Anda di halaman 1dari 1

PENYIMPANAN BAHAN MAKANAN

No. Dokumen No.Revisi Halaman


193/RSU.SI/SDM/SPO/XI/2018 0 1/1
Ditetapkan,
Standar Direktur RSIA Sakina Idaman
Tanggal Terbit
Prosedur
10 APRIL 2018
Operasional
dr. H. Nur Muhammad Artha, MSc, M.Kes. SpA
Pengertian Proses penyimpanan bahan makanan adalah suatu tata cara menata, menyimpan,
memelihara keamanan makanan (kering atau basah), baik kualitas maupun kuantitas
pada tempat yang sesuai dengan karakteristik bahan makanannya.

Tujuan 1. Memelihara mempertahankan kondisi dan mutu bahan makanan yang disimpan
2. Melindungi bahan makanan yang disimpan dari kerusakan, kebusukkan dan
gangguan lingkungan lainnya
3. Menyediakan persediaan bahan makanan dalam macam, jumlah dan mutu yang
memadai.
Kebijakan Bahan makanan terjaga kualitasnya dan layak serta aman dikonsumsi.
Prosedur 1. Bahan makanan ditempatkan secara teratur menurut macam bahan makanan
kering atau bahan makanan basah.
2. Pembersihan ruangan secara periodik 1 kali seminggu.
3. Monitoring suhu lemari pendingin untuk penyimpanan bahan basah.
Unit terkait 1. Koordinator Gizi
2. Pelaksana produksi dan distribusi

Anda mungkin juga menyukai