Anda di halaman 1dari 1

SAFETY BREAFING

Assalamualaikum wr. Wb

Selamat datang di UPT Puskesmas Sobang

Mohon perhatian, untuk keselamatan selama anda berada di ruangan ini

Saat ini kita berada di ruang pertemuan UPT PUskesmas Sobang

Ruangan ini memiliki 1 pintu keluar yang berada di sebelah kiri

Potensi bahaya di UPT Puskesmas Sobang adalah Covid 19, Kebakaran dan gempa

Hal – hal yang harus diperhatikan apabila sewaktu-waktu terjadi gempa bumi dan kebakaran :

1. Jangan panik
2. Tetap tenang
3. Dan segera keluar dari ruangan ini dengan cara berjalan secara cepat tidak dengan berlari
4. Dengan sedikit merunduk kedua tangan dibelakang kepala menuju pintu keluar
5. Bagi wanita yang menggunakan hak tinggi, harap dilepas untuk mengurangi cedera
6. Prioritaskan wanita hamil dan memiliki kelemahan fisik
7. Mengikuti petunjuk jalur evakuasi yang ada menuju titik kumpul terdekat yaitu di halaman
depan Puskesmas Sobang

UPT PUskesmas sobang dilengkapi dengan APAR di masing-masing area, APAR terdekat dengan aula
terletak di sebelah pintu masuk utama aula. Sebagai bentuk antisipasi yang pertama apabila terjadi
kebakaran , segera ambil APAR terdekat dan lakukan pemadaman.

Sekian safety breafing kami, semoga Allah SWT melindungi kita semua.

Wassalamualaikum Wr Wb

Anda mungkin juga menyukai