Anda di halaman 1dari 7

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM ASSALAM menginvestasikan dana dalam bentuk Sertifikat

MADRASAH ALIYAH ASSALAM Bank Indonesia (SBI).Kegiatan usaha yang tidak


PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) dilakukan BPR berdasarkan keperluan pada ilustrasi
TAHUN PELAJARAN 2018 / 2019 di atas adalah....
a. meminjam uang untuk usaha
Mata : Ekonomi Hari,Tanggal : Kamis, b. menempatkan dana dalam bentuk SBI
Pelajaran 22 mei c. menyimpan dana dalam bentuk tabungan
Kelas /
: X Ilmu
2019 d. menginvestasikan dana dalam bentuk deposito
Program e. mengasuransikan mobil dan tempat usaha
Ilmu
Waktu :
Sosial 120 5. Rina menyewa barang dari bank syariah. Penentuan
menit harga sewa dilakukan pada awal kesepakatan. Atas
PILIHLAH JAWABAN YANG BENAR! penyewaan barang kepada Rina, bank syariah akan
menerima imbalan berupa pendapatan sewa. Bank
1. Perhatikan pernyataan berikut! syariah tersebut telah menerapkan prinsip....
1) Menetapkan peraturan perundang-undangan di a. ijarah d. murabahah
sektor keuangan. b. wadiah e. musyarakah
2) Menetapkan struktur organisasi dan c. wakalah
infrastruktur. 6. Pernyataan yang benar mengenai bank milik
3) Memberikan perintah tertulis kepada lembaga pemerintah adalah....
jasa keuangan. a. bank yang melakukan kegiatan usaha
4) Melakukan pemeriksaan, penyidikan, dan berdasarkan instruksi, perintah, dan kebijakan
perlindungan konsumen. pemerintah
5) Memberikan dan/atau mencabut izin usaha. b. bank yang melakukan kegiatan usaha
Tugas pengawasan yang dilakukan oleh Otoritas Jasa berdasarkan instruksi bank sentral
Keuangan (OJK) ditunjukkan oleh nomor c. bank yang sebagian besar modalnya dimiliki
a. 1), 2), dan 3) d. 2), 3), dan 5) masyarakat umum
b. 1), 2), dan 4) e. 3), 4), dan 5) d. bank yang dimodali oleh perkumpulan koperasi
c. 2), 3), dan 4) e. bank yang didirikan oleh kumpulan pemegang
saham
2. Contoh tindakan OJK untuk melindungi konsumen
dan masyarakat adalah..... 7. Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) bekerja sama
a. menerbitkan Keputusan Dewan Komisioner OJK dengan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
terkait penetapan saham PT ABC, Tbk. sebagai (Kemendikbud) menyelenggarakan kegiatan
efek syariah sosialisasi kepada guru-guru yang tergabung dalam
b. memberikan izin usaha perusahaan penjaminan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP)
kredit kepada PT XYZ Ekonomi di Jakarta dan Medan.
c. meluncurkan sistem aplikasi elektronik perizinan Berdasarkan wacana tersebut lingkup wewenang
dan registrasi di pasar modal LPS adalah....
d. melakukan kegiatan safari Ramadan dalam a. melakukan pengelolaan kekayaan dan kewajiban
bentuk edukasi keuangan ke beberapa pondok LPS
pesantren di area Jabodetabek b. melakukan rekonsiliasi, verifikasi, dan/atau
e. menerbitkan Surat Edaran Otoritas Jasa konfirmasi data
Keuangan (SEOJK) tentang Pengakuan terhadap c. mendapatkan data simpanan nasabah dan data
Asosiasi Wakil Penjamin Emisi Efek kesehatan bank
‘ d. melakukan penyuluhan kepada bank dan
3. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan masyarakat tentang penjaminan simpanan
Kejaksaan Agung menyepakati kerja sama koordinasi e. menugasi pihak lain untuk bertindak bagi
penanganan perkara di sektor jasa keuangan. kepentingan LPS guna melaksanakan tugas
Berdasarkan pernyataan tersebut lingkup wewenang 8. Giro, sertifikat deposito, dan tabungan merupakan
dalam pengaturan dan pengawasan OJK berkaitan produk bank yang berperan bagi pertumbuhan
dengan aspek .... ekonomi suatu negara. Peran produk bank tersebut
a. kelembagaan bank bagi pertumbuhan ekonomi yaitu ....
b. kesehatan bank a. memudahkan meminjam uang di bank
c. kehati-hatian bank b. meningkatkan pendapatan masyarakat
d. kegiatan usahg c. mempercepat peredaran barang dan jasa
e. pemeriksaan ban d. memberikan kesempatan menikmati bunga
4. Bu Dani, Bu Sinta, dan Pak Heri ingin menjadi bank
nasabah di bank perkreditan rakyat (BPR). Bu Dani e. memudahkan masyarakat menyimpan
ingin menabung dan meminjam uang unfuk modal kekayaan
usaha.Bu Sinta ingin menginvestasikan uangnya 9. Setiap pinjaman yang diajukan kepada bank tidak
