Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KOTA SAMARINDA

DINAS PENDIDIKAN
UPT SMP NEGERI 3 SAMARINDA
Jalan La Madukelleng 92 Samarinda Seberang, Samarinda 75132
Telepon. (0541)4104706 ; Pos-el smp3n.samarinda@gmail.com
NSS : 201166003001 NPSN : 30401046

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA


(SMP) NEGERI 3 SAMARINDA
Nomor : 800/199/100.01.A036

TENTANG

PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM KEGIATAN


PROSES BELAJAR MENGAJAR ATAU BIMBINGAN
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Menimbang : a. Bahwa dalam proses beIajar mengajar merupakan Inti proses Penyelenggara
Pendidikan pada satuan pendidikan.
b. Bahwa untuk menjamin kelancaran proses belajar perlu ditetapkan Pembagian tugas
mengajar dan tugas tambahan guru.

Mengingat : a. Undang-Undang Rl No. 20 Tahun 2003 tentang system Pendidikan Nasional


b. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI No. 22 Tahun2006 Tentang Standar Isi
untuk satuan pendidikan dasar dan menengah.
c. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI Nomor 39 Tahun 2009
d. Keputusan Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Departemen
Pendidikan Nasional Nomor : S41/C.C3/Kep/MN/2004 Tentang Pedoman Tipe SMP.
e. Permendiknas Nomor 19 Tahun 2007 dan SK Dirjen Dikdasmen Depdiknas RI Nomor :
541/C.C3/Kep/MN/2004
f. Surat Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Samarinda
Tentang Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran 2020/2021
g. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Rl No. 160 Tahun 2014 tentang
Pemberlakuan Kurikulum Tahun 2006 dan Kurikulum 2013 pasal 1 dan 4 tanggal 11
Desember 2014 dan Surat Edaran Dinas Pendidikan Kota Samarinda No.
421/7S7/DP.III/101/2016 tanggal 02 Mei 2016
h. Hasil Rapat Dewan Guru dan Staff Tata Usaha SMP Negeri 3 Samarinda, tanggal 9
Oktober 2021

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
Pertama : Beban kerja guru tahun pelajaran 2021/2022 meliputi kewajiban tatap muka/
mengajar dan tugas tambahan lainnya
Kedua : Beban kerja guru tersebut tertuang dalam dahar terlampir
Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku pada saat ditetapkan

Ditetapkan : Di Samarinda
Pada Tanggal : 9 Oktober 2021
Kepala Sekolah,

M. Ilham M.Pd
NIP. 19651205 198903 1 018
Lampiran I : SURAT KEPUTUSAN KEPALA SMP NEGERI 3 SAMARINDA
Nomor : 800/199/100.01.A03
Tanggal : 9 Oktober 2021

PEMBAGIAN TUGAS TAMBAHAN DALAM KEGIATAN


PENUNJANG LAINNYA PROSES BELAJAR MENGAJAR ATAU
BIMBINGAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2021/2022

1. Kepala Sekolah : M. Ilham, M.Pd


2. Wakil Kepala Sekolah : Herti Widiyani, S.Pd
3. Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum : Lisa Yulita, S.Pd
4. Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan : Silaturrahmi, S.P
5. Bina Sarpras : Suyatun, S.Pd
Anggota : 1. Mulyadi, S.Pd
2. Ahdiyat
6. Bina Humas : Supandi, S.Pd
7. Kepala Administrasi : Suhartono
8. Kepala Perpustakaan : Yusmawati Nurdin, S.Pd
9. Kepala Laboratorium IPA : Benyamin Taruk Lebang, S.Pd
10. Kepala Laboratorium Komputer : Herti Widiyani, S.Pd
11. Pembina UKS : Risky Yudhiani, S.Pd
12. Operator dan Pendataan Sekolah : Rosdah, S.Sos
13. Tekhnisi : Ahdiyat
14. Koordinator Ekstrakurikuler : Silaturrahmi, S.P
1. Pramuka : Mince Bokko, S.Pd 10. Jurnalistik : Herlina Sumanti, S.Pd
2. Pencak Silat : Dika 11. Basket : Viki
3. Futsal : M. Akbar, S.Pd 12. Bulutangkis : Icang
4. PMR : Risky Yudhiani, S.Pd 13. PIK-R : Lisa Yulita, S.Pd
5. Habsy : Hartati Aidalena, S.Pd Marlina, S.E
6. Ngaji : Husnah, S.Ag
7. Paskibra : Silaturrahmi, S.P
8. Paduan Suara : Zuliatul Ainisyarah, S.Pd
9. Drumband : Silaturrahmi, S.P

15. Wali Kelas 7 : 7 A. Evi Yulianti, S.pd 7 F. Sarehat, S.Pd


7 B. Hasmiati, S.Pd 7 G. Margareta Bunga, S.Pd
7 C. Muslimin, S.Pd 7 H. Samsinar, S.Pd.I
7 D. Mince Bokko, S.Pd 7 I. Sumiati, S.Pd.I
7 E. M. Fatoni Alwi, S.Pd
16. Wali Kelas 8 : 8 A. Hartati Aidalena, S.Pd 8 F. Endah, S.Pd
8 B. Jinani, S.Pd 8 G. Faradiana Erlinda, S.Pd
8 C. Risky Yudhiani, S.Pd 8 H. Yeni ruliawati, S.Pd
8 D. Dra. Eko Purnama Wulan
8 E. M. Akbar, S.Pd
17. Wali Kelas 9 : 9 A. Esthy Hidayati, S.Pd 9 F. Husnah, S.Ag
9 B. Selfi Iriane, S.Pd 9 G. Herlina Sumanti, S.Pd
9 C. Erdalina, S.Pd 9 H. Zuliatul Ainisyarah,
S.Pd
9 D. Wahyu Widayati, S.Pd 9 i. Wahono, S.Pd
9 E. Indah Sri Wardani, S.Pd
18. BK : 1. Mulyadi, S.Pd
2. Marlina, S.E
3. Lisa Yulita, S.Pd
19. Guru Pendamping ABK : 1. Marlina, S.E
2. Lisa Yulita, S.Pd
3. Risky Yudhiani, S.Pd
4. Sarehat, S.Pd

Ditetapkan : Di Samarinda
Pada Tanggal : 9 Oktober 2021
Kepala Sekolah,

M. Ilham M.Pd
NIP. 19651205 198903 1 018
PEMERINTAH KOTA SAMARINDA
DINAS PENDIDIKAN
UPT SMP NEGERI 3 SAMARINDA
Jalan La Madukelleng 92 Samarinda Seberang, Samarinda 75132
Telepon. (0541)4104706 ; Pos-el smp3n.samarinda@gmail.com
NSS : 201166003001 NPSN : 30401046

Daftar Usul Guru Pembimbing Khusus (GPK) Bagi Guru Honorer Pada Sekolah SMP
Negeri InkIusif

No Nama Tanggal Lahir Jenis TMT GPK Pendidikan Keterangan


Kelamin Akhir * SK GPK
1 Risky 10 Januari 1992 Perempuan 1 Juli 2014 S1 Pendidikan Ada
Yudhiani, Ekonomi
S.Pd

Kepala Sekolah,
Samarinda, 25 oktober 2021

M. Ilham, M.Pd
NIP. 19651205 198903 1 018

Anda mungkin juga menyukai