Anda di halaman 1dari 2

Proker Divisi Rumcay FLP 2021

BIDANG NO PROGRAM WAKTU


1 Pengadaan Buku (kerjasama dengan April-Oktober
Perpustakaan wilayah dan 2022
membuka kesempatan infaq buku
online)
2 Pengadaan kelas bahasa asing Juni - November
(Arab, Inggris, Mandarin, Korea) 2022
3 Dekorasi Rumcay dengan dekorasi Juli 2022
dinding quote pilihan
4 Membangun dan mengembangkan 2022-2023
budaya menulis di kalangan anggota
FLP sehingga menghasilkan karya
antologi sesama anggota FLP
5 Membuat daftar piket Rumcay Februari-Mei 2022
6 Mengadakan kunjungan ke TBM 2022-2023
DIVISI lain
RUMCAY 7 Membuat proposal dana masuk Agustus 2022-
untuk kegiatan Rumcay (dalam hal Januari 2023
ini, divisi Rumcay akan
mengadakan kegiatan bedah buku)
8 Penyediaan Kotak Saran untuk Mei 2022
pengunjung
9 Mendata dan membuat klasifikasi Februari-Maret
buku yang ada di Rumcay 2022
10 Membuat Kliping berdasarkan isu Juni 2022-2023
yang sedang terjadi
11 Menyediakan buku presensi Februari 2022
12 Pembuatan Katalogisasi untuk April-Juli 2022
mempermudah penelusuran buku
13 Book fair (Pameran buku/kerja 2023
sama dengan penerbit/
memanfaatkan event Piasan Seni)
14 Kegiatan sosial dari hasil infaq 2023
buku
15 Membuat grafik pengunjung dan 2023
peminjam buku.
16 Adakan kelas baca nyaring dan Juli-Agustus 2022
cerita ulang isi buku.

Program Unggulan

 Kelas Menulis / Pelatihan Menulis Anak Berbayar (Desember 2022)


-Silabus mengenai sastra anak akan dibuat Bersama
-Para pemateri akan dipilih dan diberikan persen honor mengajar
- Kegiatan dilaksanakan secara daring dan luring, indoor dan ourdoor

 Membuat Buku Antologi Bersama (2022-2023)


-Terbuka untuk seluruh anggota FLP Wilayah Aceh dan FLP Cabang yang berada di Aceh
- Menentukan tema yang masih hangat
-Menentukan kriteria atau persyaratan
-Diterbitkan dengan menggunakan penerbitan Kamoe Publishing House dan menyertakan logo FLP di
dalam karya tersebut

Anda mungkin juga menyukai