dalam bentuk deposito serta mengasuransikan mobil selalu dapat diproses dengan cepat. Hal ini
dan tempat usahanya. Pak Heri ingin
1
disebabkan penyaluran kredit yang dilakukan bank c. 2), 3), dan 4)
harus melihat kondisi ekonomi negara dan aturan 14. Bank Indonesia tidak'menginginkan adanya praktik
dari bank sentral. Akibatnya, sering dijumpai kasus monopoli dalam penyelenggaraan sistem pem-
pengajuan pinjaman oleh masyarakat yang tidak bayaran yang dapat menghambat masuknya pelaku
disetujui pihak bank. sistem pembayaran lain. Dalam sistem pembayaran,
Berdasarkan pernyataan tersebut peran bank dalam pernyataan tersebut merupakan prinsip....
menyalurkan kredit adalah .... a. efisiensi
a. meningkatkan gairah para pengusaha b. keamanan
b. menjadi salah satu alat stabilitas ekonomi c. ketentuan hukum
c. meningkatkan peredaran dan lalu lintas uang d. kesetaraan akses
d. meningkatkan daya guna dan peredaran uang e. perlindungan konsumen
e. meningkatkan pemerataan distribusi 15. Perhatikan tabel peran kelembagaan dalam sistem
pendapatan pembayaran berikut!
No. Lembaga Peran
10. Pak Nando bermaksud meminjam uang di bank. Pak
A Bank sentral 1) Operator dan anggota
Nando memberikan surat sertifikat tanah dan
bangunan kepada bank untuk menjaga kemungkinan sistem pembayaran.
tidak dapat melunasi pinjaman atau utangnya pada B Perbankan 2) Peraturan lain terkait
saat jatuh tempo. Tindakan Pak Nando berkaitan sistem pembayaran.
dengan syarat kredit yaitu .... C Kementerian 3) Regulator, operator, dan
a. character d. capacity Keuangan pengguna.
b. collateral e. condition of economy
c. capital Pasangan lembaga dan perannya dalam sistem
pembayaran yang tepat terdapat pada pilihan
11. Bu Rani seorang karyawan di perusahaan swasta, a. A1), B2), dan C3) d. A3), B2), dan C1)
la ingin berinvestasi di pasar modal meskipun b. A1), B3), dan C2) e. A3), B1), dan C2)
modalnya terbatas. Oleh karena memiliki kesibukan c. A2), B1), dan C3)
padat, ia tidak mampu menganalisis perkembangan 16. Salah satu peran Bank Indonesia dalam sistem
efek setiap saat. Instrumen investasi yang cocok pembayaran sebagai pengawas. Kegiatan
bagi Bu Rani adalah .... pengawasan yang dilakukan Bank Indonesia
a. waran d. derivatif adalah....
b. saham e. reksa dana a. memastikan proses sistem pembayaran
c. obligasi berlangsung tepat waktu
b. menetapkan kebijakan operasional terhadap
12. Dina baru saja diterima bekerja sebagai guru kegiatan sistem pembayaran
ekonomi SMA. Oleh karena jarak rumah dan c. melakukan pemantauan aktivitas secara rutin
sekolah jauh, Dina membutuhkan sepeda motor untuk melindungi konsumen
untuk sarana transportasi. Dina pun berencana d. menetapkan sanksi administratif kepada pihak
membeli sepeda motor. Uang yang dimiliki Dina yang melakukan pelanggaran
tidak cukup untuk membeli sepeda motor dengan e. memberikan perintah tertulis kepada pelaku
pembayaran tunai. yang terlibat dalam sistem pembayaran
Berdasarkan ilustrasi tersebut, Dina dapat meng- 17. Bank Indonesia mengeluarkan peraturan tentang
gunakan jasa lembaga keuangan bukan bank kewajiban penggunaan rupiah di wilayah Negara
yaitu .... Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Peran Bank
a. Leasing Indonesia dalam sistem pembayaran berdasarkan
b. Modal pernyataan tersebut sebagai....
c. Anjak a. operator d. fasilitator
d. consumer b. regulator e. pengawas
c. distributor
18. Perhatikan pernyataan berikut!
13. Perhatikan pernyataan berikut! 1) Sarana transfer dana antarbank yang praktis,
1) Menetapkan besar tarif pajak. cepat, efisien, aman, dan andal.
2) Menetapkan tingkat diskonto. 2) Memproses transaksi pembayaran yang
3) Menetapkan cadangan minimum. bernilai besar dan bersifat urgent.
4) Mengatur kredit dengan selektif. 3) Memproses transaksi pembayaran yang
5) Memberikan izin atas kegiatan bank. bernilai kecil.
Wewenang Bank Indonesia dalam menetapkan 4) Transaksi bersifat real time.
dan melaksanakan kebijakan moneter ditunjukkan 5) Transaksi dilakukan secara nasional.
oleh nomor.... Pernyataan yang tepat mengenai sistem Bank
a. 1), 2), dan 3) d. 2), 3), dan 5) Indonesia RealTime Gross Settlement(BI-RTGS)
b. 1), 2), dan 4) e. 3), 4), dan 5) ditunjukkan oleh nomor....

