Anda di halaman 1dari 13

Nama : ..................................

No : ..................................

Berilah tanda silang pada huruf a, b, atau c di depan jawaban yang tepat !

Soal muatan PPKn tema 1 kelas 2


1. Simbol sila yang ke-2 Pancasila adalah ...

a. pohon beringin

b. bintang

c. rantai

Jawaban: rantai

2. Simbol sila yang ke-3 dari Pancasila adalah ...

a. pohon beringin

b. bintang

c. kepala banteng

Jawaban: pohon beringin.

3. Bunyi sila ke-1 Pancasila adalah ...

a. Ketuhanan Yang Maha Esa.

b. Kemanusiaan yang adil dan beradab.

c. Persatuan Indonesia.

Jawaban: Ketuhanan Yang Maha Esa.

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


4. Bunyi sila kelima dari Pancasila adalah ...

a. Persatuan lndonesia.

b. Kemanusiaan yang adildan beradab.

c. Keadilan sosial bagi seturuh rakyat Indonesia.

Jawaban: Keadilan sosial bagi seturuh rakyat Indonesia.

5. Kegiatan sholat bersama keluarga sesuai dengan sila yang ke....

a. 3

b. 2

c. 1

Jawaban: kesatu.

6. Gambar di atas sesuai dengan sila yang ke... Pancasila.

a. 3

b. 4

c. 5

Jawaban: sila ke-4.

7. Ketika ada teman kita yang tidak membawa alat tulis sebaiknya kita ....

a. mengejek

b. meminjami

c. mendiamkan

Jawaban: meminjami.

8. Ketika Sinta mendapat kesutitan, Udin selaku temannya akan .... Shinta.

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


a. membantu

b. melihat

c. mengejek

Jawaban: membantu.

9. Ketika ada tetangga yang sakit sebaiknya kita ....

a. diam saja

b. menjenguk

c. tidak tahu

Jawaban: menjenguknya.

10. Menghormati perbedaan di masyarakat dapat menumbuhkan hidup ....

a. rukun

b. tertib

c. aman

Jawaban: rukun.

Soal isian dan uraian singkat PPKn

1. Garuda Pancasila merupakan lambang negara .... (Indonesia).

2. Bunyi sila kedua adalah kemanusiaan yang adil dan .... (beradab).

3. Menjaga kerukunan sesama teman di sekolah dapat menciptakan suasana .... (rukun).

4. Bagaimana sikapmu terhadap teman yang berbeda agana?

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


Jawaban:

a. menghormati dan menghargai pilihannya.

b. tidak mengganggu ketika sedang beribadah.

5. Sabutkan 3 contoh perilaku di masyarakat yang sesuai dengan sila kedua Pancasila !

Jawaban:

a. mengembangkan sikap tenggang rasa atau tepo seliro.

b. membantu tetangga yang sedang kesusahan.

c. menghormati sesama

Soal Bahasa Indonesia Kelas 2 tema 1

1. Tak ku sangka buah hati ku sekarang sudah besar.

Arti kata dari buah hati adalah ....

a. teman

b. anak

c. keponakan

Jawaban: anak.

2. Rini sangat disukai teman-temannya karena ringan tangan.

Kata ringan tangan memiliki arti ...

a. suka menolong

b. sombong

c. angkuh

Jawaban: suka menolong.

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


3. Di bawah ini yang bukan kata ajakan adalah....

a. ayo

b. mari

c. maaf

Jawaban: maaf

4. Berikut ini merupakan kalimat ajakan adalah ...

a. Aku lupa membawa pensil.

b. Mari, kita belajar bersama !

c. Kamu mau ke mana Rin?

Jawaban: Mari, kita belajar bersama !

5. Berikut ini merupakan contoh kalimat penolakan adalah ...

a. Mari, kita bersihkan kelas kita!

b. Aku lupa membawa buku gambar.

c. Maaf ya, besuk pagi saya tidak bisa datang.

Jawaban: Maaf ya, besuk pagi saya tidak bisa datang.

6. Kalimat perintah diakhiri dengan tanda baca ....

a. titik ( . )

b. seru ( ! )

c. tanya ( ? )

Jawaban: seru (?).

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


7. ... bukumu di rak agar kelihatan rapi !

Kata perintah untuk mengisi titik-titik di atas adalah....

a. Taruhlah

b. Bacalah

c. Ambilkan

Jawaban: Taruhlah.

8. Percakapan berikut ini untuk soal no. 8 sampai 10.

Adi : 'Bagaimana kalau besuk kita membersihkan got Bud?'


Budi : "Aku kurang setuju, Di. Membersihkan got kan bekerjaan berat."

Kalimat penolakan di atas diucapkan oleh ....

a. Adi

b. Budi

c. Aku

Jawaban: Budi.

9. Jumlah anak dalam dialog di atas adalah ....

a. 1

b.2

c. 3

Jawaban: 2.

10. Budi menolak ajakan Adi karena ....

a. ada ulangan

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


b. sedang sakit

c. pekeijaan berat

Jawaban: pekerjaan berat.

