Anda di halaman 1dari 4

PERSATUAN PERUSAHAAN AIR MINUM SELURUH INDONESIA

(Indonesian Water Supply Association)


PENGURUS DAERAH JAWA TIMUR
Sekkretariat : Jl. Teuku Umar No. I A Surabaya
Telp. 031-5683551
http://www.perpamsi-jatim.org E-Mail admin@perpamsi-jatim.org

Surabaya, 20 Nopember 2021

Nomor : 200/PDJATIM/XI/202I
Lampiran : 3 (tiga) lembar
Klasifikasi : Penting
Perihal : Undangan Workshop GIS, NRW dan K3

Kepada Yth,
Direktur Utama/Direktur PERUMDAM/PDAM (terlampir)
Di
TEMPAT

Sehubungan dengan akan di selenggarakanya Workshop GIS, NRW dan K3,


maka dengan ini kami mohon agar dapatnya Sdr Pimpinan
PERUMDAM/PDAM untuk mengirimkan peserta Workshop tersebut di atas
dan kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut:
1. Pelaksanaan Workshop akan di laksanakan pada tanggal : 28 - 30
Nopember 2021 di The Sun Hotel Madiun, alamat: Jl. Let.Jend. S Parman No.
8 Kota Madiun, (jadwal terlmpir)
2. Biaya workshop sebesar : Rp. 2.500.000,- (Dua juta lima ratus ribu
rupiah) per peserta (biaya sudah termasuk penginapan, makan & snack
peserta) biaya ditransfer melalui Bank Mandiri Nomor Rekening 142
00111 0515 1 An. Arif Tatar Ruhan Zaidi,
3. Perlengkapan peserta yang harus dipersiapkan :
a. Membawa Flasdisk, Laptop, mose, (GPS HANDLED jika punya).
b. Pakain Baju Putih, pakai dasi, celana Hitam, sepatu hitam

Sehubungan dengan pelaksanaan workshop secara tatap muka, maka


diwajibkan minimal sudah Vaksin tahap I/membawa hasil Rapid test
Antigen/Swab PCR dengan hasil negatif yang masih berlaku ,dan
melaksanakan protokol Kesehatan seperti : memakai masker, menjaga jarak,
mencuci tangan dan pengecekan suhu tubuh.

Demikian kami sampaikan atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan


terima kasih.
PENGURUS DAERAH PERPAMSI
JAWA TIMUR
Ketua Sekretris

Syamsul Hadi. S.Sos. MM Ir. Tirto. MM

Tembusan disampaikan kepada Yth :


- Pengurus Daerah Perpamsi Jawa Timur.
Lampiran Surat Nomor : 200/PDJATIM/XI/2021

1. Perumda Tirta Kanjuruhan Malang


2. Perumda Air Minum Tirta Lestari Kabupaten Tuban
3. PUDAM (Perusahaan Umum Daerah Air Minum) Banyuwangi
4. Perumda Air Minum Tirta Dharma Purabaya Kabupaten Madiun
5. Perumda Air Minum Tirta Taman Sari Kota Madiun
6. PDAM Kabupaten Bojonegoro
7. Perumda Air Minum Giri Nawa Tirta Kabupaten Pasuruan
8. PDAM Kota Pasuruan
9. PDAM Kota Surabaya
10. PDAM Kabupaten Situbondo
11. Perumda Air Minum Tirta Pandalungan Jember
12. PDAM Kabupaten Bondowoso
13. PDAM Kabupaten Blitar
14. Perumda Air Minum Lawu Tirta kabupaten Magetan
15. Perumda Air Minum Mojopahit Mojokerto
16. Perumda Air Minum Kabupaten Ngawi
17. PUDAM (Perusahaan Umum Daerah Air Minum) Kab. Ponorogo
18. Perumda Air Minum Trunojoyo Kabupaten Sampang
19. Perumda Air Minum Tirta Dhaha Kota Kediri
20. PDAM Kabupaten Nganjuk
21. PDAM Kabupaten Probolinggo
22. Perumda Air Minum Banyuanga Kota Probolinggo
23. PDAM Kabupaten Sidoarjo
24. Perumda Air Minum Giri Tirta Kabupaten Gresik
25. Perumda Air Minum Tugu Tirta Kota Malang
26. Perumda Air Minum Tirta Mahameru Kabupaten Lumajang
27. Perumda Air Minum Tirta Kencana Jombang
28. Perumda Air Minum Kabupaten Lamongan
29. Perumda Air Minum Sumber Sejahtera Bangkalan
30. Perumda Air Minum Among Tirto Kota Batu
31. Perumda Air Minum Tirta Patria Kota Blitar
32. PDAM Kabupaten Kediri
33. Perumda Air Minum Majatirta Kota Mojokerto
34. PDAM Kabupaten Pacitan
35. Perumda Air Minum Tirta Jaya Kabupaten Pamekasan
36. Perumda Air Minum Sumekar Kabupaten Sumenep
37. Perumda Air Minum Tirta Wening Kabupaten Trenggalek
38. Perumda Air Minum Tirta Cahya Tulungagung
Lam Surat No : 200/PDJATIM/XI/2021
SUSUNAN ACARA
WORKSHOP GEOGRAPHIC INFORMATION SYSTEM (GIS), NON REVENUE WATER (NRW) DAN K3
MADIUN, 28 - 30 NOPEMBER 2021

