Anda di halaman 1dari 1

JAWABAN SOAL UAS PENGLING

1. Pengertian pencemaran lingkungan berdasarkan UU Lingkungan hidup yaitu Undang-Undang


Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup,
menyebutkan Pencemaran lingkungan hidup, adalah “Masuk atau dimasukkannya makhluk
hidup oleh kegiatan manusia sehingga melampaui baku mutu lingkungan hidup yang telah
ditetapkan”. Salah satu contoh pencemaran yang terjadi pada lingkungan industri
pertambangan yaitu pencemaran udara. Sebagaimana yang terjadi di Morowali Utara, polusi
udara dari asap dan debu Pabrik Smelter Sangat mengganggu masyarakat. Debu dan polusi
dari lokasi tambang dan pabrik berterbangan ke pemukiman penduduk. Hal ini bisa
disebabkan oleh blower dan penyaring udara itu tak mempunyai fungsi signifikan terhadap
kualitas udara yang dihasilkan, apa lagi Debu flay ash–material yang memiliki ukuran butiran
halus berwarna keabu-abuan dan diperoleh dari hasil pembakaran batubara–sangat
berbahaya karena dipakai sebagai tungku dan pembangkit listrik batubara. Apalagi pabrik
cuma dibatasi tembok dengan perumahan penduduk, dengan radius nol sampai lima meter.
Gambaran

Anda mungkin juga menyukai