri teguh (20:9-13). Tuhan
bukan hanya Sang Tuan yang mengutus, tetapi 4. Doa Pencerahan 啟禱
juga Rekan yang menghibur! Kedua, Tuhan 5. Firman Tuhan 證道 Pdt. Yakub Susabda
dengan tegas mengumumkan bahwa Pasyhur dan
seluruh keluarganya akan ditawan dan mati di
Babel (20:6). Raja Zedekia juga akan diserahkan VI. Penyerahan 獻禮
ke dalam tangan Raja Nebukadnezar, raja Babel. 1. Persembahan 奉獻 KPPK 214
(21:7). 2 Raja-raja 25:7 memberi penjelasan bahwa
Zedekia akan dipaksa melihat anak-anaknya di 2. Doa Persembahan 奉獻禱告
sembelih di depan matanya. Kemudian, mata 3. Warta Jemaat 牧杖衷聲
Zedekia dibutakan, lalu dia dibuang ke Babel. Jelas
bahwa Tuhan membela Nabi Yeremia yang
merupakan orang benar serta menghukum orang VII. Permohonan Doa 公禱
yang berbuat tidak benar, yaitu Pasyhur—sang
imam kepala, serta Zedekia—sang raja Yehuda. VIII. Pengutusan 囑咐
Allah adalah Bapa yang baik, sekaligus Hakim
yang adil. Ia memiliki hati yang penuh belas 1. Ayat Pengutusan 囑咐信息 II Tim 1:8 a , c
kasihan dan pengampunan terhadap orang yang 2. Doksologi 三一頌 KPPK 53
mau bertobat, tetapi hati-Nya geram terhadap
orang berdosa yang mengeraskan hati. Apakah 3. Doa Berkat 祝福
Anda mengenal Allah secara seimbang? Sadarkah 4. Amin 阿們頌 KPPK 425
Anda bahwa walaupun Allah itu penuh kasih, Ia 5. Postlude 尾曲
pasti menghukum orang yang terus-menerus
berbuat dosa! [J]
JADWAL PENGKHOTBAH MINGGU INI & MINGGU DEPAN
Tgl KU Mangga Besar Pluit Green Ville Citra Garden Sunter
19/09 I Pdt. Lucky Samuel [LS] Pdt. Musa Salomo [LS] Pdt. Jonathan Prasetia [LS] – Pdt. Yuzo Adhinarta [LS]
II Pdt Lucky Samuel [LS] – GI. Yu Jieyi [LS] Pdt. Immanuel Agus H [LS] Pdt. Yuzo Adhinarta [RS]
III Pdt. Lucky Samuel [RS] GI. Andrey Thunggal [RS] Pdt. Jonathan Prasetia [LS] Pdt. Immanuel Agus H [LS] Pdt. Yuzo Adhinarta [LS]
IV [Streaming] (EWS) – (EWS) Pdt. Immanuel Agus H [LS] Pdt. Yuzo Adhinarta [RS]
V Pdt. Jonathan Prasetia [LS] – (RD)
26/09 I Pdt. Freddy Lay [LS] GI. Reyner Budiman [LS] Pdt. Tommy Elim [LS] – GI. Markus Boone [LS]
II Pdt. Freddy Lay [LS] – Pdt. Tommy Elim [LS] Pdt. Hendro Lim [LS] GI. Markus Boone [RS]
III Pdt. Freddy Lay [RS] Pdt. Casthelia Kartika [RS] Pdt. Tommy Elim [LS] Pdt. Hendro Lim [LS] GI. Markus Boone [LS]
IV [Streaming] (EWS) – (EWS) Pdt. Hendro Lim [LS] GI. Markus Boone [RS]
V Pdt. Tommy Elim [LS] – (RD)
Tgl KU Puri Indah Palembang Bumi Serpong Damai Kuta Bali Karawaci
19/09 I – Pdt. Andreas Himawan [LS] Pdt. Armand Barus [OS&LS] GI. Andre R. Noke [LS] GI. Astri Sinaga [LS]
II Pdt. Yakub Susabda [LS] Pdt. Andreas Himawan [RS] Pdt. Armand Barus [RS] GI. Andre R. Noke [LS] GI. Astri Sinaga [RS]
III Pdt. Yakub Susabda [RS] Pdt. Andreas Himawan [RS] Pdt. Armand Barus [RS] GI. Andre R. Noke [RS] GI. Astri Sinaga [RS]
IV Pdt. Yakub Susabda [RS] – (BU) Pdt. Hendro Lim [RS] – (EJ) [RS] Gab GKY Karawaci (Cry)
26/09 I – GI. Yohana [LS] Pdt. Budianto Lim [OS&LS] GI. Cynthia Naraheda [LS] Pdt. Benyamin Uriel [LS]
II GI. Wiwik Surjaningsih [LS] GI. Yohana [RS] Pdt. Budianto Lim [RS] GI. Cynthia Naraheda [LS] Pdt. Benyamin Uriel [RS]
III GI. Wiwik Surjaningsih [RS] GI. Yohana [RS] Pdt. Budianto Lim [RS] GI. Cynthia Naraheda [RS] Pdt. Benyamin Uriel [RS]
IV GI. Wiwik Surjaningsih [RS] – (BU) GI. Andry Lie [RS] – (EJ) [RS] Gab GKY Karawaci (Cry)
Tgl KU Cimone Teluk Gong Kelapa Gading Makassar Singapura
19/09 I GI. Benny Purwanto [LS] GI. Williem F [LS] – GI. Lestariani W [LS] Pdt. Yohanes Adrie [ZM&LS]
II GI. Benny Purwanto [RS] GI. Williem F [RS] Pdt. Wilson Suwanto [LS] GI. Lestariani W [LS] Pdt. Yohanes Adrie [OS&LS]
III GI. Benny Purwanto [RS] GI. Williem F [RS] – – –
IV –
26/09 I GI. Budi Santosa [LS] GI. Gilly [LS] – GI. Philip Hutapea [LS] GI. Fernandes [ZM&LS]
