Anda di halaman 1dari 5

Laporan Mingguan 25 April-29 April 2022

1. Pelaksanaan Kegiatan Agenda Rutine di Bidang Operasi yaitu :


• Shift Meeting Regu D melalui aplikasi MicrosoftTeams Untuk Agenda Shift Meeting
didalamnya berisi :
• Safety Briefing dari SPS Operasi Regu D dari Bapak I Gst Ngr Alit Yudiarsana.
• Laporan Terkait Kondisi semua Unit dan peralatan bantu unit.
• Pembagian tugas dsesuai job desk masing-masing personil yang sedang
melaksanakan tugas.
• Yel – Yel Indonesia Power Ber AKHLAK.
• Diakhiri dengan DOA.
2. Melaksanakan Monitoring, Patrol Cek, dan 5S pada unit pembangkit PLTDG 200 MW
Pesanggaran. Seperti yang saya lakukan pada minggu ini :
- Pelaksanaan membuka valve water inject dari informasi yang diberikan CR
ke operator lokal menggunakan alat komunikasi HT yang tujuannya untuk
menurunkan temperature udara masuk ke ruang bakar.
- Melaksanakan pengecekan level expansion vessel tank agar proses
cooling pada unit dan peralatan lainnya terpenuhi
- Membantu Mengembalikan posisi switch compresor udara staring dari
posisi manual ke posisi auto.
- Melaksanakan pengecekan level Lube Oil QAC4 dengan memantau level
pada bandul dan melakukan sounding menggunakan rollmeter.
- Melaksanakan Turning Gear pada Engine 10 untuk Running Test.
- Melaksanakan Pemantauan First Smoke, Engine Safety trip, dan running
test, engine tuning, dan komersil engine 10.
- Melaksanakan Pengecekan level Air Kondensat yang tertampung pada
kolam agar bisa dipompakan menuju tangka kuning.
- Pemantauan Improve Oil Mist Separator Oleh Har Listrik yaitu kelainan
suara pada block 2.
- Transfer Lube Oil (Top Up) engine 10 dari QAC4.
- Melaksanakan Change Over air RO yang dari tangki kuning ke threated
water tank.
- Melaksanakan Top Up New Lube Oil pada tank QAC 4 dan Lube Oil
Service pada Tank QAM 904 untuk engine 12 sehingga level menjadi 23
cm (normal)

3. Pelaksanaan aktivitas First Line Maintenance (FLM) sesuai jadwal, seperti yang saya
lakukan pada minggu ini yaitu :
• Membantu melakukan Pemanasan BSU (Black Start Unit ) untuk memastikan bahwa
kondisi diesel blackstart unit (12V4000 G23) PLTDG 200 MW Pesanggaran dalam
keadaan baik dan handal sehingga siap dioperasiakan jika dalam kondisi emergency
(black out)
• Melakukan Thermal Imaging Panel Preheater
• Melakukan Thermal Imaging expantion bellow • Melakukan Thermal Imaging pada
panel LDU
• Melakukan Thermal Imaging pada panel BJA yaitu Booster modulnya.
• Melakukan Thermal Imaging Oil Mist Detector.
• Melakukan Pemanasan Lube Oil Separator.
• Pengecekan Kondsi Visual pada Thermal Pump.
• Melaksanakan FLM yaitu Change Over Oil Mist Separator pada block 1, 2 untuk
meningkatkan keandalan unit
• .Melakukan drain pada botol udara starting air, botol udara instrument air
compressor setiap pergantain shift untuk memisahkan kandungan air kondensat
yang bisa menghambat proses kinerja unit tersebut.
4. Pelaksanaan Rutine bidang operasi yaitu berkaitan dengan kesiapan dan keandalan
Peralatan Bantu Unit Pembangkit, Unit Pembangkit, serta Ketersediaan Material Primer Unit
Operasi seperti Lube Oil, Cooling Water, serta Bahan Bakar (LFO dan Gas)
5. Melakukan diskusi dengan operator lokal terkait cara kerja sistem bahan bakar
6. Berkoordinasi dan berdiskusi dengan mentor untuk penyusunan KUK untuk kesesuaian
antara plant dan actual dalam pelaksanaanya.
7. Membantu teman-teman operator lokal melaksanakan record Unit yang beroperasi dengan
melaksanakan pengisian logsheet untuk memastikan unit operasi dengan aman dan andal.

