Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH KABUPATEN PESAWARAN

KECAMATAN GEDONG TATAAN

DESA BAGELEN
Jln. Tamtama Desa Bagelen, Kecamatan Gedong Tataan Kabupaten Pesawaran - 35366

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA DESA BAGELEN
Nomor : 23/VII.01.07/V/2020 144/095 /PP
K-NB/01

Tentang

SUSUNAN TIM PELAKSANA KEGIATAN (TPK)


PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR DESA
APB DESA BAGELEN TAHUN ANGGARAN 2020

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa


(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5495);

2. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang


Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014
tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5539 ) sebagaimana telah dirubah dalam Peraturan
Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015;
3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014
tentang Pengelolaan Keuangan Desa;
4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014
tentang Pedoman Pembangunan Desa;
5. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan
Transmigrasi Nomor 22 Tahun 2016 tentang Prioritas
Penggunaan Dana Desa Tahun 2020;
6. Peraturan DESA BAGELEN Nomor 03 Tahun 2020 tentang
Anggaran Pendapatan dan Belanja (APB) DESA BAGELEN Tahun
2020;
Menimbang : 1. bahwa untuk melaksanakan Undang-undang Nomor 6 Tahun
2014 tentang Desa serta mengupayakan peningkatan kualitas
pembangunan sarana prasarana DESA sesuai dengan
perencanaan sebagaimana tercantum dalam APB DESA Tahun
2020;.
2. bahwa untuk pelaksanaan maksud huruf a di atas perlu
menetapkan Surat Keputusan Kepala DESA tentang Tim
Pelaksana Kegiatan (TPK)
Memperhatikan : 1. Dipandang perlu dibentuk Tim Pelaksana Kegiatan (TPK) untuk
malaksanakan kegiatan pembangunan sarana prasarana DESA
sebagaimana tercantum dalam APB DESA BAGELEN Tahun 2020.
2. Bahwa untuk suksesnya pelaksanaan pembangunan tersebut,
Tim Pelaksana Kegiatan (TPK) ditetapkan dengan Surat
Keputusan Kepala DESA BAGELEN
MEMUTUSKAN
Menetapkan : 1. Bahwa Surat Keputusan Kepala DESA BAGELEN tentang susunan
Tim Pelaksana Kegiatan (TPK) DESA BAGELEN Tahun 2020.
2. Menunjuk dan menetapkan nama-nama yang tercantum dalam
lampiran surat keputusan ini sebagai Tim Pelaksana Kegiatan
(TPK) DESA BAGELEN Tahun 2020.
3. Bahwa Tim Pelaksana Kegiatan (TPK) DESA BAGELEN Tahun
2020, mempunyai tugas dan tanggung jawab :
(1) Melakukan indentifikasi semua kebutuhan pelaksanaan
kegiatan pembangunan sarana prasarana DESA tahun 2020
(2) Melakukan pengadaan material dan tenaga kerja untuk
kegiatan pembangunan kecuali material yang sudah
ditetapkan pengadaannya oleh Panitia Pengadaan Barang
dan Jasa DESA.
(3) Melakukan semua kegiatan administrasi dalam rangka
mendukung pelaksanaan kegiatan pembangunan.
(4) Mengajukan permintaan dana (SPP) kepada PTPKK melalui
Bandahara DESA.
(5) Melaksanakan penatausahaan administrasi kegiatan
pembangunan termasuk pembuatan buku kas dan bukti
transaksinya (SPJ).
(6) Melakukan pertanggungjawaban untuk setiap penerimaan
dana kegiatan pembangunan melalui musyaawarah DESA.
(7) Mendampingi setiap kunjungan terkait kegiatan
pembangunan yang dilaksanakan.
(8) Menghadiri setiap pertemuan, rapat dan musyawarah di
DESA terkait masalah kegiatan pembangunan yang
dilaksanakan
(9) Mendampingi Panitia Penerima Hasil Kegiatan dalam
melakukan sertifikasi kegiatan.
(10) Melakukan serah terima kegiatan dan membuat dokumen
akhir kegiatan
4. Semua biaya yang ditimbulkan akibat dari Surat Keputusan ini
dibebankan kepada anggaran Tim Pelaksana Kegiatan (TPK)
sesuai ketentuan dalam setiap RAB kegiatan pada APB DESA
Tahun 2020
5. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari ada kekeliruan, maka akan diadakan perubahan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : DESA BAGELEN


Pada tanggal : 02 MEI 2020

KEPALA DESA BAGELEN

MERDI PARMANTO S, Kom


Tembusan : Disampaikan Kepada Yth,
1. Bapak Bupati Pesawaran melalui Camat Gedong Tataan (Sebagai Laporan)
2. Bapak Kepala Dinas PMD Kabupaten Pesawaran
3. Bapak Tenaga Ahli Kabupaten Pesawaran
4. Bapak/Ibu Pendamping Desa Kecamatan Gedong Tataan
5. Arsip
Lampiran : Surat Keputusan Kepala DESA BAGELEN
Nomor : 23/VII.01.07/V/2020 , tanggal 02 MEI 2020
tentang Susunan Tim Pelaksana Kegiatan (TPK) DESA BAGELEN Tahun 2020.

