Anda di halaman 1dari 1

MATRIKS

Kompetensi Dasar

3.3. Menjelaskan matriks dan kesamaan matriks dengan menggunakan masalah kontekstual dan
melakukan operasi pada matriks yang meliputi penjumlahan, pengurangan, perkalian skalar, dan
perkalian, serta transpose.

4.3 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan matriks dan operasinya

Cakupan Materi

1. Konsep Matriks
a. Pengertian Matriks
b. Elemen Matriks
c. Ordo atau Ukuran Matriks
2. Jenis-Jenis Matriks
a. Matriks baris
b. Matriks kolom
c. Matriks persegi Panjang
d. Matriks Persegi
e. Matriks diagonal
f. Matriks segitiga
g. Matriks Identitas
h. Matriks Nol

3. Transpose Matriks
4. Kesamaan Dua Matriks

5. Operasi Pada Matriks


a. Operasi Penjumlahan dan pengurangan Matriks
b. Operasi Perkalian Matriks dengan Skalar
c. Operasi Perkalian Matriks dengan Matriks

3.4 Menganalisis sifat-sifat determinan dan invers matriks berordo 2x2 dan 3x3

4.4 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan determinan dan invers matriks berordo 2x2
dan 3x3

Cakupan Materi

1. Determinan Matriks Ordo 2 X 2


2. Determinan Matriks Ordo 3 X 3
3. Invers Matriks Ordo 2 X 2
4. Invers Matriks Ordo 3 X 3
5. Persamaan Matriks

Anda mungkin juga menyukai