Anda di halaman 1dari 2

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)

SEKOALAH TINGGI ILMU TARBIYAH AL-AMIN BANTEN

Mata Kuliah : Model dan Strategi Pembelajaran (PAI)


Prodi : Pendidikan Agama Islam (PAI)
Semester : Tiga (III)
Hari/Tanggal Minggu, 17 / November 2017
Waktu : 8.00-9.00
Dosen : Syarifuddin Ridwan, M. Pd

 Petunjuk : Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan mengemukakan konsep dan prinsip yang terkait
secara sistematis, logis dan komprehensif!

Soal :
1. Jelaskan mengapa guru perlu mengetahui alasan peserta didik datang ke kelas?
2. Apa yang perlu dipersiapkan guru untuk memperoleh hasil belajar yang maksimal
berdasarkan alasan-alasan belajar?
3. Apakah yang dimaksud dengan teori belajar bersifat deskriptif dan  teori
pembelajaran bersifat preskriptif, jelaskan dan berikan contoh!
4. Salah satu prinsip pengembangan kurikulum adalah ”fleksibilitas”, jelaskan dan
bagaimana penerapannya dalam pembelajaran !
5. Apa yang dimaksud dengan masalah belajar? Bagaimana guru mengetahui adanya
masalah belajar pada siswa?

Good Luck!
UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)
SEKOALAH TINGGI ILMU TARBIYAH AL-AMIN BANTEN

Mata Kuliah : Bimbingan Penyuluhan


Prodi : Pendidikan Agama Islam (PAI)
Semester : Lima(V)
Hari/Tanggal Jumat, 15 / November 2017
Waktu : 17.00-18.00
Dosen : Syarifuddin Ridwan, M. Pd

 Petunjuk : Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan mengemukakan konsep dan prinsip yang terkait
secara sistematis, logis dan komprehensif!

Soal :

1. Jelaskan apa pengertian Bimbingan Penyuluhan berdasarkan beberapa pendapat ahli


dan pendapat anda?
2. Jelaskan dan berikan contohnya yang dimaksud dengan ”kondisi belajar internal” dan
”kondisi belajar eksternal”!
3. Apa yang dimaksud dengan ”masalah belajar”? Bagaimana guru mengetahui adanya
masalah belajar pada siswa?
4. Jelaskan secara singkat langkah-langkah mendiagnosa masalah belajar!
5. Bagaimana sebuah analisis dapat di lakukan terhadap massalah yang dihadapi siswa?
Good Luck

Anda mungkin juga menyukai