Anda di halaman 1dari 8

9/30/22, 7:50 PM PTS PKN KELAS XI

NAMA  : 
KELAS  : 
PTS PKN KELAS XI
30 Pertanyaan TANGGAL : 

1. Perlindungan bagi diri, keluarga, harta benda dan kehormatannya, merupakan contoh hak
asasi manusia yang berkaitan dengan...

A Keadilan B Keamanan

C Kesejahteraan D Kemerdekaan

E Kebebasan

2. Hak asasi yang dimiliki manusia tidak tergantung dari pengakuan pihak lain karena....

Diakui oleh semua manusia secara


A B Dijamin secara hukum
universal

Melekat pada setiap pribadi manusia


C D Dijamin oleh pemerintah negara
sebagai anugrah Tuhan Yang Maha Esa

E Telah dimiliki manusia sejak kecil

3. Salah satu pernyataan yang termasuk dalam hak asasi manusia di bidang hukum, yaitu...

Warga negara bebas menyatakan Semua orang mempunyai hak memilih


A B
pendapat dan pikiran dan dipilih

Semua warga negara berhak mendapat Mendirikan partai politik merupakan hak
C D
pengayoman segala warga negara

Pemerintah memberi kebebasan kepada


E
semua orang

https://quizizz.com/print/quiz/6336e5908dbb01001deffa6e 1/8
9/30/22, 7:50 PM PTS PKN KELAS XI

4. Kebebasan mendapatkan pendidikan dan pengajaran, mengembangkan iptek,


mengembangkan seni budaya, termasuk hak .....

A Ekonomi B Politik

C Persamaan hukum D Sosial budaya

E Mendapatkan perlakuan yang adil

5. Hak asasi manusia merupakan hak alami yang melekat dalam diri setiap manusia sejak ia
dilahirkan, oleh karena itu tidak ada seorang pun yang boleh merampasnya. Hal ini
merupakan.....

A Makna hak asasi manusia B Kewajiban asasi manusia

C Nilai sakral hak asasi manusia D Nilai tambah hak asasi manusia

E Pengakuan hak asasi manusia

6. Menghargai hasil karya orang lain merupakan sikap positif berkaitan dengan sila....

A pertama B kedua

C ketiga D keempat

E kelima

7. Faktor-faktor internal pelanggaran hak asasi manusia yaitu....

A Perangkat hukum yang tidak tegas B Kesenjangan ekonomi

Adanya pihak yang membantu dan


C Teknologi yang digunakan secara salah D mempermudah pelanggaran hak asasi
manusia

E Sifat individualistis dan egois

8. Hak asasi manusia adalah hak kebebasan untuk bersikap dan bertingkah laku sesuai
dengan....

A Kata hati nuraninya B Pendidikan dari orangtuanya

C Adat kesusilaan perseorangan D Tata aturan yang berlaku di masyarakat

E Kebiasaan yang berlaku di masyarakat

https://quizizz.com/print/quiz/6336e5908dbb01001deffa6e 2/8
9/30/22, 7:50 PM PTS PKN KELAS XI

9. Nilai praksis Pancasila senantiasa berkembang dan selalu dapat dilakukan perubahan dan
perbaikan sesuai dengan perkembangan zaman dan aspirasi masyarakat, karena Pancasila
merupakan ideologi.....

A Terbuka B Tertutup

C Monarki D Liberal

E Sosialis

10. Salah satu upaya pemajuan, penghormatan, dan penegakkan HAM di Indonesia maka
dibuatlah peraturan perundang-undangan tentang HAM, yang diatur dalam....

A UU No. 5 tahun 1998 B UU No. 39 tahun 1999

C UU No. 18 tahun 1999 D UU No. 26 tahun 2000

E UU No. 26 tahun 1998

11. Pelaksanaan HAM tidak dapat dilaksanakan secara mutlak sebebas-bebasnya, karena...

A Sesuai dengan Pancasila B Menimbulkan kekacauan

C Melanggar hak asasi orang lain D Maraknya demonstrasi

E Menimbulkan ketegangan

12. Berikut ini yang bukan merupakan ciri umum demokrasi Pancasila ialah.....

Mengutamakan musyawarah untuk


A B Memaksakan kehendak kepada orang lain
mufakat

Dilakukan dengan akal sehat dan sesuai


C Selalu diliputi semangat kekeluargaan D
dengan hati nurani

E Adanya rasa gotong royong

13. Proses pembangunan bangsa dan negara memerlukan partisipasi rakyat demi....

Mendapatkan dukungan dan legitimasi Segera menyelesaikan proses


A B
dari rakyat pembangunan

C Menekan biaya pembangunan D Menegakkan peraturan hukum

E Terwujudnya modernisasi pembangunan

https://quizizz.com/print/quiz/6336e5908dbb01001deffa6e 3/8
9/30/22, 7:50 PM PTS PKN KELAS XI

