Anda di halaman 1dari 1

SPO

PEMELIHARAAN INFUSE PUMP

No. Dokumen No. Revisi Halaman


1/1
00

Ditetapkan tgl
Tanggal Terbit Direktur
SPO

1. Infuse Pump adalah suatu alat kesehatan yang digunakan


untuk pemberian cairan infuse dalam waktu dan dosis
tertentu secara otomatis.
PENGERTIAN
2. Pemeliharaan Infuse Pump unit adalah kegiatan preventif
berupa pemeriksaan dan pembersihan berkala pada bagian
tertentu agar tetap berfungsi dengan baik.
1. Sebagai acuan pemeliharaan peralatan medik
2. Upaya pencegahan terjadinya gangguan akibat kerusakan
TUJUAN tidak berfungsinya peralatan dan upaya perbaikan jika terjadi
masalah.
3. Memperpanjang masa pemakaian peralatan medik
KEBIJAKAN SK Direktur
1. Cek keseluruhan fungsi alat :
a. Cek & bersihkan tombol switch (perbaiki bila ada
kerusakan)
b. Cek sensor, drop selector
c. Cek system catu daya, pompa, indikator, display
d. Cek tombol start/stop
PROSEDUR 2. Lakukan pengujian jumlah cairan yang keluar dari selang
infuse dalam satuan ml.
3. Lakukan pembersihan fisik.
4. Lakukan uji kinerja alat
5. Isi kartu pemeliharaan. Catat bila ada kerusakan atau
penggantian sparepart.
6. Buat laporan hasil pekerjaan Teknisi kepada Kepala Ruangan
1. Unit / Instalasi
UNIT TERKAIT 2. Koordinator Pelayanan IPSRS
3. Teknisi Teknisi Elektromedik

Anda mungkin juga menyukai