Anda di halaman 1dari 4
KABUPATEN FLORES TIMUR Jk. Jenderal Sudirman No. _Telp. F (0382) 21039 PEMERINTAH KABUPATEN FLORES TIMUR DINAS PERHUBUNGAN, KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA, LARANTUKA SURAT PERJANJIAN KERJA TENAGA PENDUKUNG DAN TEKNIS PERKANTORAN PADA DINAS PERHUBUNGAN,KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN FLORES TIMUR NOMOR : Hubkominfo.007/ 5% /Sekrt/2016 Pada hari ini SENIN tanggel EMPAT bulan JANUARI tahun DUA RIBU ENAM BELAS bertempat di Dinas Perhubungan, Komunikesi dan informatixa Kabupaten Flores Timur, kami yang bertanda tangan di bawah ini setuju melakukan perjanjan kerja 1. Nama : Drs. Benediktus B. Herin NIP +: 19670524 199503 1 006 Pangkat/Gol. : Pembina Tk. !—V/b Jabatan : Kepala Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Flores Timur Dalam menjalankan Jabatan tersebut bertindak untuk dan atas nama Pemerintah Kabupaten Flores Timur yang selanjuinya dalam Surat Perjanjian Kerja ini disebut : asassm==PIHAK PERTAMA ====) =: 2, Nama luktar Lung Simat ‘Tempat/Tanggal Lahir smarinda,11 Mei 1989 Jenis Kelamin s Laki-Laki Alamat : Kelurahan Ekasapta—Kecamatan Larantuka Kabupaten Flores Timut Tenaga Pendukung dan Teknis Perkantoran yang namanya tersebut di alas selanjutnya disebut : =e PIHAK KEDUA === Dengan ini menyatakan sepakat membuat Surat Perjanjian kerja sebagai dasar hukum untuk mengikat kedua belah pihak antara lain: Pasal! DASAR PERJANJIAN Perjanjian Kerja ini dibuat berdasarkan : 4. Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Flores Timur Tahun Anggaran 2016; 2. Surat Lamaran Kerja PIHAK KEDUA dan mendapat persetujuan dari PIHAK PERTAMA. Pasal 2 DASAR PERTIMBANGAN (1) Bahwa jumlah Pegawai pada Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Floes Timur yang berstalus Pegawai Neger Sipil saat ini sebnyak 68 ‘orang yang terdiri dari : a. Menduduki Jabatan Struktural — : 22 orang b, Tenaga Fungsional Umum 2 46 orang Tenaga fungsional umum melaksanakan tugas pada 4 bidang dan 3 (tiga) sub bagian pada kesekretarialan serta tersebar di berbagal unit layanan dipandang belum memadai untuk menyelesaikan tugas pokok dan fungsi penyelenggaraan pemerintahan, pembangunan dan pelanyanan kemasyarakatan serta tugas rutin perkantoran; — (2) Bahwa PIHAK PERTAMA seteiah menyimak latar belakang pendidikan PIHAK KEDUA dipandang mampu dan cakap untuk melaksanakan tugas - tugas sebagaimana tersebut pada ayat 1 (satu) (8) Bahwa PIHAK KEDUA mempunyai tugas sebagai pengelolah parkiran pada areal Parkiran pasar inpres, dengan rincian uraian tugas sebagai berikut : 4. Melakukan pungutan retribusi parkiran sesuai peraturan perundang- undangan yang berlaku; b. Mengatur kendaraan yang terpakir agar rapih; c. Membuat laporan hasil pelaksanaan tugas baik secara lisan maupun tertulis; Kepada atasan untuk memberikan gambaran akhir pelaksanaan tugas; 4. Melaksanaken tugas kedinasan lain yang diberikan oleh atasan baik secara lisan ‘maupun tertulis sesuai tugas dan fungsinya untuk melancarkan pelaksanaan tugas. Pasal 3 HAK DAN KEWAJIBAN 1. PIHAK PERTAMA berhak untuk : a, Mendapatkan jasa dari PIHAK KEDUA secara profesional; . Menjatuhkan sanksi, apabila PIHAK KEDUA melakukan tindakan-tindakan yang bertentangan dengan profesinya, Peraturan Perundang-undangan yang berlaku dan Perjanjian Kerja; ©. Melakukan pemutusan hubungan kerja apabila PIHAK KEDUA tidak memenuhi kewajibannya; d. Apabila PIHAK KEDUA tidak melaksanakan: tugas dan tanggung jawabnya dan mengabaikan disipin jam kerja, maka PIHAK PERTAMA dapat memutuskan hubungan kerja secara sepihak dengan PIHAK KEDUA. 