2
a. 1), 2), dan 3) d. 2), 3), dan 5) b. satuan hitung
b. 1), 2), dan 4) e. 3), 4), dan 5) c. penimbun kekayaan
c. 2), 3), dan 4) d. pemindah kekayaan
19. Perhatikan matriks berikut! e. pembayaran yang sah

21. Perhatikan tabel berikut!


No. Uang Kartal Uang Giral
D Berupa cek, giro, dan Berupa uang kertas
transfer telegrafis. dan logam.
2) Dikeluarkan oieh Dikeluarkan oleh
bank sentral. bank umum.
Kurangnya keamanan Keamanan lebih
3)
jika dibawa. tinggi jika dibawa.
4) Dapat diterima dan Belum dapat diterima
digunakan secara dan digunakan secara
umum. umum.
Kelemahan uang logam terdapat pada kombinasi 5) Mudah dibawa dafam
Mudah digunakan
jumlah nominal yang
untuk transaksi kapan
a. A1), A2), dan B1) besar.
dan di mana saja.
b. A1), B1), dan B2)
c. A2), B1),danC1)
20. Pak Bekti seorang karyawan swasta yang telah Perbedaan uang kartal dan uang giral yang tepat
bekerja selama lima tahun. Selama kurun waktu ditunjukkan oleh nomor....
tersebut, Pak Bekti mampu membeli sebuah mobil. a. 1), 2), dan 3)
Oleh karena berkeinginan membeli sebuah rumah, b. 2), 3), dan 5)
ia menjual mobilnya sebagai uang muka pembelian c. 1), 2), dan 4)
rumah. Tindakan Pak Bekti menggambarkan fungsi d. 3), 4), dan 5)
uang sebagai alat.... e. 2), 3), dan 4)
a. pertukaran 22.
23. Yadi seorang pengusaha muda yang bergerak di disisihkan ditabung demi masa depan keluarganya.
sektor jasa periklanan. Dengan bisnisnya ia membeli Berdasarkan deskripsi tersebut, uang memiliki
rumah yang kemudian disewakan. Sebagian uang fungsi sebagai alat....
a. pertukaran e. agar nilai bahan pembuat uang sama dengan
b. satuan hitung nilai yang tercantum pada mata uang tersebut
c. pemindah kekayaan 26. Mata uang berbahan baku kertas atau uang kertas
d. penimbun kekayaan nilainya cenderung fluktuatif. Fluktuasi uang
e. pembayaran yang sah disebabkan oleh permintaan dan penawaran uang.
24. Terdapat standar atau syarat yang ditetapkan Bank Faktor lain pendorong fluktuasi uang adalah ....
Indonesia untuk melakukan pemusnahan uang. a. nilai intrinsik < nilai nominal
Berikut merupakan standar BI dalam pemusnahan b. nilai intrinsik = nilai nominal
uang, kecuali.... c. nilai intrinsik > nilai nominal
a. rupiah tidak layak edar karena kondisi fisik uang d. nilai intrinsik dinilai masyarakat > nilai
sudah berubah nominal
b. rupiah layak edar, tetapi tidak lagi memiliki e. nilai intrinsik dinilai masyarakat = nilai
manfaat ekonomis nominal
c. rupiah tidak layak edar karena terbakar, 27. Perhatikan gambar berikut!
berlubang, atau robek ■i
d. rupiah sudah diedarkan selama sepuluh tahun
e. rupiah sudah tidak berlaku
25. Unsur pengamanan pada uang logam tidak serinci
uang kertas. Semakin besar nominal uang kertas,
semakin memerlukan pengamanan yang lebih
kompleks karena....
a. agar tidak mudah rusak dan tahan lama
b. uang kertas lebih rawan dipalsukan daripada
uang logam
c. menyesuaikan dengan kualitas bahan pembuat
uang di beberapa negara Sumber:
d. sesuai dengan standar internasional yang sudah https://virtualliveme.wordpress.com/2014/10/01/new-
ditetapkan oleh bank dunia media/, diunduh 20 Juli 2016

