Anda di halaman 1dari 5
KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL ADMINISTRAS! HUKUM UMUM J. H.R. Rasuna Said Kav, 6-7 Kuningan, Jakarta Selatan Telp. (021) 5202387, 5202390 Jakarta, 27 juni 2022 Kepada Yth, Nomor : AHU.2-AH.04.01-8702 Perihal : Surat Keterangan Wasiat Raden Yudi Hermawan M.Kn, Notaris an Komplek Mahkota Mas Blok A No. 36, Jl, Mh INDRAULIANTI Thamrin Kelurahan Cikokol Kecamatan Tangerang Kota Tangerang Provinsi Banten Kodepos 15119 Telp. 082111899929 Sehubungan dengan surat permohonan Saudara/i tanggal 23 Jun! 2022, perihal tersebut diatas, dengan ini diterangkan bahwa dalam database Seksi Daftar Pusat Wasiat Subdirektorat Harta Peninggalan dan Kurator Negara, Direktorat Perdate, bahwa per tanggal surat ini dikeluerkan, TIDAK TERDAFTAR akta waslat atas nama: INDRAJULIANTI , Yang lahir di Banjar Negara, pada tanggal 29 Juli 1953 dan telah meninggal dunia di Provinsi Banten, Kota Tangerang pada tanggal 19 Januarl 2022, sesuai dengan Kutipan Akta Kematian Nomor 3671-KM-27012022-0033, tanggel 19 April 2022 yang dikeluarkan oleh Kantor Catatan Sipil, Kota ‘Tangerang. Demikian Surat Keterangan Wasiat ini dibuat, apablla ternyata terdapat kekeliruan di dalamnya, akan diperbatki sebagaimana mestinya. Direktorat Jenderal Administrasi Hukum Umum Direktur Perdata Santun Maspari Siregar NIP, 19670508 199103 1 001 Tembusan Kepada Yth, Direktur Jenderal Administrasi Hukum Umum, Dicetak Tanggal : 27 Juni 2022 KETERANGAN HAK WARIS Nomor : 24/KHW/V1/2022.- JOTHitIS KOTA TANGERANG - Yang bertanda tangan di bawah ini : - RADEN YUDI HERMAWAN, Sarjana Hukum,- Magister Kenotariatan, Notaris di Kota Tangerang, - Setelah memeriksa serta melihat surat-surat bukti yang ---~ diperlihatkan kepada saya, Notaris dan dengan akta Pernyataan yang dibuat oleh saya, Notaris, tertanggal ~ : duapuluh sembilan Juni duaribu duapuluh dua (29-06-2022) Nomor : 17, menerangkan :-~ _ - Behwa Almarhumeh INDRAJULIANTI, bertempat tinggal -- terakhir di Jalan Beringin Raya Nomor 184, Rukun Tetangga - 001, Rukun Warga 006, Kelurahan Nusa Jaya, Kecamatan ---- Karawaci, Kota Tangerang, telah meninggal dunia di Kota ----- Tangerang, pada tanggal sembilanbelas Januari duaribu ---—- duapuluh dua (19-01-2022), berdasarkan Kutipan Akta -: Kematian yang dikeluarkan oleh Pejabat Pencatatan Sipil Kota ‘Tangerang pada tanggal sembilanbelas April duaribu — duapuluh dua (19-04-2022), Nomor : ~ 367 1-KM-27012022-0033. -Bahwa Almarhumah INDRAJULIANTI telah menikah untuk - pertama kelinya dan satu-satunya dengan Tuan SUKIRMAN --- tersebut secara sah dan sesuai dengan hukum dan -~ - undang-undang yang berlaku di Indonesia dan memililci Akta- Perkawinan berdasarkan Kutipan Akta Perkawinan Nomor : ---- 474.2/166-DKCS/2003, tertanggal duabelas September 1 duaribu tiga (12-09-2003), tanpa mengadakan Perjanjian -~ Kawin, sehingga menjadi dalam persatuan/percampuran harta- kekayaan;-- - Bahwa dari perkawinan Almarhumah INDRAJULIANTI ----- dengan Tuan SUKIRMAN tersebut mempunyai 2 (dua) orang - anak yang masih hidup sampai saat ini, yaitu : 1, Tuan ALFON, lahir di Jakarta, pada tanggel limabelas----- April seribu sembilanratus delapanpuluh dua. (15-04-1982), Warga Negara Indonesia, Karyawan Swasta, bertempat tinggal di Jalan Beringin Raya Nomor 184,------ Rukun Tetangga 001, Rukun Warga 006, Kelurahan Nusa Jaya, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang, Pemegang—-- Nomor Induk Kependudukan : 3671071504820001; -berdasarkan Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 474.1/1522-DKCS/CKP/2003 tanggal sembilan-~ | September duaribu tiga (09-09-2003), yang dikeluarkan--- oleh Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Kabupaten-- Tangerang; 2, Tuan ARNOTH, lahir di Jakarta, pada tanggal duapuluh— delapan Juli seribu sembilanratus delapanpuluh tiga------ (28-07-1983), Warga Negara Indonesia, Wiraswasta,-~ bertempat tinggal di Jalan Beringin Raya Nomor 184, Rukun Tetangga 001, Rukun Warga 006, Kelurahan Nusa. Jaya, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang, Pemegang---- Nomor Induk Kependudukan : 3671072807830002; -berdasarken Kutipan Akta Kelahiran Nomor : | 474.1/1523-DKCS/CKP/2003 tanggal sembilan--. a | segala penerimaan-—- September duaribu tiga (09-09-2003), yang dileluarkan--- oleh Dinas Kependuduken Dan Catatan Sipil Kabupaten-- ‘Tangerang; - Bahwa semasa hidupnya Almarhumah INDRAJULIANTI---- tidak pernah mengakui sah (erkennen) dan mengadopsi seorang anak pun;~ - Bahwa menurut surat dari Kementerian Hukum dan Hak --- Asasi Manusia Republik Indonesia Direktorat Jenderal -: Administrasi Hukum Umum tanggal duapuluh tujuh Juni ---- duaribu duapuluh dua (27-06-2022) Nomor : AHU.2-AH.04.01-8702, dalam Buku Register Seksi Daftar ---- Wasiat Subdirektorat Harta Peninggalan TIDAK TERDAFTAR wasiat atas nama INDRAJULIANTI. - Bahwa dengan demikian pembagian hak dari masing-masing ali waris atas harta peninggalan -- Almarhumah INDRAJULIANTI adalah sebagai berikut 1, Tuan SUKIRMAN tersebut;- 2. Tuan ALFON tersebut;---- 3. Tuan ARNOTH tersebut;. ~ Maka orang yang berhak atas harta peninggalan “Peninggal Waris‘ adalah 8 (tiga) orang yaitu suami dan anak --- kandungnya tersebut.- - Dan para penghadaplah yang tersendiri berhak untuk ~ menuntut dan uang yang termasuk harta peninggalan --~ tersebut dan memberi kwitansi atau tanda pelunasan untuk - - Demikian surat keterangan ini dibuat untuk dapat 3 digunakan dimana pertu.~ Tangeraing, 29 Juni 2022.

Anda mungkin juga menyukai