2. PIHAK PERTAMA berkewajiban untuk : ‘a. Memberikan penghasilan kepada PIHAK KEDUA sesuéi Peraturan Perundang- Undangan yang berlaku; b. Memenuhi dan menghormati hak-hak PIHAK KEDUA: ©. Mematuhi Perjanjian Kerja yang telah disepakati sesuai Peraturan Perundang- Undangan yang beriaku 3. PIHAK KEDUA bethak untuk : a. Memperoleh penghasilan; b. Memperoleh hak-hak lain sesuai dengan ketentuan Peraturan Perundang- ‘Undangan yang berlaku; ©. Memperoleh surat keterangan pengalaman kerja. 4, PIHAK KEDUA berkewajiban untuk : . Setia dan tat sepenuhnya kepada Pancasila, Undang Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Negara Kesatuan Republik Indonasia dan Pemerintah; b. Mentaati segala ketentuan Peraturaan Perundang-undangan yang berlaku; ©. Mengutamakan kepentingan Negara daripada kepentingan diri sendiri, seseorang dan atau golongan; d. Memegang rahasia kedinasan yang menurut sifatnya atau menurut perintah yang harus dirahasiakan; . Bekerja dengan jujur, tert, cermat dan bersemangat untuk Kepentingan Negara; f. Melaporkan dengan segera kepada atasannya apabila mengetahui ada hal yang apat membahayakan atau merugikan Negara atau Pemerintah terutama di bidang keamanan, keuangan dan materil; 9. Masuk kerja dan mentaati jam kerja; hh, Menggunakan dan memelihara barang-barang milik Negara; i | |. Memberikan pelayanan yang sebaik-baiknya kepada masyarakat; |. Memenuhi dan menghomati hak-hak dari PIHAK PERTAMA, Pasal 4 UPAH DAN CARA PEMBAYARANNYA 4. PIHAK KEDUA mendapatkan upah setiap bulan sebesar Rp. 1.150.000. (Satu uta Seratus Lima Puluh Ribu Rupiah), 2. Pembayaran upah dilakuken setiap bulan; 3. PIHAK KEDUA berhak atas penghasilan lainnya sesual d Undangan yang berlaku; 4, Sumber upah berasal dari Dokumen Pelaksanaan Anggaran (OPA) Dinas Pethubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Flores Timur Tahun Anggaran 2016. jengan Peraturan Perundang- Pasal § JANGKA WAKTU PERJANJIAN KERJA Pexjanjan Kerja ini berlaku selama 1 (satu) Tahun Anggaran; Perjanjian Kerja ini berakhir pada 31 Desember 2016; Peyjanjan Kerja ini mulai bertaku sejak penandatanganan oleh para pihak; Perjaniian Kerja ini dapat diperpanjang sesuai kesepakatan para pihak. aene Pasal 6 PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA DAN PENYELESAIAN PERSELISIHAN 4, Pemutusan hubungan kerja dapat dilakukan oleh PIHAK PERTAMA apabila PIHAK KEDUA ' a. Tidak sehat jasmani dan rohani berdasarkan eurat keterangan dokter yang menyatakan PIHAK KEDUA menderita sakit yang sult disembuhkan dan dapat mengganggu kelancaran tugas dan kewajibennya; .. Permintaan senciri untuk bethenti Melakukan sesuatu tindak pidana yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap; | Tidak melaksanakan tugas yang dipercayakan tanpa suatu alasan yang Sah; Melakukan suatu tindakan atau perbuatan yang dapat mencemarkan nama balk Pemerintah dan Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Flores Timur, {Tidak mentaati disiplin jam kerja; 9. Telah berakhimya Perjanjian Kerja; h, Meninggal dunia 2. Apabila PIHAK KEDUA melakukkan hubungan kerja secara sepinak sebelum masa berakhimya Perjanjan Kerja ini, maka PIHAK KEDUA waiib membayar biaya ganti rugi kepada PIHAK PERTAMA sebesar biaya yang telah dikeluarkan oleh PIHAK PERTAMA; 3. Perselisinan yang timbul akibat isi dan pelaksanaan Perjanjian Kerja ini diselesakan melalui musyawarah mufakat; 4, Apebila penyelesaian melalui musyawarah mufakat tidak tercapai maka ditempuh melalui jalur hukum sesuai Peraturan Perundang-Undangan yang berlaku. eang

Anda mungkin juga menyukai