Anda di halaman 1dari 1

LP 07

MANAJEMEN PERKANTORAN DAN PELAYANAN BISNIS

1. Capaian Pembelajaran
ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN
Sistem informasi dan Meliputi pemahaman tentang jenis data dan informasi, prosedur
komunikasi organisasi penggunaan menu home page, dasar-dasar komunikasi lisan dan
tulisan, serta prosedur komunikasi melalui media elektronik

2. Rasional
Mengelola surat dan dokumen berbasis digital, menggunakan peralatan dan aplikasi
teknologi perkantoran,
3. Tujuan
a. mengelola dokumen berbasis digital
b. mengelola sistem informasi dan komunikasi organisasi.
4. Karakteristik
Meliputi pemahaman tentang jenis data dan informasi, prosedur penggunaan menu home
page, dasar-dasar komunikasi lisan dan tulisan, serta prosedur komunikasi melalui
media elektronik
5. Capaian Pembelajaran per Fase
a. Tujuan
Pada akhir fase E peserta didik mampu menjelaskan jenis data dan informasi,
menerapkan prosedur penggunaan menu home page, menerapkan dasar-dasar
komunikasi lisan dan tulisan, serta menerapkan serta prosedur komunikasi melalui
media elektronik.
b. Mapel
Etika Komunikasi Kantor

Anda mungkin juga menyukai