Anda di halaman 1dari 1

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS JAYA BAYA

PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN S1


REGULER PAGI & MALAM
SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) GENAP 2020-2021
MATA KULIAH : PROSES PRODUKSI
HARI/TANGGAL : SENIN, 05 JULI 2021

1. Berkaitan dengan proses Machining.


a. Apa fungsi dari Jig dan Fixture
b. Apa perbedaan mendasar antara Jig dengan Fixture
c. Berikan contoh – contoh jenis jig dan fixture

2. Berikan tahapan – tahapan yang ada dalam desain alat bantu. Serta berikan penjelasan

masing – masing dari tahapan tersebut

3. Carilah kecepatan potong (CS = Cutting Speed) dari mesin ketam, jika diketahui data-
data sebagai berikut :

- Lama waktu potong = X detik (dimana X adalah angka 2 digit terakhir NIM masing-
masing)
- Panjang langkah = 310 mm
- Lebar pemotongan = 250 mm
- Hantaran potongan = 350 mm
- Langkah tiap menit = Y kali (dimana Y adalah angka 2 digit tanggal lahir masing-
masing).

SELAMAT MENGERJAKAN

Anda mungkin juga menyukai