Anda di halaman 1dari 2

khiyar adalah kegiatan memilih atau menentukan sesuatu yang paling baik di antara dua atau

lebih pilihan yang ada (hak untuk meneruskan atau membatalkan perjanjian jual beli) MUBAH
Jenis khiyar :
1. Khiyar majlis adalah khiyar yang berlangsung asalkan penjual dan pembeli masih ada di tempat
berlangsungnya transaksi.
2. Khiyar syarat adalah hak yg dimiliki penjual, pembeli, atau keduanya untuk tetap melanjutkan
maupun membatalkan transaksi selama masa tenggang yg disetujui(3 hari)
3. Khiyar aibi adalah khiyar untuk pembeli yang memiliki hak memilih untuk membatalkan atau
meneruskan transaksi jika terdapat kecacatan pada barang yang dibeli.
4. Khiyar ru'yah adalah hak pembeli dalam membatalkan atau meneruskan transaksi jual beli
yang disebabkan objek transaksi belum tampak saat akad dilakukan.

riba ialah pengambilan tambahan secara bathil berupa penambahan pada transaksi
pertukaran/jual-beli secara barter atau pun transaksi pinjam meminjam, baik yang disebabkan
oleh kelebihan dalam pertukaran dua harta yang sejenis tertentu, di tempat pertukaran.
Jenis riba :
1. riba fadhl ialah menghasilkan riba, dengan jumlah atau takaran berbeda; penukaran uang
Rp100 ribu dengan pecahan Rp2 ribu, akan tetapi totalnya 48 lembar
2. Riba yad ialah menghasilakn riba tapi waktu penerimaan serah terima barang ada penundaan;
motor harga 12jt secara tunai, dan kredit 15jt hingga lunas
3. Riba nasi’ah ialah riba pada barang yg sama tp waktu berbeda (harga emas bisa naik)
4. Riba qardh ialah tambahan nilai; utang 100jt rentenir, namun bunga 20% waktu 6bln
5. Riba jahiliyah ialah tambahan utang; telat bayar sehingga mendapatkan denda

hutang adalah memberi uang maupun harta dengan niat baik dan berdasar pada kasih sayang
serta kepedulian kepada yang membutuhkan untuk digunakan dengan benar, di mana harta
tersebut nantinya akan dikembalikan. Hukum bayar hutang (wajib)
Jenis hutang berdasarkan waktu :
1. Pendek (1tahun)
2. Menengah (10tahun)
3. Panjang (>10tahun)
Jenis hutang berdasarkan pengelolaan keungan :
1. utang produktif (modal usaha, investasi, membangun properti)
2. Utang konsumtif (tidak disarankan)

Ijarah (sewa) adalah pemindahan hak guna suatu barang dengan pembayaran biaya sewa tanpa
diikuti pemindahan kepemilikan atas barang tersebut
Jenis sewa :
1. a’mal/asykhash ialah sewa jasa orang; penjahit(ajir) & konsumen(mustajir), biaya(ujrah)
2. Ayn (muthlaqah)/’ala al-a’yan ialah sewa manfaat barang; sewa lahan dengan rumahnya
2,5juta perbulan
3. Muntahiya bi at-tamik ; ingin beli mobil tp uang blm cukup kemudian beli dengan angsuran
4. Ijarah maushufah fi adz-dzimmah adalah akad atas manfaat suatu barang atau jasa pada saat
akad hanya disebutkan spesifikasinya (kuantitas dan kualitas); sewa rumah tp rumah belum jadi
5. Ijarah tasyghiliyyah adalah sewa tidak disertai dengan janji pemindahan hak milik atas barang
sewa kepada penyewa; sewa alat berat

Syirkah (musyarakah/kerjasama) adalah akad kerja sama antara 2 pihak atau lebih dalam usaha
dimana masing-masing pihak berkontribusi dana dengan kesepakatan bahwa keuntungan dan
risiko akan ditanggung bersama. MUBAH
Jenis syirkah Amlak(kongsi hak milik):
1. syirkah ikhtiyar (sukarela)terjadi atas kehendak pihak yg berserikat
2. Syirkah jabar (paksa) terjadi tanpa kehendak; warisan
Jenis syirkah uqud(kongsi transaksi) untung rugi dibagi 2:
1. syirkah inan- antara beberapa pihak, keuntungan kerugian dibagi sama
2. Syirkah mufawadhah - modal dan pengelola modal, kerugian dibagi rata
3. Syirkah wujuh ialah syirkah berbentuk penanggungjawaban bukan harta
4. Syirkah abdan ialah syirkah memberi kontribusi kerja bukan modal
5. Syirkah mudharabah/qiradh - punya modal dan pengelola kemudian untung dibagi sesuai
proporsi dan kerugian ditanggung pemodal

Anda mungkin juga menyukai