II GI. Budi Santosa [RS] GI. Gilly [RS] GI. Nina [LS] GI. Philip Hutapea [LS] GI. Fernandes [OS&LS]
III GI. Budi Santosa [RS] GI. Gilly [RS] – – –
IV –
Tgl KU Siantan Gading Serpong Pamulang Villa Tangerang Indah Gerendeng
19/09 I GI. Tuti Erlina Zendrato Pdt. Suhartono Kon [LS] Pdt. Irwan Hidajat [LS] Pdt. Timotius Fu [LS] GI. Novan [LS]
II GI. Tuti Erlina Zendrato Pdt. Suhartono Kon [LS] – Pdt. Timotius Fu [RS]
III GI. Tuti Erlina Zendrato Pdt. Suhartono Kon [RS] – Pdt. Timotius Fu [RS]
26/09 I Pdt. Jonathan Prasetia Pdt. Dedy Wikarsa [LS] GI. Dessy Pane [LS] Pdt. Bagio Sulianto [LS] GI. Elizabeth Nani [LS]
II Pdt. Jonathan Prasetia Pdt. Dedy Wikarsa [LS] – Pdt. Bagio Sulianto [RS]
III Pdt. Jonathan Prasetia Pdt. Dedy Wikarsa [RS] – Pdt. Bagio Sulianto [RS]
Tgl KU Palopo Balikpapan Lubuklinggau Kebayoran Baru Pekanbaru
19/09 I GI. Lie Kian [RS] GI. Elisabeth Lukman [LS] GI. Musran Lie [LS] Pdt. Petroes Soeryo [RS] Pdt. Sumito
II – GI. Elisabeth Lukman [RS] – Pdt. Petroes Soeryo [RS] Pdt. Sumito
26/09 I GI. Iwan Catur Wibowo [RS] Pdt. Timotius Fu [LS] GI. Fera Andayani [LS] GI. Astri Sinaga [RS] Pdt. Gunawan Tanu [RS]
II – Pdt. Timotius Fu [RS] – GI. Astri Sinaga [RS] Pdt. Gunawan Tanu [RS]
Tgl KU Cibubur Medan Surabaya Pontianak Bandar Lampung Yogyakarta
19/09 I GI. Andy Tangkilisan [LS] GI. Grace Emily [LS] Pdt. Johannes A.W [LS] GI. Deni Yanto [LS] GI. Daniel Yonathan [LS] Pdt. Reggy Andreas [RS]
II – GI. Grace Emily [LS] – GI. Deni Yanto [LS] GI. Daniel Yonathan [LS] Pdt. Reggy Andreas [RS]
26/09 I GI. Martha Lerrick [LS] GI. Katini [LS] Hamba Tuhan [LS] GI. Widdy Wuisang [LS] GI. Wirawaty [LS] GI. Efrianto
II – GI. Katini [LS] – GI. Widdy Wuisang [LS] GI. Wirawaty [LS] GI. Efrianto
Tgl KU Alam Sutera Tanjung Pinang Jambi Pangkalpinang Sydney Singkawang
19/09 I Ev. Jimmy Setiawan [LS] Pdt. Johny Sumadi Pdt. Lucky Samuel [LS] Hamba Tuhan Pdt. Agus M.S [LS] GI. Trifosa
II Ev. Jimmy Setiawan [RS] Pdt. Johny Sumadi Pdt. Lucky Samuel [LS] Hamba Tuhan – GI. Trifosa
26/09 I GI. Eliyani Sugicahyono [LS] GI. Triyanti GI. Yohana Priska Hamba Tuhan Pdt. Agus M.S [LS] Pdt. Johari Y [RS]
II GI. Eliyani Sugicahyono [RS] GI. Triyanti GI. Yohana Priska Hamba Tuhan – Pdt. Johari Y [RS]
Tgl KU Bengkulu Nias Muara Baru Kebun Jeruk Green Lake City Pantai Indah Kapuk
19/09 I GI. Bertha Daely [LS] GI. Aroma Nazara [RS] GI. Julius [RS] Pdt. Andreas H [LS] Pdt. Yakub S [LS] GI. Andrey T [LS]
II GI. Aroma Nazara [RS] Pdt. Yakub S [RS]
26/09 I GI. Henpry Tan [LS] GI. Yuniriang S [RS] GI. Abadi [RS] GI. Somah [LS] GI. Wiwik S [LS] Pdt. Casthelia K [LS]
II GI. Yuniriang S [RS] GI. Wiwik S [RS]
Keterangan LS: Live Streaming, RS: Recorded Streaming, ZM: Zoom Meeting, OS: Onsite.
PELEPASAN POS PERINTISAN GKY DI 基督耶穌教會香港先鋒佈道所啓事:
HONG KONG : Efektif 1 September 2021, GKY
Pluit atas persetujuan Sinode GKY melepaskan
二零二一年一月份基督耶穌教會珊瑚新村
supervisi kepada Pos Perintisan GKY di Hong 堂會應香港管理層的要求;又經基督耶穌
Kong, atas permintaan Pengurus di sana pada 教會大會批准之下,故定於二零二一年九
bulan Januari 2021 yang lalu dan selanjutnya
月一日起放棄對香港先鋒佈道所的監督。
pos perintisan GKY di Hong Kong menjadi
GMKIH (Gereja Masyarakat Kristen Indonesia 隨後基督耶穌教會在香港的先驅職位成為
Hong Kong). 香港印度尼西亞基督教社區教會 (GMKIH
______________________________________ )。
____________________________________________
PERUBAHAN STATUS GKY PLUIT (GEDUNG
PIK) MENJADI GKY POS JEMAAT PIK : Efektif 基督耶穌教會國語堂珊湖新村堂會 -
1 September 2021, GKY Pluit atas persetujuan PIK大樓狀態啟事:
Persidangan Tahunan Majelis Sinode GKY 經基督耶穌教會國語堂大會年議會批
melakukan Perubahan status GKY Pluit 准:由二零二一年九月一日起 PIK 大樓狀
(Gedung PIK) menjadi GKY Pos Jemaat PIK. 態更改成盤泰因達卡普佈道所。

