Anda di halaman 1dari 2

LATIHAN SOAL PENILAIAN AKHIR TAHUN

(PAT) IPA KELAS 7 SEMESTER 2 Interaksi Makhluk Hidup dengan lingkungan


1.Urutan satuan ekosistem dari yang paling besar
adalah …
SIstem Organisasi Kehidupan a. bisofer-ekosistem-populasi-komunitas-individu
1. Berikut ini merupakan bagian-bagian sel makhluk b. biosfer-komunitas-ekosistem-populasi-individu
hidup c. bisofer-ekosistem-komunitas-populasi-individu
1. Vakuola 3. Nukleus 5. Selaput d. biosfer-populasi-komunitas-ekosistem-individu
Plasma
2. Dinding sel 4. Plastid 6. Sentriol 2.Perhatikan data berikut
Bagian-bagain yang dimiliki oleh sel hewan adalah No Nama hewan No Nama hewan
… 1 Tikus 5 Musang
a. 1,2,3 dan 4 b. 1,2,4,dan 5 c. 1,3,4 dan 6 2 Kelinci 6 Harimau
d. 1,3,5 dan 6 3 Elang 7 Serigala
4 Ular 8 Kambing
2. Organel yang bertugas menyelenggarakan Kelompok hewan yang menempati konsumen
respirasi sel adalah … tingkat tiga adalah …
a. vakuola b. plastid a. 1 dan 2 b. 3 dan 7
c. nucleus d. mitokondria c. 4 dan 5 d. 6 dan 8

3.Perhatikan pernyataan berikut 3.Diantara hubungan 2 makhluk hiduo berikut yang


1. sel dilindungi oleh 4. memiliki lisosom termasuk simbiosis mutualisme adalah …
dinding sel a. kambing dengan rumput
2. sel tidak dilindungi oleh 5. vakuola berukuran b. sapi dengan rumput
dinding sel besar c. bunga dengan manusia
3. memiliki kloroplas 6. vakuola berukuran d. bunga dengan kuou-kupu
kecil
Ciri-ciri sel tumbuhan terdapat pada nomor … 4. Tim peneliti yang mengamati suatu ekosistem
a. 1,3,4 b. 1,3,5 menemukan organisme sebagai berikut
c. 2,3,5 d. 2,4,6  Seekor katak diatas batu berlumut
 Serumoun bamboo dipinggir sungai
4.Jaringan yang mempunyai fungsi sebagai  Lima ekor ikan lele di sungai
penyokong tubuh, melindungi organ, dan menjadi  Sepuluh ekor ikan nila di sungai
alat gerak pasif adalah jaringan …  Satu pohon pisang
a. darah b. saraf Berdasarkan data tersebut banyaknya populasi
c. tulang d. epitel adalah …
a. 2 b. 5
5.Sistem organ pada tubuh saling berhubungan dan c. 15 d. 18
bekerja sama dengan sistem organ yang lainnya Rumput manusia kucing kambing
akan membentuk … sawi cacing ayam sapi
a. organ b. sistem organ jamur bekicot ulat burung
c. jaringan d. organisme hantu
pohon luwing ular belalang
pisang
5. Susunlah menjadi rantai makanan yang
kemungkinan dapat terjadi!
6. Susunlah menjadi jarring-jaring makanan yang
kemungkinan dapat terjadi!
7. Tentukan yang berperan sebagai produsen,
konsumen 1, konsumen 2, konsumen 3 dan
pengurai!
Pencemaran Lingkungan c. naiknya permukaan air sungai
1. Salah satu prinsip dalam mencegah pencemaran d. naiknya curah hujan
tanah adalah reuse, yang artinya…
a. mengurangi pemakaian 5. Tuliskan dampak pemanasan global!
b. memakai ulang/menggunakan kembali 6. Berilah nama lapisan atmosfer bumi berikut ini!
c. mendaur ulang
d. menanam kembali

2. Penambangan emas secara liar sangat merusak


lingkungan karena adanya pembuangan limbah
yang berupa …
a. timbal b. raksa
c. senyawa klorat d. metana

3. Jelaskan yang dimaksud dengan blooming algae?


4. Jelaskan cara penanggulangan pencemaran air?
5. Jelaskan yang dimaksud dengan efek rumah
kaca!
6. Jelaskan yang dimaksud dengan bioremediasi!

Pemanasan Global
1. Penyebab utama pemanasan global adalah …
a. Gas CO terlalu banyak, panas yang dipantulkan
bumi terhalang gas CO tersebut sehingga memantul
kembali ke bumi
b. Gas CO2 terlalu banyak, panas yang dipantulkan Lapisan Bumi
bumi terhalang gas CO2 tersebut sehingga memantul 1. Sebutkan 3 komponen utama bumi!
kembali ke bumi 2. Jelaskan Hiposentru dan episentrum
c. Gas NO2 terlalu banyak, panas yang dipantulkan 3. Jelaskan teori tektonik lempeng
bumi terhalang gas NO2 tersebut sehingga
memantul kembali ke bumi Tata Surya
d. Gas SO2 terlalu banyak, panas yang dipantulkan 1. Perhatikan ciri-ciri benda langit di bawah ini
bumi terhalang gas SO2 tersebut sehingga memantul 1) Berputar mengelilingi matahari
kembali ke bumi 2) Orbitnya berbentuk lonjong
3) Terbentuk atas debu, partikel es, dan gas
2. Gas buangan kendaraan bermotor yang bersifat Benda langit yang memiliki ciri-ciri di atas
racun merupakan gas … adalah ....
a. CO2 b. NO2 A. planet B. asteroid
c. SO2 d. CO C. meteorid D. komet
2. Waktu yang diperlukan bumi untuk melakukan
3. Klorofluorokarbon (CFC) yang digunakan dalam sekali rotasi adalah ....
lemari es, AC, dan alat kosmetik semprot A. 1 hari B. 1 minggu
memerlukan waktu lama untuk terurai, sehingga C. 1 bulan D. 1 tahun
mengakibatkan …
a. pertumbuhan bakteri pembusuk terhambat
b. kerusakan atmosfer udara
c. percepatan pertumbuhan bakteri pembusuk
d. kerusakan ozon /lapisan ozon semakin tipis

4. Banjir rob merupakan dampak dari pemanasan


gobal yang disebabkan oleh …
a. naiknya permukaan air laut
b. naiknya permukaan air danau

Anda mungkin juga menyukai