Anda di halaman 1dari 3

1.

PT Sakira dapat mengajukan kredit, Tujuan dilakukan Analisis Laporan Keuangan adalah untuk
memastikan kemampuan Perusahaan dalam mengembalikan pinjaman yang diberikan beserta
bunganya dan jumlah optimal yang dapat dipinnjamkan.

2. Jurnal Transaksi Metode Cash Basis

1 Maret 2021
Beban Gaji Pegawai Rp30.000.000,00
Kas Rp30.000.000,00
7 Maret 2021
Kas Rp5.000.000,00
Sediaan Barang Dagangan Rp5.000.000,00

10.000
3. a. IHK 2015 = x 100 = 133,33
7.500

120
b. IHK 2014 = 120, Harga barang 2014 = x 7.500 = Rp9.000,00/kg
100

10.000−9.000
Inflasi 2014 – 2015 = x 100% = 11,11% (inflasi sedang)
9.000

c. I. Menyebabkan tingkat bunga meningkat dan akan mengurangi investasi

II. Kemampuan ekspor negara melemah

III. Penetapan harga pokok dan harga jual menjadi sulit

4.

ANALISIS PERUBAHAN

Uraian 2020 2019 Jumlah Persentase

AKTIVA
AKTIVA LANCAR
Kas & Setara Kas
Kas 30.000.000 29.000.000 1.000.000 3,44827586

Bank BNI 15.000.000 20.000.000 -5.000.000 -25

Total Kas & Setara Kas 45.000.000 49.000.000 -4.000.000 -8,16326531

Piutang Karyawan 5.000.000 4.000.000 1.000.000 25

Piutang Usaha 10.000.000 6.000.000 4.000.000 66,6666667

Total Piutang 15.000.000 10.000.000 5.000.000 50

Persediaan

Persediaan Klinik 50.000.000 40.000.000 10.000.000 25


Total Persediaan 50.000.000 40.000.000 10.000.000 25

Beban Dibayar Dimuka

PPh 25 1.000.000 800 999.200 124900


Total Beban Dibayar
1.000.000 800 999.200 124900
Dimuka

TOTAL Aktiva Lancar 111.000.000 99.800.000 11.200.000 11,2224449

AKTIVA TETAP

Inventaris Kantor Klinik 10.000.000 8.000.000 2.000.000 25

Akm. Peny. Inventaris


-2.500.000 -2.000.000 -500.000 25
Kantor
Peralatan 2.000.000 4.000.000 -2.000.000 -50

Akm. Peny. Peralatan -500 -1.000.000 999.500 -99,95

TOTAL Aktiva Tetap 9.000.000 9.000.000 0 0


AKTIVA LAIN-LAIN

Perijinan 10.000.000 10.000.000 0 0

TOTAL Aktiva Lain-Lain 10.000.000 10.000.000 0 0

Total AKTIVA 130.000.000 118.800.000 11.200.000 9,42760943

KEWAJIBAN

Hutang Usaha 20.000.000 30.000.000 -10.000.000 -33,3333333

Hutang Pajak
PPH 21 400 350 50 14,2857143
PPh Final Pasal 4 (2) 2.000.000 2.100.000 -100.000 -4,76190476
PPh 29 1.500.000 1.000.000 500.000 50
Hutang PPh 25 300 -300 -100
Total Hutang Pajak 3.900.000 3.750.000 150.000 4
Hutang Gaji 1.000.000 200 999.800 499900
Biaya Yang Masih Harus
5.000.000 8.000.000 -3.000.000 -37,5
Dibayar
Hutang Lain-Lain

TOTAL Kewajiban 29.900.000 41.950.000 -12.050.000 -28,7246722

EKUITAS
Modal Disetor 40.000.000 40.000.000 0 0

Tambahan Modal
16.100.000 6.100.000 10.000.000 163,934426
Disetor

Laba Ditahan 40.000.000 30.000.000 10.000.000 33,3333333

Laba Periode Berjalan 5.000.000 1.250.000 3.750.000 300

Deviden -1.000.000 -500 -999.500 199900

TOTAL Ekuitas 100.100.000 76.850.000 23.250.000 30,2537411

TOTAL PASSIVA 130.000.000 118.800.000 11.200.000 9,42760943

Analisa Aktiva Lancar Terhadap Total Aktiva

= (Aktiva Lancar 2020/Total Aktiva 2020 - Aktiva Lancar 2019/Total Aktiva 2019) x 100%

= 111.000.000/130.000.000 - 99.800.000/118.800.000 x 100%

= 1,37788138 %

Analisa Aktiva Tetap Terhadap Total Aktiva

= (Aktiva Tetap 2020/Total Aktiva 2020 - Aktiva Tetap 2019/Total Aktiva 2019) x 100%

= 9.000.000/130.000.000 - 9.000.000/118.800.000 x 100%

= -0,652680653 %

Analisa Aktiva Lain-Lain Terhadap Total Aktiva

= (Aktiva Lain-Lain 2020/Total Aktiva 2020 - Aktiva Lain-Lain 2019/Total Aktiva 2019) x 100%

= 10.000.000/130.000.000 – 10.000.000/118.800.000 x 100%

= -0,725200725 %

Anda mungkin juga menyukai