DAFTAR SUSUNAN
TIM PELAKSANA KEGIATAN (TPK)
PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR DESA
APB DESA BAGELEN TAHUN 2020

No. Nama Jabatan / Bidang

1. ADI KURNIAWAN Ketua

2. AHMAD SHOLEH Sekretaris

3. PURYADI Bendahara

4. …………………..

5. …………………..

DESA BAGELEN, 02 Mei 2020

KEPALA DESA BAGELEN

MERDI PARMANTO, S.Kom


PEMERINTAH KABUPATEN PESAWARAN
KECAMATAN ……………………

DESA……………
Jln. …………………………………………………,…………………………… Telp. (072…..) ……….

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA DESA ………………………
Nomor : ………………………………………….. 144/095 /PP
K-NB/01

Tentang

SUSUNAN PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA


PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR DESA
APB DESA ……………………….. TAHUN ANGGARAN 2020

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa


(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5495);

2. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang


Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014
tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5539 ) sebagaimana telah dirubah dalam Peraturan
Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015;

3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014


tentang Pengelolaan Keuangan Desa;
4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014
tentang Pedoman Pembangunan Desa;
5. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan
Transmigrasi Nomor 22 Tahun 2015 tentang Prioritas
Penggunaan Dana Desa Tahun 2020;
6. Peraturan Daerah Kabupaten Pesawaran Nomor 07 Tahun 2015
tentang Pengadaan Barang dan Jasa Di DESA;
7. Peraturan DESA …………………. Nomor ………. Tahun 2020
Tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja (APB)
DESA……………. Tahun 2020;
Menimbang : 1. bahwa untuk melaksanakan Undang-undang Nomor 6 Tahun
2014 Tentang Desa serta mengupayakan peningkatan kualitas
pengadaan barang dan jasa pembangunan sarana prasarana
DESA sesuai dengan perencanaan sebagaimana tercantum dalam
APB DESA Tahun 2020;.
2. bahwa untuk pelaksanaan maksud huruf a di atas perlu
menetapkan Surat Keputusan Kepala DESA tentang Tim
Pengadaan Barang dan Jasa DESA
Memperhatikan : 1. Dipandang perlu dibentuk Tim Pengadaan Barang dan Jasa DESA
untuk melaksanakan kegiatan pengadaan barang dan jasa
kegiatan sarana prasarana DESA sebagaimana tercantum dalam
APB DESA ……………….. Tahun 2020.
2. Bahwa untuk suksesnya pelaksanaan pembangunan tersebut,
Tim Pengadaan Barang dan Jasa ditetapkan dengan Surat
Keputusan Kepala DESA……………………..
MEMUTUSKAN
Menetapkan : 1. Bahwa Surat Keputusan Kepala DESA ………………………… tentang
susunan Tim Pengadaan Barang dan Jasa DESA
……………………………. Tahun 2020.
2. Menunjuk dan menetapkan nama-nama yang tercantum dalam
lampiran surat keputusan ini sebagai Tim Pengadaan Barang dan
Jasa DESA ……………………………. Tahun 2020.
3. Bahwa Tim Pengadaan Barang dan Jasa DESA
……………………………. Tahun 2020, mempunyai tugas dan
tanggung jawab :
a. Melakukan indentifikasi kebutuhan barang dan jasa
pelaksanakan kegiatan pembangunan sarana prasarana
DESA tahun 2020
b. Melakukan pengadaan material dan tenaga kerja untuk
kegiatan pembangunan sesuai dengan ketentuan dan
peraturan yang ada.
c. Melakukan pertanggungjawaban dan membuat berita acara
pengadaan barang jasa untuk setiap jenis kebutuhan barang
dan jasa
d. Melakukan kunjungan terkait kegiatan pengadaan barang
dan jasa yang dilaksanakan.
e. Menghadiri setiap pertemuan, rapat dan musyawarah di
DESA terkait masalah kegiatan pengadaan barang dan jasa
yang dilaksanakan.
f. Melakukan serah terima kegiatan dan membuat dokumen
akhir kegiatan
4. Semua biaya yang ditimbulkan akibat dari Surat Keputusan ini
dibebankan kepada anggaran Tim Pengadaan Barang dan Jasa
sesuai ketentuan dalam APB DESA Tahun 2020
5. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari ada kekeliruan, maka akan diadakan perubahan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : DESA ………….


