Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

TURNAMEN FUTSAL “KOMBAKI TAMNEMBOR CUP I“

USIA DINI(7 s/d 12)TAHUN

Oleh :

Panitia Penyelenggara

IKATAN KELUARGA KURUDU BONOI (IKKB)


Se-wilalayah kota jayapura.

A.  PENDAHULUAN
Perkembangan dunia olahraga ini pada umumnya telah mengalami perkembangan
pada beberapa tahun terakhir ini yang cukup memuaskan. Potensi-potensi muda telah
bermunculan seiring dengan perkembangan dunia olahraga, hal ini tidak lepas dari peran
serta dari beberapa pihak yang memberikan support dan ruang kepada para Anak Usia Dini
untuk mengaktualkan kreativitas dan sportivitas mereka dalam sebuah
tournament/kompetisi.
Oleh karena itu, maka kami menganggap bahwa potensi-potensi tersebut memerlukan ruang
kepada para Anak Usia Dini untuk berprestasi. Sehingga kami bermaksud untuk
melaksanakan sebuah pertandingan futsal Anak Usia Dini dengan batasan usia 7-12 Tahun
Di wilayah kota Jayapura.

B. Tujuan Kegiatan :

 Memfasilitasi bakat-bakat futsal yang dimiliki oleh anak usia dini


 Menjalin tali persaudaraan IKKB se-wliayah kota jayapura
 Meningkatkan prestasi olahraga futsal dikalangan anak usia dini
 Melatih dan menimbulkan jiwa sportivitas
 Melatih kerja sama tim

C.    PELAKSANA KEGIATAN


Pelaksana kegiatan ini adalah IKATAN KELUARGA KURUDU BONOI (IKKB)
Se-wilalayah kota jayapura.

D.    NAMA KEGIATAN
Nama kegiatan ini adalah TURNAMEN FUTSAL “KOMBAKI TAMNEMBOR CUP I“

E. Tema Kegiatan :
Tema kegiatan ini adalah “Mari Junjung Tinggi Sportivitas”.

G. Waktu dan Tempat Kegiatan :

Hari/Tanggal                                  : 0 April – 0 April 2022

Waktu                                             : Pukul 00.00 – 00.00 WIT

Tempat                                           : Lapangan Futsal Pemancar (Polimak I)

Tempat Pendaftaran    :
H.    Bentuk Kegiatan
        Pertandingan Futsal
Dilaksanakan dalam bentuk kompetinsi dengan menggunakan system pool pada saat
penyisihan dan system gugur pada putaran kedua.
        Top Score Player
Pemain yang mencetak gol terbanyak dalam pertandingan ini.
        The Best Keeper
Keeper yang menjaga gawangnya secara maksimum dalam pertandingan ini.
        The Best Player
Pemain yang bermain secara individu dengan baik.

I.    Sumber dan Anggaran Kegiatan


Sumber dan anggaran ini meliputi kas organisasi, donator, dan sponsor. Adapun anggaran
kegiatan terlampir.

Lampiran 1
Susunan Panitia Koordinasi Pelaksana
Pelindung                  :
Penanggung Jawab   :
Pelaksana                  :

Susunan Panitia Penyelenggara

Ketua Panitia            :


Sekretaris                  :
Bendahara                 : 

Seksi Operasional
Kordinator                 :
Anggota                     :           1.                                                
2.                                               
3.
                                                4.
                                                5.
                                                6.
                                                7.

Seksi Perlengkapan, Tempat dan Transportasi (PTT)


Kordinator                 :
Anggota                     :           1. 
                                                2.
                                                3.
                                                4.
Seksi Publikasi dan Dokumentasi
Kordinator                 : 
Anggota                     :           1. 
                                                2.

Seksi Konsumsi
Kordinator                 : 
Anggota                     :           1. 
                                               

Seksi keamanan
Kordinator                 : 
Anggota                     :           1. 
                                                2. 
                                                3. 