1. Kegiatan Hari Senin, 25 April 2022


a. Untuk Hari ini Jadwal Team Operasi Regu D Pesanggaran adalah Shift Pagi (Pukul
08.00 WITA- 15.00 WITA)
b. Agenda pertama sebelum melakukan aktivitas , saya mengikuti agenda rutin operasi
yaitu Shift Meeting Regu D melalui aplikasi MicrosoftTeams Untuk Agenda Shift
Meeting didalamnya berisi :
 Safety Briefing dari SPS Operasi Regu D dari Bapak I Gst Ngr Alit
Yudiarsana.
 Laporan Terkait Kondisi semua Unit dan peralatan bantu unit.
 Pembagian tugas dsesuai job desk masing-masing personil yang sedang
melaksanakan tugas. • Yel – Yel Indonesia Power Ber AKHLAK.
 Diakhiri dengan DOA.
c. Selanjutnya setelah mengikuti Agenda Shift Meeting saya dan teman-teman operator
lokal melaksanakan aktivitas rutin operasi yaitu :
 Melakukan Patrol Cek untuk memastikan kondisi unit dan area sekitar unit
dalam keadaan aman
 Melaksanakan Aktivitas Rutin Operasi yaitu : 5S dan FLM (First Line
Maintenance ) yang merupakan suatu kegiatan atau tindakan awal atau
pemantauan awal untuk mencegah kerusakan peralatan yang lebih fatal
yaitu seperti
 Membantu operator lokal membuka valve water inject yang tujuannya untuk
menurunkan temperature udara masuk ke ruang bakar.
 Membantu melakukan Pemanasan BSU (Black Start Unit ) atau Genset per
minggunya sesuai dengan jadwal FLM yaitu untuk memastikan bahwa
kondisi diesel blackstart unit (12V4000 G23) PLTDG 200 MW Pesanggaran
dalam keadaan baik dan handal sehingga siap dioperasiakan jika dalam
kondisi emergency (black out)
 Melakukan drain pada botol udara starting air, botol udara instrument air
compressor setiap pergantain shift untuk memisahkan kandungan air
kondensat yang bisa menghambat proses kinerja unit tersebut.
 Melaksanakan FLM yaitu Change Over Oil Mist Separator pada block 1
untuk meningkatkan keandalan unit.
 Melaksanakan pengecekan level expansion vessel tank agar proses cooling
pada unit dan peralatan lainnya terpenuhi.
 Melaksanakan Turning Gear pada Engine 10 untuk Running Test.
 Melaksanakan Pemantauan First Smoke, Engine Safety trip, dan running
test, engine tuning, dan komersil engine 10.
 Selanjutnya membantu teman-teman operator lokal melaksanakan record
Unit yang beroperasi dengan melaksanakan pengisian logsheet untuk
memastikan unit operasi dengan aman dan andal.

2. Kegiatan Hari Selasa, 26 April 2022


a. Untuk Hari ini Jadwal Team Operasi Regu D Pesanggaran adalah Shift Pagi (Pukul
08.00 WITA- 15.00 WITA)
b. Agenda pertama sebelum melakukan aktivitas , saya mengikuti agenda rutin operasi
yaitu Shift Meeting Regu D melalui aplikasi MicrosoftTeams Untuk Agenda Shift
Meeting didalamnya berisi :
 Safety Briefing dari SPS Operasi Regu D dari Bapak I Gst Ngr Alit
Yudiarsana.
 Laporan Terkait Kondisi semua Unit dan peralatan bantu unit.
 Pembagian tugas dsesuai job desk masing-masing personil yang sedang
melaksanakan tugas. • Yel – Yel Indonesia Power Ber AKHLAK.
 Diakhiri dengan DOA.
c. Selanjutnya setelah mengikuti Agenda Shift Meeting saya dan teman-teman operator
lokal melaksanakan aktivitas rutin operasi yaitu :
 Melakukan Patrol Cek untuk memastikan kondisi unit dan area sekitar unit
dalam keadaan aman
 Melaksanakan Aktivitas Rutin Operasi yaitu : 5S dan FLM (First Line
Maintenance ) yang merupakan suatu kegiatan atau tindakan awal atau
pemantauan awal untuk mencegah kerusakan peralatan yang lebih fatal
yaitu seperti
 Membantu operator lokal membuka valve water inject yang tujuannya untuk
menurunkan temperature udara masuk ke ruang bakar.
 Melakukan drain pada botol udara starting air, botol udara instrument air
compressor setiap pergantain shift untuk memisahkan kandungan air
kondensat yang bisa menghambat proses kinerja unit tersebut.
 Melaksanakan FLM yaitu Change Over Oil Mist Separator pada block 2
untuk meningkatkan keandalan unit.
 Melaksanakan pengecekan level Lube Oil QAC4 dengan memantau level
pada bandul dan melakukan sounding.
 Transfer Lube Oil (Top Up) engine 10 dari QAC4.
 Pengecekan level Lube Oil pada engine 2 dan 7 yang running dengan hasil
yang masih di level normal 20 cm.
 Melaksanakan pergantian Filter Water Inject untuk menjaga kualitas air
kondensat tetap bersih.
 Pemantauan Improve Oil Mist Separator Oleh Har Listrik yaitu kelainan suara
pada block 2.
 Selanjutnya membantu teman-teman operator lokal melaksanakan record
Unit yang beroperasi dengan melaksanakan pengisian logsheet untuk
memastikan unit operasi dengan aman dan andal
3. Kegiatan Hari Rabu, 27 April 2022
a. Untuk Hari ini Jadwal Team Operasi Regu D Pesanggaran adalah Shift Sore (Pukul
15.00 WITA- 22.00 WITA)
b. Agenda pertama sebelum melakukan aktivitas , saya mengikuti agenda rutin operasi
yaitu Shift Meeting Regu D melalui aplikasi MicrosoftTeams Untuk Agenda Shift
Meeting didalamnya berisi :
 Safety Briefing dari SPS Operasi Regu D dari Bapak I Gst Ngr Alit
Yudiarsana.
 Laporan Terkait Kondisi semua Unit dan peralatan bantu unit.
 Pembagian tugas dsesuai job desk masing-masing personil yang sedang
melaksanakan tugas. • Yel – Yel Indonesia Power Ber AKHLAK.
 Diakhiri dengan DOA.
c. Selanjutnya setelah mengikuti Agenda Shift Meeting saya dan teman-teman operator
lokal melaksanakan aktivitas rutin operasi yaitu :
 Melakukan Patrol Cek untuk memastikan kondisi unit dan area sekitar unit
dalam keadaan aman
 Melaksanakan Aktivitas Rutin Operasi yaitu : 5S dan FLM (First Line
Maintenance ) yang merupakan suatu kegiatan atau tindakan awal atau
pemantauan awal untuk mencegah kerusakan peralatan yang lebih fatal
yaitu seperti
 Membantu operator lokal membuka maupun menutup valve water inject yang
tujuannya untuk menurunkan temperature udara masuk ke ruang bakar.
 Melakukan drain pada botol udara starting air, botol udara instrument air
compressor setiap pergantain shift untuk memisahkan kandungan air
kondensat yang bisa menghambat proses kinerja unit tersebut.
 Melaksanakan Pengecekan level Air Kondensat yang tertampung pada
kolam agar bisa dipompakan menuju tangka kuning.
 Selanjutnya membantu teman-teman operator lokal melaksanakan record
Unit yang beroperasi dengan melaksanakan pengisian logsheet untuk
memastikan unit operasi dengan aman dan andal