Pada tanggal : ............................2020

KEPALA DESA ……………….

……………………………

Tembusan : Disampaikan Kepada Yth,

1. Bapak Bupati Pesawaran melalui Camat Gedong Tataan (Sebagai Laporan)


2. Bapak Kepala DPMD Kabupaten Pesawaran
3. Bapak Tenaga Ahli Kabupaten Pesawaran
4. Bapak Pendamping Desa Kecamatan Gedong Tataan
5. Arsip
PEMERINTAH KABUPATEN PESAWARAN
KECAMATAN ……………………

DESA……………
Jln. …………………………………………………,…………………………… Telp. (072……) ……….

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA DESA ………………………
Nomor : ………………………………………….. 144/095 /PP
K-NB/01

Tentang

TENAGA AHLI PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR (TAPI)


DESA ……………………….. TAHUN ANGGARAN 2020

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa


(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5495);

2. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang


Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014
tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5539 ) sebagaimana telah dirubah dalam Peraturan
Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015;
3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014
tentang Pengelolaan Keuangan Desa;
4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014
tentang Pedoman Pembangunan Desa;
5. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan
Transmigrasi Nomor 21 Tahun 2015 tentang Prioritas
Penggunaan Dana Desa Tahun 2020;
6. Peraturan Daerah Kabupaten Pesawaran Nomor 07 Tahun 2015
tentang Pengadaan Barang dan Jasa Di DESA;
7. Peraturan DESA …………………. Nomor ………. Tahun 2020
Tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja (APB)
DESA……………. Tahun 2020;
Menimbang : 1. bahwa untuk melaksanakan Undang-undang Nomor 6 Tahun
2014 Tentang Desa serta mengupayakan peningkatan kualitas
pelaksanaan kegiatan pembangunan sarana prasarana DESA
sesuai dengan RAB perencanaan sebagaimana tercantum dalam
APB DESA Tahun 2020;.
2. bahwa untuk pelaksanaan maksud huruf a di atas perlu
menetapkan Surat Keputusan Kepala DESA tentang Tenaga Ahli
Pembangunan Infrastruktur (TAPI) DESA …………..
Memperhatikan : 1. Dipandang perlu ditetapkan Tenaga Ahli Pembangunan
Infrastruktur (TAPI) DESA …………..untuk melakukan supervise
teknik terhadap pelaksanaan kegiatan pembangunan sarana
prasarana DESA sebagaimana tercantum dalam APB DESA
……………….. Tahun 2020.
2. Bahwa untuk suksesnya pelaksanaan pembangunan tersebut,
Tenaga Ahli Pembangunan Infrastruktur (TAPI) DESA
……………………………. ditetapkan dengan Surat Keputusan Kepala
DESA……………………..
MEMUTUSKAN
Menetapkan : 1. Bahwa Surat Keputusan Kepala DESA ………………………… tentang
Tenaga Ahli Pembangunan Infrastruktur (TAPI) DESA
……………………………. Tahun 2020.
2. Menunjuk dan menetapkan sdr. ………………………………………………
sebagai Tenaga Ahli Pembangunan Infrastruktur (TAPI) DESA
……………………………. Tahun 2020.

3. Bahwa Tenaga Ahli Pembangunan Infrastruktur (TAPI) DESA


……………………………. Tahun 2020, mempunyai tugas dan
tanggung jawab Melaksanakan tugas sebagai Tenaga Ahli
Pembangunan Infrastruktur DESA (TAPI) sebagaimana
dianggarkan dalam APB DESA Tahun 2020 berupa Perencanaan
dan Pengawasan Kegiatan Tahun Anggaran 2020 dan
Perencanaan Desain RAB untuk Tahun 2020 (N+1) di lokasi
tugasnya.

4. Semua biaya yang ditimbulkan akibat dari Surat Keputusan ini


dibebankan kepada anggaran RAB masing-masing kegiatan fisik
sesuai ketentuan dalam APB DESA Tahun 2020 dan dibayarkan
setelah tersedianya dana atau saat penarikan dana dari
Bendahara DESA oleh TPK.

5. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila


dikemudian hari ada kekeliruan, maka akan diadakan perubahan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : DESA ………….


Pada tanggal : ............................ 2020

KEPALA DESA ……………….

……………………………

Tembusan : Disampaikan Kepada Yth,

1. Bapak Bupati Pesawaran melalui Camat Gedong Tataan (Sebagai Laporan)


2. Bapak Kepala DPMD Kabupaten Pesawaran
3. Bapak Tenaga Ahli Kabupaten Pesawaran
4. Bapak Pendamping Desa Kecamatan Gedong Tataan
5. Arsip

Anda mungkin juga menyukai