Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN GOLONGAN DARAH ABO DAN RHESUS

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RS. ANANDA LAB-041-V1 00 1 dari 2
BABELAN
Tanggal Terbit : Ditetapkan
05 Desember 2018 Direktur ,
SPO
LABORATORIUM
Ditinjau kembali:
05 Oktober 2021 dr.Lili Masliyah, MARS
Pengertian Adalah pengklasifikasian darah dari suatu kelompok berdasarkan ada atau
tidaknya zat antigen warisan pada permukaan membran sel darah merah.
Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk Menentukan jenis
aglutinogen yang ada dalam sel darah.
Kebijakan Keputusan Direktur Rumah Sakit Ananda Babelan Nomor 007/Dir-
RSAB/KEP/XI/2018 tentang Kebijakan Pelayanan Laboratorium di
Rumah Sakit Ananda Babelan.
Prosedur Metoda :
ABO
Prinsip :
Adanya aglutinogen dalam sel darah merah dan aglutinin dalam plasma
yang sesuai dapat menyebabkan aglutinasi.

Bahan pemeriksaan :
Darah vena, darah kapiler

Alat-alat :
1. Kartu golongan darah
2. Batang pengaduk
3. Tissue
4. Pipet

Reagensia :
1. Antisera A
2. Antisera B
3. Antisera AB
4. Anti D/Rhesus

Cara Kerja :
1. Teteskan pada kartu golongan darah masing-masing 1 tetes
antisera A, B, AB dan D
2. Teteskan setetes darah, dicampur dengan batang pengaduk
3. Goyangkan dengan cara membuat gerakan melingkar
4. Perhatikan adanya aglutinasi dengan mata dan sesuaikan dengan
tabel penilaian:

Anti A Anti B Anti Golongan Rhesus


PEMERIKSAAN GOLONGAN DARAH ABO DAN RHESUS

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RS. ANANDA LAB-041-V1 00 2 dari 2
BABELAN
AB Darah

- - - O +/-

+ - + A +/-

- + + B +/-

+ + + AB +/-

Unit Terkait Ruang Rawat Inap, Ruang Rawat Jalan, Unit Gawat Darurat, Ruang
Rawat Intensif, Unit Hemodialisa

Anda mungkin juga menyukai