TANGGAL NAMA CALON MEMPELAI GKY SANGGAHAN


2 Oktober 2021 Sdr. Andreas Pratama & Sdri. Christiana Chandra Mangga Besar 1 minggu
2 Oktober 2021 Sdr. Stanley Soerianto & Sdri. Nadia Yudissa Susanto Pluit 1 minggu
2 Oktober 2021 Sdr. Jerry & Sdri. Winnie Green Ville 1 minggu
2 Oktober 2021 Sdr. Felix Hartanto & Sdri. Felita Chandra Green Ville 1 minggu
2 Oktober 2021 GI. Jason Reynaldi Priatna & Sdri. Elizabeth Jenny Trixie BSD 1 minggu
2 Oktober 2021 Sdr. Jonathan & Sdri.Yunika Kusuma Sali VTI 1 minggu
9 Oktober 2021 Sdr. Peter & Sdri. Stephanie Hinnardi Mangga Besar 2 minggu
9 Oktober 2021 Sdr. Ivan Tandi & Sdri. Selvi Indah Lestari Pluit 2 minggu
9 Oktober 2021 Sdr. Kevin William & Sdri. Sheryl Sutejo Citra Garden 2 minggu
10 Oktober 2021 Sdr. William Satya Hardika & Sdri. Florencia Irena Yohari Mangga Besar 2 minggu
10 Oktober 2021 Sdr. Danny Christopher Halim & Sdri. Felicia Asmin Puri Indah 2 minggu
Staf Multimedia (Fulltime), syarat: Pria/ Wanita, Kristen, pendidikan min. SMA/ Sederajat,
menguasai MS-Office, Adobe Photoshop & App Edit Video, pengalaman bekerja sesuai dengan bidang –
nya lebih diutamakan, memiliki tanggungjawab dan loyalitas terhadap pelayanan, mempunyai kemam –
puan bekerja di dalam team work, berintegritas, bersedia mengikuti jam kerja Gereja.
Antar langsung surat lamaran lengkap anda secepatnya ke TU GKY BSD

