Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KERJA PRAKTIKUM

PEMROGRAMAN LANJUT
GANJIL 2022/2023

TEKNIK KOMPUTER
BAB : Persiapan Lingkungan Praktikum Pemrograman Lanjut
NO : 16
NAMA : Reza Amelia Putri
NIM : 205150301111038
TANGGAL : 6 September 2022
ASISTEN : Farih Akmal Haqiqi

A. SOAL / MASALAH

1. Tunjukkan hasil dari Program1.py


2. Tunjukkan hasil dari Program2.ipynb dengan urutan pertama dan urutan kedua.

B. SOURCE CODE

NOMOR 1

Program1.py
1 #print ("hai")
2 print ("halo")
3
4 """
5 var1 = input ()
6 """
7 var2 = input ("Masukkan namamu: ")
8
9 if 2 > 5:
10 print ("dua lebih besar dari lima")
11 print (var2)

NOMOR 2

Program2.ipynb
1 x = input ("Tulis apapun: ")
2 print ("Kamu menulis: " + x)
1 print (x)

C. PEMBAHASAN

NOMOR 1

Program1.py
Pada line ke 1 ditemukan hasil bahwa kata “halo” itu tidak akan di cetak karena
dia berupa komen, pada baris ke 5 adalah var1 tidak di eksekusi karena dia berupa
komen juga, Lalu yang terakhir pada line ke 10 kata “dua lebih besar dari lima”
tidak di cetak karena false.
NOMOR 2

Program2.ipynb
1 Pada cell pertama variabel x mendapatkan masukkan teks “pemlan”, lalu pada cell
kedua ketika dijalankan sendiri itu akan error, namun ketika di run all itu akan
mencetak teks sesuai masukkan karena cell kedua variabel x sudah memiliki isi
dari cell pertama.

D. SCREENSHOT OUTPUT PROGRAM


- NOMOR 1

- NOMOR 2

E. ANALISIS
Program1.py
1. Apakah sintaks pada baris 1 dan 5 dijalankan? Jelaskan mengapa
keluarannya seperti itu!
Jawab : pada baris 1 dan 5 tidak di jalankan atau tidak di eksekusi, karena baris
1 dan 5 merupakan komen.
2. Apa yang terjadi ketika pada baris 1 ditambahkan indentasi (tab)? Apakah
program berjalan dengan semestinya? Mengapa terjadi seperti itu?
Jawab : ketika baris 1 ditambahkan indentasi tidak ada pengaruh apa-apa,
karena baris pertama merupakan komen saja.
3. Apa yang terjadi ketika pada baris 5 ditambahkan indentasi (tab)? Apakah
program berjalan dengan semestinya? Mengapa terjadi seperti itu?
Jawab : ketika baris 5 ditambahkan indentasi tidak ada pengaruh apa-apa,
karena baris pertama merupakan komen saja.
4. Apa yang terjadi ketika pada baris 7 ditambahkan indentasi (tab)? Apakah
program berjalan dengan semestinya? Mengapa terjadi seperti itu?
Jawab : unexpected indent, karena terdapat indentasi yang tidak teratur dalam
penulisan kode pada baris ke 7.
5. Apa yang terjadi ketika pada baris 9 ditambahkan indentasi (tab)? Apakah
program berjalan dengan semestinya? Mengapa terjadi seperti itu?
Jawab : unexpected indent, karena terdapat indentasi yang tidak teratur dalam
penulisan kode pada baris ke 9.
6. Apa yang terjadi ketika pada baris 11 ditambahkan indentasi (tab)? Apakah
program berjalan dengan semestinya? Mengapa terjadi seperti itu?
Jawab : program akan berjalan dan tidak error, namun hasilnya akan berbeda
ketika print(var2) di beri indentasi dan tidak diberi indentasi, karena
print(var2) tidak termasuk dalam if.

B. Program2.ipynb
1. Jelaskan mengapa perbedaan urutan eksekusi menyebabkan program
bertingkah secara berbeda!
Jawab :
Jika kita me-run program pada cell kedua terlebih dahulu itu akan error, karena
cell kedua akan mencetak teks sesuai masukkan dari cell pertama artinya cell
kedua akan menunggu masukkan dari cell pertama.

F. KESIMPULAN PRAKTIKUM
Python merupakan bahasa pemrograman tipe interpreted. Yang dimaksud dari
interpreted berarti program tidak dijadikan suatu executable(contoh: .exe)
terlebih dahulu, melainkan langsung mengartikan kodenya satu per satu setiap
melewati satu baris kode saat eksekusi. Setiap baris kode bisa dijalankan pada
console/terminal Python (disebut juga sebagai Python Shell), atau juga bisa
dikumpulkan dalam satu script .py atau dalam dokumen Notebook Jupyter
(.ipynb). Python banyak memanfaatkan indentasi (tab) untuk menentukan
scope kode. Oleh karena itu, indentasi perlu diperhatikan secara seksama dalam
penulisan kode, dimana untuk kode dalam satu scope harus memiliki indentasi
yang setara agar tidak terjadi error.

Anda mungkin juga menyukai