3
Manfaat penggunaan kartu pada gambar adalah 4) Keuntungan menjadi sumber penerimaan
a. dapat digunakan untuk jangka waktu lama karena daerah..
tidak ada masa berlaku kartu 5) Pemegang hak atas kekayaan, kegiatan usaha,
b. digunakan untuk transaksi massal yang nilainya dan pemegang saham adalah pemerintah
kecil, tetapi frekuensinya tinggi daerah.
c. dapat digunakan sebagai investasi jangka pendek Pernyataan yang benar mengenai ciri-ciri BUMD
d. dapat dialihfungsikan sebagai kartu kredit ditunjukkan oleh nomor....
e. dapat berfungsi sebagai kartu ATM a. 1), 2), dan 3) d. 2), 3), dan 5)
28. Perbedaan antara kartu kredit dan kartu debit yang b. 1), 2), dan 4) e. 3), 4), dan 5)
tepat tampak pada pilihan ... c. 2), 3), dan 4)
Kartu Kredit Kartu Debit 32. Otonomi daerah diberlakukan untuk kemandirian
a. ekonomi suatu daerah. Peran BUMD sejak adanya
menimbulkan utang tidak menimbulkan
otonomi daerah adalah....
bagi pemegang kartu utang
a. menghasilkan sumber pendapatan asli daerah
b. nominal pada kartu (PAD)
merupakan tabungan tidak ada nominal b. menyerap banyak tenaga kerja di daerah
di bank kartu karena ditalangi
oteh penerbit kartu setempat
C. tidak dapat diguna- c. membantu masyarakat daerah meningkatkan
dapat digunakan pendapatan
kan sebagai kartu
sebagai kartu ATM d. memberikan bimbingan kegiatan bagi
ATM
dapat digunakan tidak dapat perusahaan swasta daerah
untuk melakukan digunakan untuk tarik e. menghasilkan barang dan/atau jasa bagi
penarikan tunai tunai masyarakat daerah setempat
e. dapat digunakan tidak dapat 33. Setiap bulan BUMS wajib membayar pajak kepada
untuk transfer atau digunakan untuk pemerintah. Karyawan yang bekerja di perusahaan
pemindahan dana transfer swasta tersebut juga wajib membayar pajak
perorangan apabila besar gaji memenuhi syarat
penghasilan kena pajak (PKP). Pernyataan tersebut
29. Pada Badan Usaha Milik Negara (BUMN), sebagian
menunjukkan peran BUMS dalam perekonomian
besar atau seluruh modal dimiliki oleh negara.
yaitu....
Pernyataan yang benar terkait dengan permodalan
a. menyediakan barang dan jasa bagi kebutuhan
pada BUMN adalah ....
masyarakat
a. pembagian saham masyarakat dan pemerintah
b. sebagai penggerak perekonomian negara
sama yaitu 50%
c. meningkatkan pendapatan masyarakat
b. pemerintah memiliki saham maksimal 51%
d. salah satu sumber pendapatan negara
selebihnya untuk masyarakat
e. mengurangi pengangguran
c. bagi BUMN yang telah go public,
34. Bu Ratna mempunyai usaha rumah makan dengan
permodalan hanya dapat berupa saham
omzet usaha mencapai Rp20.000.000,00 per bulan.
d. minimal 51% saham dimiliki negara,
Berdasarkan bentuk perusahaan, salah satu
maksimal 49% modal dimiliki masyarakat
kelebihan perusahaan milik Bu Ratna terkait dengan
e. bagi perusahaan go public, pemerintah hanya
keuntungan perusahaan adalah ....
menanamkan modal maksimal 49%,
a. keuntungan lebih besar diberikan kepada
selebihnya untuk masyarakat
pengelola aktif dibandingkan pengelola pasif
