Anda di halaman 1dari 4

MADRASAH IBTIDAIYAH ASY-SYAUQI

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2021/2022


NSM : 111264020028 TERAKREDITASI : B NPSN : 60723260
Alamat : Jl. Betutu NO.01 RT. 43 Kelurahan Melayau, Tenggarong-Kutai Kartanegara Kode Pos. 75512

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP


TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Nama :
Hari/Tanggal : ………., ……………. 2022
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Kelas/Semester : III/1 (Genap)
Waktu : 60 menit

1. Pilihlah jawaban yang benar dengan mencentang X pada A,B, dan C


1. Jumlah bangun datar berwarna hitam dan yang diarsir disbanding seluruh balok adalah . . . .

2 3 5
a. b. c.
6 6 6

4 2
2. Hasil penjumlahan dari pecahan dan adalah . . . .
8 8
5 6 7
a. b. c.
8 8 8

5 7
3. Hasil penjumlahan dari pecahan dan adalah . . . .
6 6
15 12 10
a. b. c.
6 6 6

4. Contoh satuan waktu tidak baku adalah. . . .


a. Tahun b. Sebentar c. Bulan

5. 1 tahun = . . . . .hari
a. 350 b. 500 c. 365

6. 2 bulan = . . . . hari
a. 60 b. 67 c. 80

7. 2 minggu + 1 bulan = . . . . .minggu


a. 5 b. 6 c. 9
8. 4 minggu + 2 minggu = . . . . hari
a. 45 b. 42 c. 24

9. 3 bulan = . . . .minggu
a. 12 b.15 c. 16

10. 4 bulan = . . . . .hari


a. 120 b.150 c. 54

11. Made mulai sarapan pukul 06.00, selesai sarapan pukul 06.20 berapa lamakah Made sarapan pagi ?
a. 50 menit b. 1 jam c. 20 menit

12. Perjalanan dari rumah ke sekolah Beni dengan naik angkutan kota Waktu Mulai/Berangkat pukul
06.30, Waktu Selesai/Sampai pukul 06.50 Berapa menitkah waktu yang dibutuhkan Beni untuk
sampai ke Sekolah ?
a. 35 Menit b. 25 Menit c. 20 Menit

13. Bima bermain bulu tangkis pukul 07.10 lalu Bima pulang pukul 08.15 Berapa lamakah Bima
bermain bulu tangkis ?
a. 1 jam 5 menit b. 2 jam 10 menit c. 1 jam 15 menit
14. Diana membuat kerajinan tangan kincir angina dari pukul 09.00 sampai pukul 10.25. berapa
lamakah Diana membuat kerajinan kincir angin?
a. 1 jam 25 menit b. 1 jam 30 menit c. 1 jam 20 menit

15. Ibu memasak kue bolu dari pukul 08.00 dan selesai pukul 10.30. berapa lamakah Ibu membuat kue
bolu ?
a. 2 jam 10 menit b. 2 jam 30 menit c. 2 jam 15 menit

16. Tentukan luas bangun datar berikut !

a. Luas = 5 Persegi satuan b. Luas = 6 Persegi satuan c. Luas = 8 Persegi satuan


17. Tentukan luas bangun datar berikut !

a. Luas = 9 Persegi satuan b. Luas = 10 Persegi satuan c. Luas = 6 Persegi satuan

18. Tentukan volume benda sesuai gambar berikut !


Volume ember = …… gayung
a. 8 b. 6 c. 7

19. Tentukan volume benda sesuai gambar berikut !


Volume teko = …… gelas
a. 8 b. 6 c. 9

20. Tentukan volume benda sesuai gambar berikut !


Volume botol= …… gelas
a. 10 b. 11 c. 7

II. Kerjakan soal – soal berikut !


Tentukan lama waktu dinyalakannya alat – alat listrik berikut !

Mulai Selesai
No Alat Listrik Lama Digunakan
Digunakan Digunakan
1 Pompa Air 05.30 07.45 . . . . . . jam . . . . . .menit
2 Mesin Cuci 07.10 08.30 . . . . . . jam . . . . . .menit
3 Setrika 08.25 09.35 . . . . . . jam . . . . . .menit
4 Pemasak Nasi 09.20 11.55 . . . . . . jam . . . . . .menit
5 Lampu Kamar 17.00 21.30 . . . . . . jam . . . . . .menit
Tentukan luas bangun datar berikut !

6. Luas = . . . . .Persegi Satuan

7. Luas = . . . . .Persegi Satuan

8. Luas = . . . . .Persegi Satuan

9. Luas = . . . . .Persegi Satuan

10. Luas = . . . . . .Persegi Satuan

Anda mungkin juga menyukai