Anda di halaman 1dari 1

UNIVERSITAS TERBUKA

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR ( PGDS )


POKJAR BOGOR SELATAN
KOTA BOGOR
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------

MATA KULIAH : PERSPEKTIF GLOBAL


SEMESTER : 2A
HARI / TANGGAL : Minggu, 17 April 2022
TUGAS TUTORIAL : 1

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat dan benar !

1. Dalam cara berpikir seseorang harus berpikir global, karena apa saja yang kita
lakukan akan memengaruhi dunia secara global. Pada diri murid, hendaknya kita
sebagai pendidik/ guru menanamkan secara benar kepada para murid bahwa
kehidupan kita adalah bagian dari dunia. Kita semua tidak dapat berkembang tanpa
adanya hubungan dan komunikasi dengan dunia luar, karena pada prinsipnya kita
hidup saling ketergantungan.

Anda sebagai guru hendaknya mempersiapkan diri sebagai komunikator (penghubung


dengan dunia luar). Langkah apakah yang harus anda lakukan sebagai guru agar
menjadi seorang komunikator yang baik?

2. Coba Anda jelaskan maksud dari ‘Globalisasi melahirkan masyarakat terbuka.’


3. Jelaskan apa saja manfaat dari mempelajari perspektif global?
4. Menurut sejarah perekonomian masyarakat manusia dimulai dari kemampuan yang
paling rendah sampai pada kemampuan yang paling canggih saat ini. Tolong jelaskan
perkembangan mulai dari:
a. Masyarakat peramu pangan sederhana
b. Masyarakat peramu pangan lebih maju
c. Pertanian sederhana dan pengembalaan
d. Pertanian lebih maju
e. Masyarakat pengrajin

Anda mungkin juga menyukai