30. BUMN merupakan badan usaha milik pemerintah
b. keuntungan digunakan untuk modal usaha
yang mengutamakan pelayanan publik sekaligus
pada periode selanjutnya
mencari keuntungan. Keuntungan yang didapat
c. keuntungan dibagi bersama pemilik modal
BUMN untuk digunakan sebagai sumber pe-
dan seluruh karyawan
nerimaan negara berupa....
d. 'keuntungan perusahaan menjadi hak pemilik
a. pajak dan setoran keuntungan
perusahaan
b. pemberian pelayanan publik gratis
e. keuntungan dibagi menurut besar modal yang
c. tambahan dana untuk fasilitas publik
disetor
d. peningkatan kesejahteraan pegawai BUMN
35. Perhatikan pernyataan mengenai perseroan terbatas
e. subsidi dan pemberian bantuan langsung
berikut!
kepada masyarakat
1) Manajemen lebih baik dan profesional.
31. Perhatikan pernyataan berikut!
2) Kelangsungan usaha lebih terjamin.
1) Berstatus badan hukum mengikuti peraturan
3) Biaya pendirian dan kegiatan operasional
pusat/negara.
setara dengan modal.
2) Berorientasi hanya melayani kepentingan
4) Perluasan usaha lebih mudah dilakukan.
masyarakat daerah dan tidak mencari
5) Jumlah dividen tidak dipotong pajak karena
keuntungan.
telah ditanggung perusahaan.
3) Usaha berorientasi keuntungan, tetapi tetap
melayani kepentingan publik.
4
membeli peralatan produksi yang canggih dan
Contoh perusahaan umum (perum) terdapat pada modern. Dari penjelasan tersebut sarana' manajemen
kombinasi.... yang dipertimbangkan d. 2), 3), dan 5)
a. A1), A2), dan B1) d. A2), B1), dan B2) adalah .... e. 3), 4), dan 5)
b. A1), A2), dan B2) e. A3), B2), dan B3) a. Manusia d. uang
c. A2), A3), dan B3) b. metode e. bahan
Kelebihan perseroan terbatas ditunjukkan oleh nomor.... c. mesin
a. 1), 2), dan 3) 41. Pak Rio bekerja di sebuah perusahaan swasta yang
b. 1), 2), dan 4) bergerak di bidang properti. Pak Rio menjabat
c. 2), 3), dan 4) sebagai chief financial officer. Tugas utama Pak Rio
yaitu ....
36. Pernyataan yang benar mengenai perusahaan a. menindaklanjuti perencanaan keuangan
komanditer (CV) adalah.... b. merencanakan dan mengarahkan jalannya
a. pengelolaan perusahaan kurang profesional perusahaan
b. laba sekutu pasif lebih banyak daripada laba c. memimpin dan mengawasi langsung tenaga
yang diterima sekutu aktif operasional
c. sekutu aktif dan pasif ikut menyertakan harta d. menggerakkan dan memotivasi individu atau
pribadi sebagai jaminan kelompok
d. sekutu pasif dan sekutu aktif bertanggung e. bertanggung jawab atas rencana manajemen
jawab atas kerugian perusahaan tingkat menengah
e. pihak yang mengelola dan bertanggung jawab
atas perusahaan adalah sekutu aktif
37. Diana, Anita, dan Rudi bersama-sama mengelola
sebuah perusahaan. Perusahaan tersebut dikelola
dengan nama dan modal bersama. Kelemahan
perusahaan yang mereka kelola yaitu ....
a. harta pribadi ikut menjadi jaminan apabila
rugi
b. biaya pendirian perusahaan sangat besar
c. sulit menarik modal yang telah disetorkan
d. rahasia perusahaan kurang terjaga
e. modal perusahaan sangat terbatas

