Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN

KEGIATAN SUMUR
SANTRI
JANUARI-JUNI
2021
2021
DAFTAR ISI
01 Sampul

02 Daftar Isi

03 Pendahuluan

04 Pesan dari Pimpinan Ponpes

05 Jumlah dana terhimpun

06 Lokasi pengeboran

07 Dokumentasi
PENDAHULUAN
Program Sumur Santri merupakan program kolaborasi antara Sinergi Sriwijaya Peduli, Sahabat Santri
dan Satu Amal Indonesia, dalam mengatasi krisis air bersih yangbterjadi di pelosok sumatera selatan
baik di mesjid mesjid pedalaman, maupun pondok pesantren guna memastikan masyrakat mauoun
santri dapat merasakan kebahagian atas krisi air bersih yang sudah terpecahkan.

Pelaporan tentang program sumur santri penting dalam mengomunikasikan kepada para dermawan
yang berjasa membantu menghadirkan sumur sebagi sumber air bersih di ponpes, komitmen
lembaga untuk menghadirkan laporan yang bisa menjadi sumber kepercayaan sahabat dermawan
sekalian.

Membuat laporan yang baik artinya bersikap transparan kepada donatur. Ditampilkan titik titik
lengboran dan progress peresmiam di masing masing titik berharap adanya kepercayaan para
sahabat dermawan sekalian untuk terus mendukung program sumur santrinke pelosok pelosok
daerah lain nya

Kami mewakili seluruh daerah dan titik sudah hadir sumber air bersih mengcapkan ribuan
terimakasih kepada sahabat dermawan sekalian, semoga apanyang diberikan menjadi kerbekahan
untuk kita semua

Terima Kasih
PESAN DARI PARA
PIMPINAN PONPES
Sumur ini menjadi arti bagi para santri karena
sebelumnya sumber air kami menumpang dengan
masyrakat
(KH. Imam Yahya mudir Ponpes Faidhul Barokah)

Kami ucapkan
terimakasih banyak loh
mas sampaikan ya ke
seluruh donatur
panjenengan
(KH. M. NUR Shodiq mudir
Ponpes An Nur Ilahi)

Kami kaget mas apa yang ditunggu tunggu akhirnya


dijawab allah berupa sumur yang bisa dimanfatakan
santri
(Kyai Syaiful Anam Mudir Ponpes Mafatihul Huda)

Sumur ini menjawab semua masalah krisis air semoga awet


terus ( Kyai Zainal Arifin Ponpes Al Istiqomah)
JUMLAH DANA
TERHIMPUN
JUMLAH TERHIMPUN MELALUI
SINERGIKEBAIKAN.ORG

*
119.717.396
* seratus sembikan belas juta tujuh ratus tujuh belas tiga ratus sembilan
puluh enam rupiah
LOKASI
PENGEBORAN
Lokasi pengeboran terdiri dari empat lokasi di daerah Ogan Komering Ulu Timur sumatera
selatan di empat lokasi itu terdirii dari, Ponpes Mafatihul Huda, Ponpes Faidhul Baroqah,
Ponpes Darul Muqomah, Ponpes Al istiqomah

Nama PM JUMLAH PM Lokasi

Belitang BK 11
Ponpes Mafatihul Huda 60 santri Kecamatan
Belitang, OKUT
SumSel

Belitang BK 20
Ponpes Faidhul 100 Santri Kecamatan
Baroqah Belitang, OKUT
SumSel

Belitang BK 1
Ponpes An Nur Ilahi 100 Santri Kecamatan
Belitang OKUT,
Sumsel

BELITANG bK 3,
Ponpes Al Istiqomah 500 Santri Kecamatan Buay
Madang Timur,
OKUT, SumSel
DOKUMENTASI
Cuplikan gambar peresmian sumur di Ponpes Mafatihul Huda

01 02

Serah Terima Foto Sumur bersama


Dengang Mudir para santri
DOKUMENTASI
FCUPLIKAN gambar peresmian di ponpes Faidhul Baroqah

01 02

Doa bersama di Serah terima sumur


pimpin mudir kepada mudir ponpes
DOKUMENTASI
Cuplikan gambar peresmian sumur di ponpes Al Istiqomah

01 02

Proses Pemgeboran sumur Serah Terima Sumur di


di Ponpes AlmIstiqomah Ponpes Al istiqomah
DOKUMENTASI
Cuplikan gambar peresmian sumur di ponpes Annur Ilahi

01 02

Serah Terima Proses Pngeboran Sumur di


Dengang Mudir Ponpes Annur Ilahi
UCAPAN TERIMA KASIH
Kami mewakili para penerima manfaat mengucapkan ribuan
terimakasih kepada seahabat dermawan sekalian yang telah
berkontribusi menghadirkan sumur sumur yang menjawab krisi
air bersih yang terjadi di pondok pesantren pelosok sumatera
selatan.

Anda mungkin juga menyukai