Anda di halaman 1dari 3
PANTOMIM 1. Tema cerita “Sehat, Berprestasi dengan Olahraga” 2. Peserta adalah grup yang beranggotakan 2 (dua) orang 3. Peserta boleh laki- laki atau perempuan atau kombinasi. 4, Materi Lomba wajib mengikuti ketentuan yang telah ditetapkan 5. Materi pantomim yang ditampilkan berakar pada budaya bangsa Indonesia dan tidak menyinggung PARAS (Pornografi, Agama, Ras, Antar golongan dan Suku). Kostum dan make up pantomime disiapkan oleh peserta . Tidak boleh menggunakan properti apapun. no MENYANYI TUNGGAL 1, Peserta Membawakan Lagu Wajib “ Persahabatan” Ciptaan Elfa Secioria / Mira Lesmana dengan nada daasar D Mayor, Cis Mayor, C Mayot, B Mayor dan Bes Mayor. 2. Peserta membawakan salah satu lagu pilihan wajib : "Merah Putih “ Ciptaan Gombloh . “ Untuk Tuhan “ Ciptaan Mhala dan Tantra Numata . Senandung Untuk Mama” Ciptaan Drijastuti Jogjaningrum .“ Balon Udara “ Ciptaan Elfa Secioria 3. Peserta menyanyikan lagu Wajib dan Pilihan Wajib dengan membawa iringan nada dasar menggunakan Flashdisk dan tidak boleh menggunakan handphone. 4, Partitur “lagu wajib dan pilihan wajib” dapat diunduh pada laman : pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id GAMBAR BERCERITA 1. Peserta membuat gambar hitam putih di rumah dengan tema “ Pengalaman beraktivitas selama Pandemi Covid - 19 menggunakan kertas ukuran A3 dengan media pensil, spidol, drawing pen, tinta dil (pilih salah satu atau mix media). 2. Peserta sudah membuat lagi gambar hitam putih di rumah dengan tema “ Rencana Keluarga bila Pandemi Covid — 19 menggunakan kertas ukuran A3 dengan media pensil, spidol, drawing pen, tinta dll (pilih salah satu atau mix media) dan kemudian di bawa pada saat pelaksanaan lomba di tingkat kabupaten untuk diwarnai dengan durasi waktu mewarnai 2 jam 3. Gambar yang dibawa oleh peserta berjumlah dua dengan tema berbeda dan gambar yang akan diwarnai hanya satu dengan tema “Rencana Keluarga bila Pandemi Covid - 19” 4, Peserta sudah membuat video di rumah pada saat membuat gambar hitam putih dan gambar hitam putih yang akan diwarnai. 5. Peserta membawa peralatan mewarnai masing - masing. KRIYA ANYAM 1. Peserta sudah menyiapkan bahan menganyam dari rumah dengan ukuran : Panjang: Kurang lebih 40 cm Lebar : Kurang lebih 40 cm Tinggi: Kurang lebih 40 cm Ukuran karya tersebut di atas boleh lebih kecil atau lebih besar sedikit disesuaikan dengan proporsi produk karya yang di buat. 2. Peserta sudah membuat pola dan bentuk anyaman dari rumah dan saat pelaksanaan peserta hanya melakukan penganyaman bahan anyaman dengan durasi 2 jam. 3. Peserta sudah membuat video di rumah pada saat melakukan pembuatan pola dan menyiapkan bahan dan membuat foto dari tampak depan, samping dan bawah. SENI TARI 1. Peserta memilih salah satu tema di bawah ini dan mengaplikasikan dalam bentuk karya tari: “ Anak dan Tradisi Keluarga “ “ Kepekaan Anak terhadap Lingkungan Alam sekitar danLingkungan Sosial dalam kehidupan keseharian” .. Materi kostum, properti tari sesuai dengan tema berdasarkan inspirasi kearifan local. . 1 (satu) tim berjumlah 3 (tiga) penari. 4, Musik atau bunyi di bawa oleh peserta dengan menggunakan Flashdisk dan tidak boleh menggunakan handphone. .. Sinopsis tari sudah di print dan diserahkan ke Panitia sebelum pelaksanaan lomba dimulai. . Judul dan Sinopsis tari sudah dibacakan oleh panitia sebelum penari memulai untuk menari. . Properti tari (benda atau alat yang digunakan penari) tidak diperkenankan menggunakan properti benda tajam kecuali berupa imitasi yang terbuat dari bahan lunak dan aman yang mendukung tema karya tari. N » wo 2 ~

Anda mungkin juga menyukai