Anda di halaman 1dari 5

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH SUMATERA SELATAN


RESOR PAGAR ALAM

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR


URUSAN ADMINISTRASI DAN
KETATAUSAHAAN SATRESNARKOBA
POLRES

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


00 Halaman 1 dari 7

TANGGAL TERBIT: JANUARI 2019


DIBUAT OLEH DISAHKAN OLEH
PS.KAURMINTU SATRESNARKOBA KASAT RESNARKOBA

ARIO SUGANDA REGAN KUSUMA WARDANI, SIK


BRIPKA NRP. 84120065 IPTU NRP. 92010426

1. Umum

1.1 Standar Operasional Prosedur adalah merupakanacuan / pedoman dalam


pelaksanaan tugas Institusi Polri pada umumnya khususnya Satuan Narkoba
Satres narkoba bertugas melaksanakan pembinaan fungsi penyelidikan,
penyidikan, pengawasan penyidikan tindak pidana penyalahgunaan dan
peredaran gelap Narkoba berikut prekursornya, serta pembinaan dan
penyuluhan dalam rangka pencegahan dan rehabilitasi korban
penyalahgunaan Narkoba.

1.2 Penyelidikan dan penyidikan Tindak pidana penyalahgunaan dan peredaran


gelap Narkoba, dan prekursor,pembinaan dan penyuluhan dalam rangka
pencegahan dan rehabilitasi korban penyalahgunaan Narkoba,pengawasan
terhadap pelaksanaan penyelidikan dan penyidikan tindak pidana
penyalahgunan Narkoba yang dilakukanoleh unit reskrim Polsek dan
Satresnarkoba Polres dan penganalisisan kasus beserta penanganannya,
serta mengkaji efektivitas pelaksanaan tugas Satresnarkoba.

1.3 Penggunaan anggaran dan dukungan logistik transparan dan akuntabel


mulai tingkat perencanaan sampai evaluasi disampaikan secara jelas
kepada semua komponen yang terlibat sehingga dapat dipertanggung
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
URUSAN ADMINISTRASI DAN
KETATAUSAHAAN
SATRESNARKOBA POLRES

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


00 Halaman 4 dari 5

jawabkan sesuai aturan dan peruntukannya didukung administrasi yang


benar.

2. Maksud dan Tujuan


2.1. Maksud

2.1.1. Setiap anggota Polri dalam melaksanakan kegiatannya dapat


melaksanakan tugas dengan baik dan benar serta bisa
dipertanggung jawabkan.

2.1.2 Terdapatnya kesamaan persepsi, Visi dan Misi dalam pelaksanaan


tugas Kepolisian sehingga baik Giat Kepolisian maupun Operasi
kepolisian dapat terlaksana dan berdampak timbulnya kepercayaan
masyarakat terhadap Polri.

2.2. Tujuan

Pelaksanaan tugas kepolisian yang diemban dapat terlaksana sesuai


ketentuan dan mencapai sasaran serta dapat dipertanggung jawabkan.

3. Pedoman
3.1. Undang – undang Republik Indonesia No. 2 tahun 2002 tentang Kepolisian
Negara Republik Indonesia;

3.2. Undang –undang Republik Indonesia No.35 tahun 2009 tentang Narkotika

3.2. Peraturan Kapolri Nomor : 23 Tahun 2010 tentang Susunan Organisasi dan
Tata Cara Kerja Pada Tingkat Kepolisian Resort dan Kepolisian Sektor.

4. Pengertian

Urusan Pembinaan Operasional (Urbinopsnal), yang bertugasmelakukan


pembinaan dan pengawasan terhadap administrasi serta pelaksanaan
penyelidikan dan penyidikan tindakpidana Narkoba, pembinaan dan penyuluhan
dalam rangka pencegahan dan rehabilitasi korban penyalahgunaan Narkoba serta
menganalisis penanganan kasus danmengevaluasiefektivitas pelaksanaan tugas
Satresnarkoba;
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
URUSAN ADMINISTRASI DAN
KETATAUSAHAAN
SATRESNARKOBA POLRES

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


00 Halaman 4 dari 5

5. Alat
5.1 Ruang Kerja yang yaman;
5.2 Meja dan Kursi sesuai kebutuhan;
5.3 Komputer dan alat tulis;
5.4 Surat perintah tugas;
5.5 Piranti lain / referensi yang berkaitan dengan pelaksanaan administrasi dan
ketatausahaan.