Seksi Pendanaan
Kordinator                 :
Anggota                     :           1.
                                                2.
                                                3.
                                                4.
                                                5.
Seksi P3K
Kordinator                 :
                                                1.
                                                2.

Lampiran 2
Kegiatan I
Nama kegiatan          : Ecodeuphoria Futsal Tournament FEB USU 2015
Konsep kegiatan       : 1. Sistem setengah kompetisi pada babak penyisihan/putaran      
       pertama
   2. Sistem gugur pada putaran kedua.

Lampiran 4
ANGGARAN KEGIATAN
RINCIAN ANGGARAN BIAYA
TURNAMEN FUTSAL "KOMBAKI TAMNEMBOR CUP I"
USIA DINI (7 s/d 12) TAHUN

No. Uraian Volume Harga Satuan Harga Total


I KESEKRETARIATAN
Undangan dan Surat menyurat 1 Keg. Rp. 200.000,00 Rp. 200.000,00
Kertas A4 2 Rim Rp. 60.000,00 Rp. 120.000,00
Tinta Printer 4 Kotak Rp. 75.000,00 Rp. 300.000,00
Amplop 5 Kotak Rp. 35.000,00 Rp. 175.000,00
ID Card Peserta dan Panitia 500 Buah Rp. 10.000,00 Rp. 5.000.000,00
Bolpoint 1 Dos Rp. 36.000,00 Rp. 36.000,00
Rp. Rp. -
Rp. Rp. -
Rp. Rp. -
Rp. Rp. -
Rp. Rp. -
Rp. Rp. -
Rp. Rp. -
Rp. Rp. -
II PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI Rp. Rp. -
Selebaran 1 Rim Rp. 250.000,00 Rp. 250.000,00
Spanduk 3x1 2 Buah Rp. 200.000,00 Rp. 400.000,00
Promosi melalui Media Sosial 1 Kegiatan Rp. 200.000,00 Rp. 200.000,00
Promosi melalui Radio 10 Kali Rp. 50.000,00 Rp. 500.000,00
Rp. Rp. -
III PERLENGKAPAN Rp. Rp. -
Baju Panitia dan Wasit 75 Orang Rp. 100.000,00 Rp. 7.500.000,00
Rompi Futsal 2 Lusin Rp. 600.000,00 Rp. 1.200.000,00
Spidol Board Maker 3 Warna 1 Dos Rp. 60.000,00 Rp. 60.000,00
White Board 2 Buah Rp. 150.000,00 Rp. 300.000,00
Peluit Wasit 3 Buah Rp. 125.000,00 Rp. 375.000,00
Stopwacth 1 Buah Rp. 150.000,00 Rp. 150.000,00
Kertas Manila 5 Lembar Rp. 5.000,00 Rp. 25.000,00
Kerta Cover Merah dan Kuning 4 Lembar Rp. 5.000,00 Rp. 20.000,00
Bola Futsal 5 Buah Rp. 250.000,00 Rp. 1.250.000,00
Sterofoam 6 Buah Rp. 50.000,00 Rp. 300.000,00

Tropi Juara 1 @Bergilir dan tetap 2 Buah Rp. 1.000.000,00 Rp. 2.000.000,00
Tropi Juara 2 1 Buah Rp. 500.000,00 Rp. 500.000,00
Tropi Juara 3 1 Buah Rp. 450.000,00 Rp. 450.000,00
Tropi Top Score 2 Buah Rp. 300.000,00 Rp. 600.000,00
Tropi Pemain Terbaik 3 Buah Rp. 300.000,00 Rp. 900.000,00
Tropi Team Terbaik 4 Buah Rp. 300.000,00 Rp. 1.200.000,00
Rp. Rp. -
Rp. Rp. -
IV PERTANDINGAN Rp. Rp. -

