Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KOTA MALANG

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


YAYASAN AL-IRSYAD AL-ISLAMIYYAH
SMP PUTRI AL IRSYAD AL ISLAMIYYAH
Jl. Arief Margono No. 11 Malang 65117 Tlp. (0341) 3014698
Web : smp.alirsyadmalang.org Email : smpalirsyadmlg@gmail.com
NPSN: 69970576

SOAL EVALUASI MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN

1. Perhatikan data bahan pencemar laut di Indonesia tahun 2017


Indonesia merupakan salah satu negara yang dikelilingi oleh perairan. Luas wilayah
Indonesia sekitar 7,81 juta kilometer persegi (km2). Dari total luas wilayah Indonesia
tersebut, 3,25 juta km2 merupakan lautan. Namun tidak sedikit penduduk Indonesia yang
tidak turut menjaga kebersihan dan kelestarian laut. Setiap tahun, komposisi sampah yang
ditemukan di laut bertambah. Berbagai jenis sampah dari pemukiman maupun industri
banyak yang hanyut hingga ke laut dan menyebabkan pencemaran air laut.

Berdasarkan data tersebut, tentukan benar atau salah setiap pernyataan berikut! Berilah tanda
centang (√) pada kolom ‘Benar’ atau ‘Salah’ pada setiap pernyataan!
Pernyataan Benar Salah
Kayu merupakan bahan tercemar terbanyak yang mencemari
laut Indonesia
Laut Indonesia tidak tercemar dengan logam
Kaca dan keramik lebih banyak mencemari laut Indonesia
dibandingkan logam

2. Berikut data limbah padat domestik di Kota Yogyakarta pada Tahun 2019-2020.
Pernyataan berikut yang sesuai dengan data yang telah ditampilkan adalah (bisa memilih
lebih dari satu pernyataan)
□ Pada bulan Februari 2020 volume sampah di Kota Yogyakarta lebih dari 300 ton
□ Pada tahun 2020 volume sampah di Kota Yogyakarta mengamali penurunan
dibandingkan tahun 2019
□ Volume sampah terbanyak pada tahun 2019 terjadi pada bulan Januari
□ Pada bulan Maret-Mei 2020 volume sampah di Yogyakarta mengalami penurunan
lebih dari 100 ton
3. Amati gambar di bawah ini!
Gambar di atas merupakan salah satu bencana alam yang dapat menyebabkan pencemaran
lingkungan. Setelah kalian amati jawablah pertanyaan dibawah ini
a. Pencemaran apa yang terjadi pada gambar tersebut?
b. Apa yang menyebabkan pencemaran tersebut?
c. Gagasan apa yang bisa kamu usulkan untuk menanggulangi pencemaran tersebut?

4. Perhatikan poster dibawah ini!

Berdasarkan poster tersebut, tentukan benar atau salah setiap pernyataan berikut!
Pernyataan Benar Salah
Sampah plastik dapat dimanfaatkan sebagai tambahan aspal jalan raya
karena sifatnya yang lebih stabil
Jika terdapat 4 juta ton sampah plastik maka dapat digunakan untuk
pembuatan lebih dari 15.000 m2
Sampah yang bisa dimanfaat sebagai aspal hanya sampah kantong plastik

5. Berdasarkan poster tersebut, uraikan bagaimana sampah kantong plastik dapat


dimanfaatkan sebagai aspal?
RUBRIK PENILAIAN
1. Berilah tanda centang (√) pada kolom ‘Benar’ atau ‘Salah’ pada setiap pernyataan!
Pernyataan Benar Salah Skor
Kayu merupakan bahan tercemar terbanyak yang mencemari
laut Indonesia √ 5
Kayu 19% sedangkan plastik 41%
Laut Indonesia tidak tercemar dengan logam
√ 5
Logam mencemari laut Indonesia sebanyak 2%
Kaca dan keramik tidak lebih banyak mencemari laut
Indonesia dibandingkan logam
Logam mencemari laut Indonesia sebanyak 2% sedangkan √ 5
kaca dan keramik sebanyak 2%

Total skor 15

2. Pernyataan berikut yang sesuai dengan data yang telah ditampilkan adalah (bisa memilih
lebih dari satu pernyataan)
Pernyataan Sesuai/ Skor
tidak
Pada bulan Februari 2020 volume sampah di Kota Yogyakarta lebih Sesuai 5
dari 300 ton
Pada tahun 2020 volume sampah di Kota Yogyakarta mengamali Sesuai 5
penurunan dibandingkan tahun 2019
Volume sampah terbanyak pada tahun 2019 terjadi pada bulan Tidak 0
Januari
Pada bulan Maret-Mei 2020 volume sampah di Yogyakarta Sesuai 5
mengalami penurunan lebih dari 100 ton
Total Skor 15

3.
No Kriteria Skor
1 Jenis pencemaran Jika menjawab 2 jenis pencemaran nilai 10
Jika menjawab 1 jenis pencemaran nilai 5
Jika tidak menjawab nilai 0
2 Penyebab pencemaran Jika menyebutkan minimal 3 penyebab
pencemaran nilai 10
Jika menyebutkan 2 penyebab pencemaran
nilai 5
Jika tidak menjawab 0
3 Upaya penanggulangan pencemaran Jika menyebutkan minimal 3 upaya
penanggulangan pencemaran nilai 10
Jika menyebutkan 2 upaya penanggulangan
pencemaran nilai 5
Jika tidak menjawab 0
TOTAL SKOR 30

4. Tentukan benar atau salah setiap pernyataan berikut!


Pernyataan Benar Salah Skor
Sampah plastik dapat dimanfaatkan sebagai tambahan aspal jalan √ 5
raya karena sifatnya yang lebih stabil
Jika terdapat 4 juta ton sampah plastik maka dapat digunakan untuk √ 5
pembuatan lebih dari 15.000 m2
Sampah yang bisa dimanfaat sebagai aspal hanya sampah kantong √ 5
plastik
Total skor 15

5. Proses sampah kantong plastik dapat dimanfaatkan sebagai aspal


uraian proses skor
produksi plastik di pabrik 0
penggunan produk plastik 5
sampah plastik 5
proses daur ulang plastik 5
cacahan sampah plastik dicampur dengan agregat aspal 5
panggelaran aspal yang telah dicampur dengan sampah plastik 5
Total skor 25
RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN MEMBUAT POSTER

Kategori 4 3 2 1
Isi/ teks Isi teks singkat, Dua kriteria Hanya salah satu Kriteria tidak
padat akan terpenuhi dari kriteria terpenuhi
informasi, jelas yang terpenuhi
keterbacaannya
Desain Warna menarik, Dua kriteria Hanya salah satu Kriteria tidak
ukuran elemen terpenuhi dari kriteria terpenuhi
penyusun yang terpenuhi
proporsional,
pesan yang ingin
disampaikan
menjadi pusat
pethatian
Gambar Gambar Dua kriteria Hanya salah satu Kriteria tidak
menarik, terpenuhi dari kriteria terpenuhi
bermakna yang terpenuhi
sebagai
penyampai
pesan, dan
orisinil
Tujuan Pesan sangat Pesan cukup Pesan sulit Pesan tidak
penyampaian mudah mudah ditangkap dapat ditangkap
pesan ditangkap ditangkap pembaca pembaca
pembaca pembaca

Nilai akhir = 16/4 x 100

Anda mungkin juga menyukai