Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL KEGIATAN

BUKA BERSAMA – APRIL 2022

DESA KELAPA DUA


A. LATAR BELAKANG
Generasi muda dalam JM adalah generasi yang dipersiapkan sebagai penerima
tongkat estafet kelestarian QHJ. Seiring perubahan zaman, mau tidak mau merekalah
yang nanti akan melanjutkan perjuangan QHJ dengan tantangan perubahan zaman yang
semakin berat. Oleh karena itu, pengurus dalam JM berusaha membina dan
mengarahkan generasi muda dengan membentengi generasi muda dengan ilmu agama
agar menjadi generasi yang berilmu, berakhlakul karimah serta mandiri (3 sukses
generus).
Tak terasa Bulan Ramadhan, bulannya penuh keberkahan dari Allah SMT
Banyak pengamalan pengamalan untuk mecapai 5 sukses Ramashan tahun ini dengan
keadaan Endemic Covid 2022 yang dilalui kita saat ini. Berbagai kegiatan silahturahmi
di bulan yang penuh keberkahan ini yang dapat diselenggarakan, dengan manfaat dan
hasil yang barokah bersilahturahmi.
Oleh karena itu, kami Pengurus Muda-Mudi Desa Kelapa Dua ingin mengadakan
acara Buka Bersama Muda-Mudi Kelapa Dua tahun 2022 untuk menyambung
silahturahmi yang sudah lama 2 tahun tidak diadakan sebelum.

B. TUJUAN
Maksud dan tujuan diadakannya Buka Bersama Muda Mudi Desa Kelapa Dua, adalah :
1. Mengarahkan Muda-Mudi Kelapa Dua supaya melakukan dan mensukseskan 5
sukses di Bulan Ramadhan
2. Menjalin kekompakkan dan kerukunan antar Muda-Mudi Kelapa Dua.
3. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT
4. Memperluas jaringan antar MM dalam JM
5. Menanamkan kebersamaan, kerukunan, dan kekompakan pada MM dalam JM

C. NAMA KEGIATAN

“Buka Bersama Muda-Mudi Desa Kelapa Dua”


D. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Hari : Jumat
Tanggal : 15 April 2022
Pukul : 15.30 - Selesai
Tempat : Masjis Baburroyan Cimanggis Kelapa Dua

E. PESERTA
Muda-mudi Desa Kelapa Dua dan Pengurus Desa Kelapa Dua dengan estimasi:
Kelapa Dua : 100 orang
Pengurus Kelapa Dua : 10 Orang

F. SUSUNAN PANITIA
Pembina : Bapak H. Liman Tioko
Ketua Pelaksana : Sdr Muflih
Wakil : Sdr Ali
Sdr Lutfhi
Sekretaris : Sdri Indy
Bendahara : Sdri Dinda
Sdri Berca
Tim Acara : Sdr Thoni
Sdr Wawan
Sdr Basid
Sdr Hadi
Tim Konsum : Sdri Rara
Sdri Yayi
Sdri Bibil
Sdri Indy
Tim Perlap : Sdr Akvin
Sdr Irvan
Sdr Zada
Sdr Candra
Tim HPD : Sdr Daus
Sdr Irfan
Sdr Niven
G. USUNAN ACARA
Waktu Acara Penanggung Jawab
04.00 – 04.15 Pembukaan Pengurus Muda Mudi Mas Ali
04.15 – 04.30 Bacaan Al-Quran Mas Hadi
04.30 – 05.30 Dalil Dalil Mas Basid
05.30 – 05.45 Nasehat Penutup Bapak KI Desa
05.45 – 06.15 Berbuka & Solat Pengurus Muda Mudi
06.15 – 07.15 Makan, Photo, Berberes Tim HPD & Pengurus Semua

H. ESTIMASI ANGGARAN BIAYA


Konsumsi Total
Makan
Muda Mudi Rp20.000 x 100 Orang Rp2.000.000,-
Pengurus Rp20.000 x 10 Orang Rp200.000,-
Takjil/Snack 
Snack Muda Mudi 100 Orang Rp500.000,-
Snack Pengurus 10 Orang Rp100.000,-
Perlap MakaN & Kebersihan   Rp200.000,-
Jumlah Rp3.000.000,-

I. PENUTUP
Demikian proposal kegiatan ini kami sampaikan. Kami selaku pengurus Muda-
Mudi Desa Kelapa Dua mengharapkan dukungan dan bantuan pengurus Desa terhadap
kegiatan ini, agar dapat terlaksana dan turut membina Muda-Mudi dalam JM. Semoga
Allah SWT memudahkan gerak langkah kami dan meridhoi kegiatan ini.
Atas perhatian dan kerjasama dari bapak, kami ucapkan Alhamdulillah Jaza
Kallahu Khoiro.
Menyetujui, ….. April 2022

Koordinator Muda Mudi Desa Kelapa Dua Pengurus Desa Kelapa Dua

Sdr Muflih Hanif Bapak H.Liman

Anda mungkin juga menyukai