No. Jam Acara PIC KETERANGAN


MINGGU, 28 NOPEMBER 2021
1 14.00 - 17.00 WIB CHECK INN PESERTA PESERTA
2 15.00 - 18.00 WIB PRA WORKSHOP PANITIA
3 18.00 - 19.00 WIB MAKAN MALAM PESERTA WORKSHOP
PEMBUKAAN
MENYANYIKAN LAGU INDONESIA RAYA
DOA
4 19.00 - 20.00 WIB LAPORAN PANITIA PELAKSANA DWI INDARTO, S.T., M.M.Si
SAMBUTAN DIRUT PERUMDAM TIRTA TAMAN SARI SUYOTO SAHLI, SIP
PENGARAHAN KETUA PD PERPAMSI JATIM SEKALIGUS
MEMBUKA ACARA WORKSHOP GIS, NRW DAN K3 SYAMSUL HADI, S.SOS, MM
5 20.00 - 21.00 HIBURAN
6 21.00 - SELESAI ISTRAHAT -
SENIN, 29 NOPEMBER 2021
1 06.00 - 07.45 WIB BREAKFAS
2 07.45 - 08.00 WIB REGRISTRASI PESERTA
3 08.00 - 08.45 WIB PENTINGNYA GIS BAGI PDAM Perumdam Bayuangga
4 08.45 - 09.30 WIB PENGANTAR KONSEP DASAR GIS Perumdam Bayuangga
5 09.30 - 10.15 WIB STRUKTUR DAN DATA MANAJEMEN GIS Perumdam Bayuangga
6 10.15 - 10.30 WIB COFFEE BREAK
7 10.30 - 11.15 WIB PENGENALAN ALAT GPS Perumdam Bayuangga
8 11.15 - 12.00 WIB PENGGUNAAN SOFTWARE GIS Perumdam Bayuangga
9 12.00 - 13.00 WIB ISHOMA
10 13.00 - 13.45 WIB PRAKTEK PENGGUNAAN GPS & INPUT DATA Perumdam Bayuangga
11 13.45 - 14.30 WIB PENERAPAN APLIKASI GIS Perumdam Bayuangga
12 14.30 - 15.00 WIB COFFEE BREAK
13 15.00 - 16.30 WIB PENERAPAN APLIKASI GIS Perumdam Bayuangga
SELASA, 30 NOPEMBER 2021
1 06.00 - 07.45 WIB BREAKFAS
2 07.45 - 08.00 WIB REGRISTRASI PESERTA
3 08.00 - 08.45 WIB STRATEGI PENGENDALIAN KEHILANGAN AIR FISIK Ir. Soetarmo, Dpil, SE
4 08.45 - 09.30 WIB TEKNOLOGI MANAJEMEN TEKANAN Ir. Soetarmo, Dpil, SE
METODE STEP TEST & TEKNOLOGI DETEKSI PENCARIAN
5 09.30 - 10.15 WIB Ir. Soetarmo, Dpil, SE
KEBOCORAN
6 10.15 - 10.30 WIB COFFE BREAK Ir. Soetarmo, Dpil, SE
7 10.30 - 11.15 WIB STRATEGI PENGENDALIAN KEHILANGAN AIR NON FISIK Ir. Soetarmo, Dpil, SE
8 11.15 - 12.45 WIB K3 Ir. Soetarmo, Dpil, SE
9 12.45 - 13.15 WIB PENUTUPAN

PEGURUS DAERAH PERPAMSI


JAWA TIMUR
Ketua Sekretaris

Syamsul Hadi, S.Sos, MM Ir. Tirto, MM


FORMULIR PENDAFTARAN WORKSHOP GIS, NRW DAN K3
Madiun, Tanggal 28 - 30 November 2021

DATA PESERTA

Nama Lengkap : .………………………………………………..

............................................................

Jabatan : ...........................................................

............................................................

: ...........................................................
PDAM/PERUMDAM

No HP/WA : ……………………………………………………

Menyatakan akan hadir dalam Workshop GIS, NRW DAN K3 Tanggal 28 – 30 Nopember 2021
Di Madiun.

.....,….., November 2021


Dirut/Direktur PDAM

Catatan :
- Formulir pendaftaran agar segera dikirim ke PD Perpamsi Jatim melalui
Email admin@perpamsi-jatim.org Paling lambat tanggal 25 November 2020
- Informasi : Wa 081938144367, tlp 031 5683551

Anda mungkin juga menyukai