Anda di halaman 1dari 1

Perpres No 112 tahun 2022 tentang percepatan pengembangan energi

terbarukan untuk penyediaan tenaga listrik

Poin-poin penting:
1. Perpres ini hanya mengatur harga pembelian listrik dari PLTP, PLTA, PLTS, PLTB, PLTBm,
PLTBg, PLT Energi Laut, dan PLT BBN
2. Pembelian harga listrik PSEL tidak diatur didalam Perpres no 112 tahun 2022 ini karena PSEL
dianggap bukan EBT
3. PSEL bertujuan untuk mengolah dan mereduksi sampah sehingga tidak dianggap EBT yang
tujuan utamanya menghasilkan energi
4. PSEL dianggap adalah kewajiban pemerintah pusat dan daerah dalam mengelola dan
mengolah sampah dengan reduksi yang besar sesuai dengan UU No 18 tahun 2008 pasal
5,6,7
5. Karena PSEL tidak masuk dalam Perpres No 112 tahun 2022 maka Harga pembelian listrik
PSEL tetap mengacu pada turunan UU No 18 tahun 2008 yaitu Perpres No 35 tahun 2018

Anda mungkin juga menyukai