Anda di halaman 1dari 5

BAGIAN I LATAR BELAKANG

PENGADAAN JABATAN APOTEKER PENANGGUNGJAWAB

Karyawan merupakan salah satu unsur utama bagi keberlangsungan serta kemajuan
perusahaan dan sebaliknya kelangsungan kerja karyawan, perkembangan keterampilannya
serta kesejahteraan yang menjadi hak karyawan dapat diperoleh melalui keberhasilan
perusahaan.
Hubungan perusahaan dan karyawan sangat penting, tidak ada tujuan-tujuan perusahaan yang
dapat dicapai tanpa pengabdian karyawannya dan tidak ada perbaikan maupun kemajuan taraf
hidup karyawan tanpa keberhasilan perusahaan.
Mengingat bahwa karyawan merupakan bagian dari kebutuhan perusahaan dan begitu pula
sebaliknya, maka berdasarkan penjelasan hal tersebut di atas kami memberikan sebuah
perencanaan terkait kebutuhan perusahaan yakni pengadaan karyawan dengan jabatan
Apoteker Penanggungjawab. Pengadaan jabatan ini dilakukan berdasarkan perkembangan
perusahaan yang melakukan penambahan unit bisnis di bidang kefarmasian yaitu pendirian
Apotek.
Apotek merupakan tempat pengabdian dan praktek profesi apoteker dalam melakukan
pekerjaan kefarmasian untuk membantu mewujudkan tercapainya derajat kesehatan yang
optimal bagi masyarakat. Perkembangan apotek sangat ditentukan oleh pengelolaan sumber
daya dan pelayanan apotek tersebut. Oleh sebab itu, standar pelayanan farmasi dalam
menjalankan suatu apotek. Jika pelayanan apotek tidak menggunakan standar pelayanan
farmasi dalam menjalankan apotek, maka tidak akan tercapai derajat Kesehatan yang optimal
bagi masyarakat. Karena pelayanan farmasi adalah bentuk pelayanan dan tanggung jawab
langsung profesi apoteker dalam pekerjaan kefarmasian untuk meningkatkan kualitas hidup
pasien/masyarakat.

TUJUAN

1. Memenuhi kebutuhan perusahaan akan sumber daya manusia dengan melakukan


rekrutmen karyawan untuk jabatan Apoteker Penanggungjawab.
2. Memenuhi persyaratan perizinan pendirian Apotek yang disyaratkan oleh Dinas
Kesehatan Kota Bandung.

INDIKATOR KEBERHASILAN

1. Mendapatkan data respon rekrutmen karyawan dari calon karyawan yang mendaftar.
2. Kuota pendaftar memenuhi standar yang telah ditentukan oleh perusahaan.
3. Calon karyawan yang terpilih harus sesuai dengan kualifikasi yang ditentukan oleh
perusahaan.
4. Calon karyawan yang terpilih akan dan harus melewati 2 (dua) rangkaian tahap seleksi.

BAGIAN II MEKANISME PENGADAAN JABATAN APOTEKER PENANGGUNGJAWAB

MEDIA PUBLIKASI REKRUTMEN KARYAWAN

1. Publikasi tahap Pertama akan dilakukan melalui group Whatsapp di lingkungan profesi
Apoteker.
2. Publikasi tahap Kedua akan dilakukan jika Publikasi tahap Pertama tidak memenuhi
kuota pendaftaran dan/atau dirasa perlu dilakukan Publikasi tahap Kedua oleh Direksi.
3. Publikasi tahap Kedua akan dilakukan dengan menggunakan media sosial.

LINIMASA DAN ALUR PENGADAAN JABATAN APOTEKER PENANGGUNGJAWAB

TANGGAL
NO PELAKSANAA KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN PIC
N

Kegiatan yang dilakukan untuk


menganalisa kebutuhan karyawan
1 06/12/2021 Analisis Kegiatan Rekrutmen T/G/GM
yang disesuaikan dengan
kebutuhan perusahaan.