38. Perum Badan Urusan Logistik (Bulog) melakukan


tata kelola persediaan, menyalurkan, mengendalikan
harga beras, serta melakukan usaha jasa logistik
sesuai peraturan yang berlaku.
Berdasarkan ilustrasi tersebut, peran Bulog
sebagai salah satu bentuk BUMN ialah ....
a. mendorong percepatan pertumbuhan dan
pembangunan ekonomi
b. menghasilkan barang dan/atau jasa untuk
kemakmuran rakyat
c. melaksanakan aturan, kebijakan, dan program
pemerintah
d. menggerakkan perekonomian melalui pe-
layanan publik
e. menjadi badan usaha pelopor
39. Sebuah perusahaan ingin melakukan studi
kelayakan untuk mengambil sebuah keputusan
terkait kemajuan perusahaan. Bidang yang diteliti
meliputi organisasi, pengelolaan tenaga kerja, dan
cara memimpin perusahaan. Aspek yang diteliti
dalam studi kelayakan adalah ....
a. sosial, ekonomi, dan budaya
b. pasar dan pemasaran
c. teknis dan teknologi
d. manajemen
e. keuangan
40. Pak Ari memiliki usaha pembuatan sepatu. Untuk
meningkatkan kuantitas hasil produksi, Pak Ari

1
Prinsip manajemen yang berkaitan dengan pengelolaan
usaha tersebut adalah ....
a. pemusatan wewenang
b. kesatuan pengarahan
c. kesatuan perintah
d. pembagian kerja
e. solidaritas
13. Salah satu kegiatan pimpinan perusahaan
adalah menetapkan standar pelaksanaan dalam
pekerjaan dan pengambilan tindakan koreksi ketika
pelaksanaan kerja menyimpang. Kegiatan yang
dilakukan pimpinan tersebut merupakan fungsi
manajemen....
a. planning
b. actuating
c. organizing
d. directing
e. controlling
8. Fitri memiliki keahlian di bidang akuntansi. 14. Bu Nia pemilik perkebunan kelapa sawit, la
Fitri bekerja sebagai akuntan publik. Banyak per- mencoba melakukan cara baru dalam mengelola lahan
usahaan yang menggunakan jasanya untuk menyajikan perkebunan agar kelapa sawit yang dihasilkan
laporan keuangan. Hal tersebut menunjukkan berkembang lebih produktif. Usaha Bu Nia termasuk
pengertian manajemen sebagai.... unsur manajemen ....
a. ilmu dan seni d. profesi a. man
b. kolektivitas e. proses b. money
c. konsultan c. methods
9. Untuk mendirikan usaha laundry, Pak Burhan d. machines
mengeluarkan modal sebesar Rp85.000.000,00. Untuk e. materials
izin usaha dan ongkos angkut Pak Burhan sudah 15. Andi seorang manajer produksi yang telah
menghabiskan 35% modal awal. Kegiatan Pak Burhan menerima karyawan baru. Sebagai manajer, Andi
termasuk mengelola unsur manajemen yaitu.... memastikan karyawan baru tersebut mengerti tentang
a. man d. machine pekerjaannya. Andi membimbing dan memotivasi
b. money e. method karyawan agar bekerja efektif dan efisien, serta
c. material menjelaskan kebijakan yang ditetapkan. Kegiatan yang
10. Dina bekerja di PT Permata Cemerlang dan di- dilakukan Andi sesuai fungsi manajemen yaitu....
tempatkan di bagian manajemen produksi.Tugas Dina a. directing
yaitu mengecek kualitas produksi sebelum barang b. planning
dipasarkan. Tugas Dina termasuk proses produksi pada c. organizing
tahap.... d. controlling
a. pemilihan produk e. coordinating
b. perancangan produk
c. pengoperasian produk
d. pengawasan produk
e. pembaruan produk
11. Pernyataan yang benar berkaitan dengan
prinsip disiplin adalah ....
a. karyawan menjalankan tugas berdasarkan
rencana, peraturan, dan waktu kerja yang telah
ditetapkan
b. seorang karyawan perlu beradaptasi dengan
pekerjaan baru agar mampu bekerja dengan baik
c. seorang karyawan yang sedang bekerja harus
mendahulukan kepentingan perusahaan
d. karyawan atau tim kerja hanya menerima satu
jenis perintah dari seorang atasan
e. inisiatif dari karyawan hendaknya mendapat
penghargaan yang layak
12. Suatu badan usaha swasta menerapkan sistem
sentralisasi dalam pengelolaan usahanya. Hal tersebut
dilakukan karena kegiatan usahanya berskala kecil.

2
3

Anda mungkin juga menyukai