Staf Admin : Wanita/ Pria, usia max 30 th, Kristen, pendidikan min. SMA/D3, bisa mengoperasi –
kan komputer, minimal MS Office (Word, Excel, Power Point), berpenampilan rapi, mempunyai karak –
ter jujur & disiplin, bersedia masuk hari Minggu, bisa bekerjasama dengan baik kepada semua pihak.
Mechanical Engineering (ME) : Pria, usia max 30 th, pendidikan min. SMK/ sederajat,
mengerti pekerjaan yang berkaitan dengan ME (berpengalaman di bidangnya min. 1 th), bersedia
masuk hari Minggu, mempunyai inisiatif & aktif serta bisa bekerjasama dengan baik dg semua pihak.
IT/ Multimedia : Pria, usia max 30 th, Kristen, pendidikan Min. SMA/ SMK/ D3, bisa mengoperasikan MS
Office (Word, Excel, Power Point), live streaming, video editing, website dan media sosial (IG, Facebook,
YouTube, Podcast) - berpengalaman di bidangnya min. 1 th, mempunyai keahlian troubleshooting terhadap
sistem IT (hardware) dan networking, memiliki tanggung jawab dan loyalitas terhadap pekerjaan, mempunyai
komunikasi yang baik dan motivasi pelayanan yang tinggi, mempunyai kemampuan bekerja dalam team work,
mempunyai karakter yang jujur dan disiplin serta bersedia mengikuti jam ibadah/ kebaktian gereja.
CV dikirim ke email: gkypluitpik@gmail.com

Staf Editor, syarat: Pria atau Wanita 25 - 35 th, Kristen (sudah lahir baru), menguasai software
editing Adobe After Effect, Premiere, Ilustrator, Photoshop, Audition, InDesign, mampu bekerjasama
dalam tim, kreatif dan cekatan, multitasking dan mengerti Bahasa Inggris (add-on).

Surat lamaran dikirimkan ke alamat email: personaliagkysunter@gmail.com

POKOK DOA
1 Kementerian
為印尼農業部禱告
Pertanian

印尼醫師們禱告
Pusat Pelatihan Misi Terpadu (PPMT)
為基督耶穌教會國語堂綜合使命培訓中心禱告 2
3 Majelis & Staf Bidang PI Sinode GKY
為基督耶穌教會國語堂大會差傳部長執會與聖工人員禱告
GKY JEMAAT PURI INDAH (gkyjpi@gmail.com)
JADWAL PENGKHOTBAH MINGGU INI & MINGGU DEPAN
TGL JAM PENGKHOTBAH LITURGIS PEMUSIK
19/09 08.00 Pdt. Yakub Susabda [LS] Yudha Wibawa Suwanta
10.30 Pdt. Yakub Susabda [RS] – –
17.00 Pdt. Yakub Susabda [RS] – –
26/09 08.00 GI. Wiwik Surjaningsih [LS] Pdt. Jonathan Tanujaya Irene Utami - Catherine
10.30 GI. Wiwik Surjaningsih [RS] – –
17.00 GI. Wiwik Surjaningsih [RS] – –

JADWAL KOMISI MINGGU INI


WAKTU PENGKHOTBAH TEMA / ACARA
K. Pemuda Minggu, pk.08.00 – –
Korem Pagi Minggu, pk.08.00
– –
Korem Siang Minggu, pk.10.30
Kebaktian Doa Rabu, pk.19.00 GI. Lie Suan “Kasih = Peduli”
K. Wanita Kamis, pk.10.00 Pdt. Njoo Mee Fang “Tidak Memfitnah”
K. Kaleb Jumat ke-3, pk.10.00 – –

Untuk sementara waktu, Ibadah Kebaktian Umum tidak diadakan di dalam


gedung gereja. Ibadah online melalui Channel: GKY Puri Indah
https: //www.youtube.com/c/gkypuriindah
Silakan menghubungi WA Gereja (0813 1523 3087) untuk informasi lebih lanjut.