Sewa Lapangan 1 Lapangan Futsal 1 Paket Rp. 2.000.000,00 Rp. 2.000.000,00


No. Uraian Volume Harga Satuan Harga Total
Wasit Futsal @3 Orang 7 Hari Rp. 900.000,00 Rp. 6.300.000,00
Fotocopy Peraturan 500 Eksp Rp. 500,00 Rp. 250.000,00
Rp. Rp. -
V KONSUMSI Rp. Rp. -
Konsumsi Tamu dan Wasit
Pembukaan 35 Kotak Rp. 50.000,00 Rp. 1.750.000,00
Konsumsi Panitia Pertandingan
dan Wasit 35 Kotak Rp. 50.000,00 Rp. 1.750.000,00
Snak Pembukaan 35 Kotak Rp. 50.000,00 Rp. 1.750.000,00
Snak penutupan 35 Kotak Rp. 50.000,00 Rp. 1.750.000,00
Air mineral 7 Dos Rp. 50.000,00 Rp. 350.000,00
Rp. Rp. -
VI KEAMANAN DAN TIM MEDIS Rp. Rp. -
Polisi/Tentara @ 3 Orang 7 Hari Rp. 200.000,00 Rp. 1.400.000,00
Jasa Kebersihan Lapangan 7 Hari Rp. 100.000,00 Rp. 700.000,00
Trushback 2 Pak Rp. 45.000,00 Rp. 90.000,00
Hand sanitizer 7 Botol Rp. 50.000,00 Rp. 350.000,00
Masker @ 8 Dos 1 Paket Rp. 100.000,00 Rp. 100.000,00
KulBox Es Batu /Obat 2 Buah Rp. 300.000,00 Rp. 600.000,00
Plester 2 Dos Rp. 45.000,00 Rp. 90.000,00
Kasa 7 Dos Rp. 15.000,00 Rp. 105.000,00
Betadine 7 Botol Rp. 15.000,00 Rp. 105.000,00
Perban Kain 3 Rol Rp. 75.000,00 Rp. 225.000,00
Conterpaint 3 Buah Rp. 55.000,00 Rp. 165.000,00
Jumlah Total Rp. 43.841.000,00

Lampiran 5
Sumber dana
1. Kontribusi Panitia                        35 @ Rp 00.000                      Rp.   0.00.000,-
2. Subsidi                                                                           Rp.   0.000.000,-
3. Pendaftaran Peserta Tournament
               Pendaftaran  @ Rp 000.000 x 32 Tim                            Rp.   0.000.000,-
4. Sponsor                                                                                       Rp. 00.000.000,-
Total Pemasukan                                                                 Rp  00.000.000,- 
SPONSORSHIP

            Sehubungan dengan pelaksanaan Tournament Futsal yang diselenggarakan


nantinya, bernama TURNAMEN FUTSAL "KOMBAKI TAMNEMBOR CUP I", maka kami
menawarkan kerjasama yang saling menguntungkan kepada pihak yang bersedia menjadi
sponsor.
            Pada dasarnya kerjasama yang kami tawarkan ini tidak bersifat mengikat.
Semuanya yang akan dilaksanakan didasarkan pada perjanjian yang disepakati antara
pihak panitia dan pihak sponsor. Apabila perlu, maka kesepakatan tersebut dapat
dituangkan dalam bentuk surat pernjanjian yang ditandatangani oleh kedua belah pihak
sebagai jaminan kerjasama.
            Kami menawarkan peluang kerjasama dengn klasifikasi sebagai berikut :
Sponsorship Tunggal
            Yaitu sponsor yang menanggung biaya kegiatan 75% dari total biaya yang
dibutuhkan.
Sponsorship Utama
            Yaitu sponsor yang menanggung biaya kegiatan 50% dari total biaya yang
dibutuhkan.
Sponsorship Partisipasif
            Yaitu sponsor yang menanggung biaya kegiatan 25% - 50%  dari total biaya yang
dibutuhkan.
Sponsorship Khusus
            Yaitu sponsor yang menawarkan bentuk dukungan kerjasama atau hal lain diluar
ketentuan yang telah disebutkan di atas adapun timbal baliknya berdasarkan kesepakatan
bersama.

Anda mungkin juga menyukai