Soal isian dan uraian singkat bahasa Indonesia

1. Qila dibelikan buah tangan oleh ayahnya sepulang dari Surabaya.

Arti buah tangan dalam kalimat di atas adalah .... (oleh-oleh).

2. Mari kita istirahat sejenak !

Kalimat di atas adalah contoh kalimat .... (ajakan).

3. Lengkapi kalimat di bawah ini agar menjadi kalimat ajakan!

....... , kita ikut bergotong royong membersihkan saluran air. (ayo atau mari).

4. Lengkapi kalimat di bawah ini agar menjadi kalimat perintah!

....... sampah pada tempatnya! (buanglah).

5. Buatlah 1 contoh kalimat penolakan !

Jawaban:

Maaf, besuk saya tidak ikut belajar kelompok!

6. Buatlah 1 contoh kalimat perintah!

Jawaban:

Makanlah buah nangka ini dengan temanmu!

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


Soal PJOK kelas 2 tema 1

1. Sebelum berolahraga kita harus melakukan ....

a. pemanasan

b. pendinginan

c. permainan

Jawaban: pemanasan.

2. Perhatikan gambar di bawah ini !

Gambar di atas menirukan ...

a. kucing

b. angsa

c. kelinci

Jawaban: kucing.

3. Berjalan meniru jalan bebek dan kucing dapat melatih ....

a. kekebalan

b. kekuatan

c. kesehatan

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


Jawaban: kekuatan

4. Berikut ini contoh gerak lokomotor adalah ....

a. mengayun lengan

b. berjalan

c. memutar lengan

Jawaban: berjalan.

5. Olahraga berjalan membuat badan kita menjadi ....

a. capek

b. sehat

c. bengkak

Jawaban: sehat.

6. Pandangan mata saat kita berlari adalah ke arah ....

a. atas

b. samping

c. depan

Jawaban : depan.

7. Pemenang dalam lomba lari adalah yang pertama sampai di ....

a. ganis star

b. garis finis

c. sekolah

Jawaban: garis finis

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


8. Gerakan meloncat dapat melatih otot ....

a. kaki

b. perut

c. tangan

Jawaban: kaki.

9. Kita meloncat menggunakan ....

a. perut

b. kaki

c. tangan

Jawaban: kaki.

10. Setelah berolahraga kita melakukan ....

a. pemanasan .

b. permainan

c. pendinginan

Jawaban: pendinginan.

Soal isian dan uraian singkat


1. Kita berjalan melangkahkan .... (kaki).

2. Pada saat kita berlari badan kita condong ke ... . (depan).

3. Lari berpasangan terdiri dari ...... orang. (dua).

4. Sebutkan 2 contoh gerak non lokomotor !

Jawaban:

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


a. mengayunkan tangan.

b. menggelengkan kepala

c. menekuk kaki

Soal ulangan harian tema 1 kelas 2 sd kurikulum 2013 SBdP

1. Lagu peramah dan sopan ciptaan ....

a. A.T. Mahmud

b. Pak Dal

c. Pak Kasur

Jawaban: Pak Dal.

2. Perhatikan penggalan lagu di bawah ini !

Bukannya congkak
Bukannya ...
Yang disayangi handai dan taulan

Lanjutan penggalan syair lagu di atas adalah ....

a. sopan

b. sombong

c. ramah

Jawaban: sombong.

3. Perhatikan gambar di bawah ini !

Gerakan di atas merupakan latihan ....

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


a. menari

b. bernyanyi

c. berjalan

Jawaban: menari.

4. Gerak tarian harus sesuai dengan irama ...

a. tari

b. indah

c. lagu

Jawaban: lagu.

5. Di bawah ini alat untuk mewarnai adalah ....

a. buku gambar

b. krayon

c. penghapus

Jawaban: krayon.

6. Agar menjadi gambar yang lengkap, sketsa harus ....

a. dihapus

b. digunting

c. diwarnai

Jawaban: diwarnai.

7. Berikut ini contoh biji-bijian untuk membuat hiasan adalah ....

a. kedelai

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com


b. salak

c. jeruk

Jawaban: kedelai.

8. Untuk menempelkan blji-bijian kita dapat menggunakan....

a. tali

b. lem

c. cat

Jawaban: lem.

Soal SBdP isian

1. Tulislah lanjutan syair lagu Pelangi-pelangi !

Pelangi-pelangi alangkah .... (indahmu).

2. Gerakan tarian akan indah apabila sesuai dengan irama .... (lagu atau musik).

3. Setelah menyelesaikan gambar langkah kita adalah .... (mewarnai).

4. Biji-bijian termasuk bahan dari ... (alam).

5. Sebutkan 4 biji-bijian yang digunakan untuk membuat hiasan !

Jawaban:

biji kedelai, jagung, kacang hijau dan padi, kacang tanah.

Soal yang lain bisa diunduh di penapengajar.com

Anda mungkin juga menyukai