WARTA GKY PURI INDAH ON-LINE : Bagi jemaat yang ingin mendapatkan Warta Jemaat
GKY Puri Indah secara online, silakan scan gambar berikut ini untuk mengaksesnya.

GKY BAKAL JEMAAT VILLA TANGERANG INDAH (gky_vti@yahoo.co.id)


JADWAL PENGKHOTBAH MINGGU INI & MINGGU DEPAN
TGL KU PENGKHOTBAH LITURGIS SINGERS PEMUSIK
19/09 I: 07.30 Pdt. Timotius Fu [LS] Alan Ricky M & Elisabeth Bernath, Richard, Kevin, Victor
II: 10.00 Pdt. Timotius Fu [RS] – – –
III: 18.00 Pdt. Timotius Fu [RS] – – –
26/09 I: 07.30 Pdt. Bagio Sulianto [LS] Eva Budi S & Sulasmini Veren, GI Tegar, Victor
II: 10.00 Pdt. Bagio Sulianto [RS] – – –
III: 18.00 Pdt. Bagio Sulianto [RS] – – –

JADWAL KOMISI MINGGU INI


WAKTU PENGKHOTBAH TEMA / ACARA
K. Doa Rabu, pk.19.00 PRT Wilayah Bahan PRT
Bahan PA KW Sinode “Tidak Memfitnah” (Yakobus 4:11-
K. Wanita Jumat, pk.10.00 GI. Susan Wongso 12)
K. Remaja Sabtu, pk.18.00 GI. Tegar Kenal Biar Sayang: Kitab Ratapan
K. Pemuda Sabtu, pk.18.00 GI. Tegar Kenal Biar Sayang: Kitab Ratapan
K. Anak Minggu, pk.10.00 & 18.00 GSM –

IBADAH KOMISI ADELPHOS : akan diadakan pada hari Jumat, tanggal 1 Oktober 2021, pk.19.30 WIB. Tema “Pria
Yang Mendengarkan Tuhan”, pembicara GI. Surianto Tjung. Ibadah dapat di ikuti melalui kanal Youtube GKY VTI.

PERJAMUAN KUDUS : akan diadakan pada hari Minggu, tanggal 3 Oktober 2021 di KU I (Live Streaming). Bagi
jemaat yang akan mengikuti perjamuan kudus harap mempersiapkan hati.

GKY POS JEMAAT GREEN LAKE CITY


JADWAL PENGKHOTBAH MINGGU INI & MINGGU DEPAN
TGL JAM PENGKHOTBAH LITURGIS PEMUSIK
19/09 I: 08.00 Pdt. Yakub Susabda [LS] – –
II: 10.30 Pdt. Yakub Susabda [RS] – –
26/09 I: 08.00 GI. Wiwik Surjaningsih [LS] – –
II: 10.30 GI. Wiwik Surjaningsih [RS] – –

Untuk sementara waktu, Ibadah Kebaktian Umum tidak diadakan di dalam gedung gereja. Ibadah online melalui Channel:
GKY Puri Indah https: //www.youtube.com/c/gkypuriindah
Silakan menghubungi WA Gereja (0813 1523 3087) untuk informasi lebih lanjut.

部利堂會
主日崇拜聖工分配
日期 聚會 講員 主領 司琴 備註
08.00 湯忠烈牧師 李 闖 Suwanta 網路直播
19/09/21 10.30 湯忠烈牧師 - - 網路轉播
17.00 湯忠烈牧師 - - 網路轉播

08.00 Wiwik Surjaningsih傳道 陳禮和牧師 Irene Utami - Catherine 網路直播


26/09/21 10.30 Wiwik Surjaningsih傳道 - - 網路轉播
17.00 Wiwik Surjaningsih傳道 - - 網路轉播

本週各團契聖工分配
時間 講員 講題
青年團契 主日上午八時 - -
主日上午八時
少年團契 - -
主日上午十時卅分
禱告會 週三晚上七時正 Lie Suan傳道 “愛 = 關心”
姐妹團契 週四上午十時 Njoo Mee Fang牧師 “不毀謗”
迦勒團契 第三週五上午十時

在這非常時期,主日崇拜會暫時不在教堂舉行。 在線崇拜會通過部利堂渠道:
https: //www.youtube.com/c/gkypuriindah. 請向教會WA(0813 1523 3087)獲悉詳情。

部利堂會在線週訊:倘若會眾有興趣獲得本堂會在線週訊,請掃描下列圖像來
接入:

Anda mungkin juga menyukai