Anda di halaman 1dari 4

KEGIATAN MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH

SDN SAWUNGGALING VII/388 SURABAYA .


TAHUN AJARAN 2022 - 2023
NO HARI/TANGGAL WAKTU KEGIATAN KET
1. SENIN, 18 JULI 2022 07.00 - 07.30 PERSIAPAN
SISWA MEMASUKI HALAMAN SEKOLAH (MEMBAWA BALON YANG SUDAH DITUGASKAN
SEBELUMNYA ) DENGAN PEMBIASAAN 3 S ( SENYUM , SAPA , SALAM ) DISAMBUT OLEH
BAPAK / IBU GURU SEMUA.
SISWA MEMASUKI RUANGAN KELAS, SESUAI NAMA YANG TERPAMPANG DI PINTU KELAS.
ABSENSI SISWA DI KELAS MASING 2X, ( DIPANGGIL SATU PERSATU SESUAI URUTAN
KELASNYA ).
PEMASANGAN TANDA PENGENAL SISWA.

07.30 - 09.00 SISWA KELUAR KELAS MENUJU HALAMAN SEKOLAH UNTUK MENGIKUTI ACARA MPLS .

SUSUNAN ACARA :
1. PEMBUKAAN
2. SAMBUTAN BAPAK KEPALA SEKOLAH .
3. PERKENALAN DENGAN KELUARGA BESAR SDN SAWUNGGALING
VII/388 SURABAYA.
4. MENYANYI BERSAMA LAGU " PAGIKU CERAH " BERSAMA SELURUH
SISWA KELAS 1.
LAGU KE 2 : DI SINI SENANG dan DI SANA SENANG.
5. WAWANCARA DENGAN MEMANGGIL SISWA SECARA ACAK .
MASING - MASING KELAS 2 SISWA ( PA dan PI ).
6. PEMBACAAN TATA TERTIB SISWA SDN SAWUNGGALING VII /388.
( TERMASUK KELENGKAPAN SERAGAM )

7. DOA
8.PENUTUP
9. PENGIKATAN BALON DI PAGAR SEKOLAH .( TALI DISIAPKAN
SEKOLAH )
MENYANYI BERSAMA LAGU " SAYONARA '.
09.00 - MASUK KELAS MASING - MASING , BERDOA PULANG.

2. SELASA, 19 JULI 07.00 - 08.30 1. PRESENSI.


2022 2. PENGENALAN LINGKUNGAN. ( BERJALAN BERSAMA
MELIHAT LOKASI SEKOLAH ).
3. KONTRAK BELAJAR ANTARA GURU DAN SISWA .
4. PEMBENTUKAN PENGURUS KELAS.
5. MENULIS JADWAL PELAJARAN.
6. MEWARNA GAMBAR DI KERTAS YANG DISEDIAKAN
GURU.
6. PULANG.

3. RABU, 20 JULI 2022 07.00 - 07.30 1. PRESENSI


2. MENULIS NAMA SISWA , ORANG TUA , SEKOLAH dan CITA - CITANYA DI
BUKU KOTAK SISWA.
3. MENYANYI BERSAMA DI KELAS.
08.00 - 08.30 4. PERKENALAN DI DEPAN KELAS
5. SISWA KELUAR KELAS MENUJU HALAMAN , BERMAIN
WARNA, MEMBERIKAN TANDA CAP TANGAN DENGAN
PEWARNA PADA KAIN PUTIH.
6. CUCI TANGAN , dan PULANG.
KELENGKAPAN PESERTA MPLS KELAS 1 TAHUN AJARAN 2022 - 2023 SDN SAWUNGGALING VII/388
SURABAYA.
1. SENIN, 18 JULI 2022 MASUK PUKUL 06.30 :
 BERSERAGAM MERAH PUTIH , IKAT PINGGANG HITAM , KAOS KAKI PUTIH dan BERSEPATU HITAM.( KERUDUNG WARNA PUTIH BAGI
YANG BERKERUDUNG )
 BAGI SISWA PUTRA , RAMBUT TIDAK BOLEH PANJANG dan BERSEMIR.
 MEMBAWA TAS SEKOLAH DAN MEMBAWA BEKAL MINUM UNTUK SISWANYA SENDIRI.
 MEMAKAI NAMA DADA . YANG TERBUAT DARI KERTAS BUFALO DITEMPELKAN FOTO SISWA BEBAS , DI SAMPINGNYA TERTULIS
NAMA LENGKAP dan PANGGILAN , KEMUDIAN DILAMINATING dan DIBERI KALUNG PITA .( WARNA BIRU BAGI PUTRA, MERAH
UNTUK PUTRI )
 WARNA BUFALO , UNTUK SISWA PUTRA BERWARNA BIRU, SEDANGKAN PUTRI BERWARNA MERAH.
 UKURAN NAMA DADA 10 CM X 6 CM.
 MEMBAWA BALON BERTANGKAI DAN DIIKATKAN TULISAN "SAYA BANGGA SEKOLAH DI SD SAWUNGGALING 7 " PADA KERTAS .

2. SELASA, 19 JULI 2022, MASUK PUKUL 06.30 :


 BERSERAGAM MERAH PUTIH, IKAT PINGGANG HITAM , KAOS KAKI PUTIH , SEPATU HITAM . ( KERUDUNG PUTIH BAGI YANG
BERKERUDUNG ).
 MEMBAWA TAS dan PERALATAN SEKOLAH , BUKU KOTAK KECIL 1 BUAH , PENSIL , PENGHAPUS ,PENGGARIS dan PENSIL WARNA
ATAU KRAYON .
 MEMBAWA BEKAL MINUM.
3. RABU , 20 JULI 2022 , MASUK PUKUL 06.30:
 BERSERAGAM MERAH PUTIH ,IKAT PINGGANG HITAM, KAOS KAKI PUTIH, SEPATU HITAM . ( KERUDUNG PUTIH BAGI YANG
BERKERUDUNG ).
 MEMBAWA TAS DAN ALAT TULIS.
 MEMBAWA BEKAL MINUM.

SURABAYA, 3 JULI 2022

PANITIA MPLS

( YAYUK HERAWATI S, PD )

Anda mungkin juga menyukai