6. Prosedur Pelaksanaan
6.1 Tugas – tugas pelaksanaan pejabat SatresNarkoba
6.1.1 Kasat Narkoba
Bertugas mengkoordinir penyeleggaraan pelaksanaan kegiatan
fungsi pada satresnarkoba.
6.1.2 Kaur Bin Ops
Urusan Pembinaan Operasional (Urbinopsnal), yang bertugas
melakukan pembinaan dan Pengawasan terhadapa dministrasi serta
pelaksanaan penyelidikan dan penyidikan tindak pidana Narkoba,
pembinaan dan penyuluhan dalam rangka pencegahan dan
rehabilitasi korban penyalahgunaan Narkoba serta menganalisis
penanganan kasus dan mengevaluasi efektivitas pelaksanaan tugas
Satresnarkoba.
6.1.3 Kaur Mintu
Urusan Administrasi dan Ketatausahaan (Urmintu), yang bertugas
menyelenggarakan kegiatan administrasi dan ketatausahaan.
6.1.4 Kanit Idik
Unit yang bertugas melakukan penyelidikan dan penyidikan tindak
pidana penyalahgunaan dan peredaran gelap Narkoba dan
prekursordi daerah hokum Polres.
6.2 Tahap Penyelidikan
6.2.1 Menyiapkan Personil yang akan melaksanakan tugas penyelidikan;
6.2.2 Menyiapkan Surat Perintah Penyelidikan yang ditandatangani oleh
Kasat Resnarkoba an.Kapolres Pagar Alam;
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
URUSAN ADMINISTRASI DAN
KETATAUSAHAAN
SATRESNARKOBA POLRES

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


00 Halaman 4 dari 5

6.2.3 Membuat Rencana Penyelidikan;


6.2.4 Mengkompulir laporan hasil panyelidikan dan diajukan kepada Kasat
Resnarkoba melalui kaurbinops untuk diteliti;
6.2.5 Menginventarisir Hasil pelaksanaan tugas dalam buku register;
6.2.6 Mengarsipkan hasil pelaksanaan tugas

6.3 Tahap Penyidikan


6.3.1 Menyiapkan Personil yang akan melaksanakan tugas Penyidikan;
6.3.2 Menyiapkan Surat Perintah Penyidikan yang ditandatangani oleh
Kasat Resnarkoba an.Kapolres Pagar Alam;
6.3.3 Membuat Rencana Penyidikan;
6.3.4 Mencatat / meregistrasi pelaksanakaan Penyidikan.

6.4 Administrasi dan logistik


Administrasi dan logistik menggunakan DIPA yang tersedia yang ada di
Satresnarkoba.

7. Penutup

Demikianlah Standar Operasional Prosedur ( SOP ) penyelenggaraan tugas


Kepolisian Satuan Reserse Narkoba ini dibuat sebagai pedoman dalam
penyelenggaraan manajemen penyidikan tindak pidana Narkoba di lingkungan
Polri,terselenggaranyamanajemen penyidikan yang meliputi
perencanaan,pengorganisasian, pelaksanaan, pengawasan dan pengendalian
secara efektif dan efisien, dan sebagai evaluasi penilaian kinerja penyidik dalam
proses penyidikan tindak pidana guna terwujudnya tertib administrasi Penyidikan
dan kepastian hukum.
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
URUSAN ADMINISTRASI DAN
KETATAUSAHAAN
SATRESNARKOBA POLRES

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


00 Halaman 4 dari 5

MEKANISME SOP KAURMINTU SATRESNARKOBA POLRES PAGAR ALAM


KASAT KBO KAURMINTU KANIT IDIK BANIT
RESNARKOBA RESNARKOBA RESNARKOBA RESNARKOBA RESNARKOBA

Memberikan Menyiapakan Menyiapkan Memimpin Melaksanak


APP terhadap Konsep dan Renlidik dan anggota dalam an tugas
Anggota yang jadwal Rensidik pelaksanaan Penyelidikan
MULAI
akan penugasan tugas dan Penyid
melaksanakan
tugas ikan

Waktu 15 Waktu 10 Membuat


menit menit Waktu 8 menit Laporan
Waktu 15 hasil
Menit Penyelidikan
Melaporkan
hasil
pelaksanaan
Menyerahka
tugas kepada
n hasil
Kasat
pelaksanaan
tugas

Waktu 30
Menit
Waktu 8 jam

Anda mungkin juga menyukai