Penanggungjawab kegiatan akan


Persetujuan Direksi atas mendapat persetujuan setelah
2 06/12/2021 R
Kegiatan Rekrutmen melampirkan analisis mengenai
rekrutmen

Penentuan langkah-langkah yang


3 06/12/2021 Persiapan Rekrutmen Karyawan disiapkan dan dilakukan saat T
Rekrutmen

Pembuatan formulir seleksi calon


a. Pembuatan Form
06/12/2021 karyawan yang berisi kualifikasi T/G
Kualifikasi APJ
yang dibutuhkan perusahaan

06/12/2021 b. Pembuatan Form Pembuatan formulir wawancara T/G


Wawancara APJ calon karyawan yang berisi
kualifikasi yang dibutuhkan
perusahaan
Pembuatan formulir yang berisi
c. Pembuatan Form
standar nilai yang ditentukan
07/12/2021 Passing Grade Kelulusan T
perusahaan terkait hasil
Rekrutmen
Rekrutmen

d. Pembuatan Flow Chart Pembuatan alur kegiatan


10/12/2021 T
Rekrutmen rekrutmen

Pembuatan poster yang bertujuan


e. Pembuatan Poster sebagai sarana publikasi
13/12/2021 GM
Rekrutmen kebutuhan perusahaan kepada
calon karyawan

Kegiatan untuk menyiapkan


f. Menyiapkan Tools segala kebutuhan logistik,
10/12/2021 T/G
Kebutuhan Rekrutmen dokumen dan kebutuhan lainnya
seputar rekrutmen

Kegiatan yang dilakukan untuk


g. Penyusunan SOP
10/12/2021 menentukan dan menjelaskan T/G
Rekrutmen
tata cara pelaksanaan Rekrutmen

Dimulainya kegiatan Rekrutmen


4 15/12/2021 Pelaksanaan Rekrutmen T/G
karyawan

Mengawasi data yang terkumpul


5 15-20/12/2021 Monitoring data Rekrutmen T/G
selama proses Rekrutmen dibuka

6 20/12/2021 Penutupan Rekrutmen Penutupan kegiatan rekrutmen T/G

Pengumpulan data rekrutmen


7 21/12/2021 Cleaning Data Rekrutmen yang telah masuk ke database T/G
perusahaan

Pelaksanaan Seleksi Tahap Proses analisis dan seleksi data


8 21/12/2021 T/G/GM
Pertama berdasarkan hasil rekrutmen
Proses pemberitahuan kepada
Pengumuman Hasil Seleksi
9 22/12/2021 calon karyawan terkait hasil T/G
Tahap Pertama
rekrutmen tahap pertama
10 24/12/2021 Pelaksanaan Seleksi Tahap Penyelenggaraan seleksi tahap T/G/GM
Kedua (Wawancara) kedua dengan metode
wawancara kepada calon
karyawan yang telah lulus seleksi
tahap pertama
Cleaning Data Hasil Seleksi Pengumpulan data hasil
11 24/12/2021 T/G
Tahap Kedua wawancara yang telah dilakukan

Proses analisis dan seleksi data


12 24/12/2021 Analisis Data Hasil Wawancara T/G/GM
berdasarkan hasil wawancara

Pengumuman hasil seleksi tahap


Pengumuman Hasil Seleksi kedua kepada calon karyawan
13 27/12/2021 T/G
Tahap Kedua yang telah lolos seleksi tahap
kedua

Keterangan: (T) Prasetyo Putra, (G) Ghani Husnan, (GM) Gerarldy Mahino, (R) Rangga Satria Pamungkas

BAGIAN IV Budgeting
Logistik

N Nama barang Jumlah (satuan) Harga


o
Assets
Laptop 1 Disesuaikan
HVS A4 500 Rp 45.000
Pulpen 4 Rp 20.000
Tipe x 1 Rp 10.000
Total Rp 75.000
Kebutuhan Karyawan
N Jabatan Jumlah Fee
o
1 Direksi 1 Disesuaikan
2 Manager operasional 3 Disesuaikan
Total disesuaikan
Kebutuhan lain
N Nama barang Jumlah Fee
o
Operating cost
Bensin Disesuaikan Disesuaikan
Makan Disesuaikan Rp 50.000
Air mineral 1 dus Rp 50.000
Total Rp 100.000

Anda mungkin juga menyukai