Anda di halaman 1dari 2

Renaldi Setiawan XI 6/21

Jawaban :
1.
- Bahasa tubuh dan ekspresi sesuai dengan dialog yang sedang dimainkan
- Improvisasi secara spontan agar dapat membantu menghidupkan karakter
- Intonasi dalam dialog harus disesuaikan dengan isi dialog dan keadaan
- Penggunaan Bahasa yang baik, jelas, dan akurat sesuai watak

2.
- Lakon : peranan yang dijalani oleh pemain suatu drama
- Melodrama : pagelaran sandiwara dengan lakon yang sentimental
- Drama mini kata : drama yang menggunakan sedikit dialog
- Pantomim : drama tanpa dialog suara
- Drama kolosal : drama yang mengangkat cerita perjuangan
- Drama 1 babak : lakon yang terdiri dari 1 babak
- Babak : bagian dari sebuah peristiwa dalam drama
- Adegan : bagian yang menggambarkan perubahan peristiwa
- Dialog : percakapan antar tokoh
- Epilog : bagian akhir dari sebuah kisah
- Prolog : pengantar suatu kisah
- Episode : potongan dari sebuah kisah yang dibagi menjadi beberapa bagian
- Ketoprak : jenis pertunjukan rakyat yang memiliki gabungan unsur tari, suara, music,
dan drama
- Lenong : kesenian teater dari Betawi
- Ludruk : kesenian tradisional berbentuk pertunjukan drama dari Jawa Timur
- Parodi : plesetan dari suatu peristiwa yang benar-benar terjadi
- Satire : sindiran terhadap keadaan
- Teater : seni drama yang menceritakan kisah melalui kata dan Gerakan
- Drama force : pertunjukan jenaka yang mengutamakan unsur kelucuan dan lelucon

Anda mungkin juga menyukai