Anda di halaman 1dari 2

B.

MAKSUD DAN TUJUAN

1. KOMUNITAS REMANA
Komunitas REMANA dibentuk pada bulan Desember 2018 dengan kegiatan pertamanya yaitu
Pelaksanaan Galang Dana dan pengiriman bantuan ke lokasi bencana tsunami banten, REMANA
merupakan regenerasi dari remaja masjid yang sudah dibentuk oleh DKM Masjid An Nuur
sebelumnya beberapa tahun lalu.

2. TUJUAN DIDIRIKANNYA KOMUNITAS REMANA


Bersama DKM, REMANA dibentuk untuk membantu mensejahterakan lingkungan masjid An Nuur
agar menjadi lingkungan yang aman dan nyaman untuk beribadah. Selain itu juga sebagai wadah
bagi para pemudi pemuda kawasan Citra Raya untuk bersama belajar terutama tentang Agama
dan mengupgrade diri ke versi yang lebih baik.

C. MANFAAT
a. Memperdalam ilmu agama
b. Memperoleh pahala
c. Menyibukkan diri dengan hal yang positif
d. Menciptakan lingkungan masjid annur yang lebih nyaman untuk beribadah
e. Belajar bersama guna mengupgrade diri dengan versi yang lebih baik

BAB II PELAKSANAAN
PEMANTAUAN DAN
EVALUASI PEMEBEDARYAAN

A. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSAAN EVALUASI

Pelaksanaan kegiatan untuk mengambil informasi seputar Komunitas REMANA ini yaitu pada
tanggal 1 Maret 2022 dan 2 maret 2022 bertempat di lokasi dimana komunitas tersebut
mengadakan pertemuan rutin yaitu di masjid annur, selain itu juga informasi yang kami dapatkan
tentang komunitas dilakukan secara online, bersumber dari salah satu anggota komunitas
tersebut.

B. TEKNIK EVALUASI YANG DIGUNAKAN

Metode yang kami gunakan dalam mencari informasi mengenai Komunitas ini yaitu dengan cara
survey atau sebuah metode penelitian dengan cara pengambilan sampel sebagai perwakilan
dalam suatu komunitas tersebut, dilakukan dengan mewawancarai ketua Komunitas ini sendiri
selain itu juga mewawancarai beberapa anggota dari Komunitas tersebut dan wawancara ini pula
dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Informasi yang didapatkan adalah data dari
responden yang mewakili komunitas tersebut dan juga menggunakan metode observasi
merupakan pengamatan yang dilakukan dengan datang langsung dan mencatat segala hal-hal
yang dianggap perlu dan yang dilakukan oleh obyek dari penelitian itu, dimana metode ini juga
kami akhirnya mengetahui beberapa kegiatan dari Komunitas REMANA tersebut.

Anda mungkin juga menyukai