4. Kegiatan Hari Kamis, 28 April 2022


a. Untuk Hari ini Jadwal Team Operasi Regu D Pesanggaran adalah Shift Sore (Pukul
15.00 WITA- 22.00 WITA)
b. Agenda pertama sebelum melakukan aktivitas , saya mengikuti agenda rutin operasi
yaitu Shift Meeting Regu D melalui aplikasi MicrosoftTeams Untuk Agenda Shift
Meeting didalamnya berisi :
 Safety Briefing dari SPS Operasi Regu D dari Bapak I Gst Ngr Alit
Yudiarsana.
 Laporan Terkait Kondisi semua Unit dan peralatan bantu unit.
 Pembagian tugas dsesuai job desk masing-masing personil yang sedang
melaksanakan tugas. • Yel – Yel Indonesia Power Ber AKHLAK.
 Diakhiri dengan DOA.
c. Selanjutnya setelah mengikuti Agenda Shift Meeting saya dan teman-teman operator
lokal melaksanakan aktivitas rutin operasi yaitu :
 Melakukan Patrol Cek untuk memastikan kondisi unit dan area sekitar unit
dalam keadaan aman
 Melaksanakan Aktivitas Rutin Operasi yaitu : 5S dan FLM (First Line
Maintenance ) yang merupakan suatu kegiatan atau tindakan awal atau
pemantauan awal untuk mencegah kerusakan peralatan yang lebih fatal
yaitu seperti :
 Melaksanakan Top Up New Lube Oil pada tank QAC 4 dan Lube Oil Service
pada Tank QAM 904 untuk engine 12 sehingga level menjadi 23 cm (normal)
 Membantu operator lokal membuka maupun menutup valve water inject yang
tujuannya untuk menurunkan temperature udara masuk ke ruang bakar.
 Melakukan drain pada botol udara starting air, botol udara instrument air
compressor setiap pergantain shift untuk memisahkan kandungan air
kondensat yang bisa menghambat proses kinerja unit tersebut.
 Melaksanakan Pengecekan level Air Kondensat yang tertampung pada
kolam agar bisadi transfer ke Tangki Kuning.
 Melaksanakan Change Over air RO yang sebelumnya menggunakan tangki
kuning sekarang menggunakan threated water tank.
 Selanjutnya membantu teman-teman operator lokal melaksanakan record
Unit yang beroperasi dengan melaksanakan pengisian logsheet untuk
memastikan unit operasi dengan aman dan andal

Anda mungkin juga menyukai