14. Kekuasaan pemerintahan berada di tangan rakyat, merupakan....

A Tujuan demokrasi B Cita-cita demokrasi

C Asas demokrasi D Makna demokrasi

E Ciri-ciri demokrasi

15. Contoh perbuatan yang bertentangan dengan hak asasi manusia dalam kehidupan
bermasyarakat adalah.....

Menghukum orang yang melakukan Memenjarakan politikus yang menyalahi


A B
kesalahan aturan yang berlaku

Menahan seseorang yang didakwa Melakukan pencekalan kepada seseorang


C D
melakukan kejahatan yang di duga bersalah

Memaksakan kehendak kepada orang lain


E
dalam kehidupan bermasyarakat

16. Yang termasuk faktor eksternal pelanggaran hak asasi manusia ialah.....

Kurang berfungsinya lembaga-lembaga


A B Tidak toleransi
penegak hukum

C Sifat egois D Sifat individualistis

E Keadaan psikologis seseorang

17. Adanya persamaan derajat, persamaan hak dan kewajiban antara sesama, merupakan
penerapan hak asasi berkenaan dengan sila....

A Ketuhanan yang Maha Esa B Kemanusiaan yang adil dan beradab

Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat


C Persatuan Indonesia D kebijaksananaan dalam permusyawaratan
perwakilan

Keadilan sosial bgi seluruh rakyat


E
Indonesia

https://quizizz.com/print/quiz/6336e5908dbb01001deffa6e 4/8
9/30/22, 7:50 PM PTS PKN KELAS XI

18. Ciri khusus hak asasi manusia yaitu universal artinya....

A Tidak dapat diserahkan kepada pihak lain B Tidak dapat dibagi

Berlaku untuk semua orang tanpa


Berlaku untuk orang yang berhasil di
C memandang status, suku bangsa, gender D
masyarakat
dll

E Tidak dapat diganggu gugat

19. Kebebasan melakukan perjanjian kontrak, sewa-menyewa, termasuk pelaksanaan hak asasi
manusia dalam bidang.....

A Sosial budaya B Politik

C Perlakuan yang adil D Ekonomi

E Hukum

20. Realisasi nilai-nilai istrumental suatu pengalaman dalam kehidupan sehari-hari termasuk
kepada......

A Nilai umum B Nilai realistis

C Nilai dasar D Nilai teoritis

E Nilai praksis

21. Seseorang senantiasa menuntut haknya sementara kewajibannya sering diabaikan, maka
dapat dikatakan orang tersebut bersifat.....

A Egois B Toleransi

C Kurang waras D Tidak berempati

E Individualistik

22. Perbuatan yang dilakukan dengan maksud untuk menghancurkan atau memusnahkan
kelompok bangsa, ras, kelompok etnis dan kelompok agama, dinamakan.......

A Genosida B Sanguinus

C Penyiksaan D Individualistik

E Chauvinisme

https://quizizz.com/print/quiz/6336e5908dbb01001deffa6e 5/8
9/30/22, 7:50 PM PTS PKN KELAS XI

23. Pembatasan, pelecehan, pengucilan yang langsung maupun tidak langsung didasarkan
pada agama, suku, ras, etnik, kelompok, golongan, jenis kelamin, dan politik tertentu,
dinamakan.....

A Penyiksaan B Diskriminasi

C Chauvinisme D Optimisme

E Ratifikasi

24. Dalam kehidupan anggota keluarga yang tidak termasuk upaya penegakkan hak asasi
manusia yaitu....

Menghormati orangtua dan anggota Membedakan anak laki-laki dan


A B
keluarga perempuan

Tidak memaksakan kehendak kepada


C Mematuhi nasihat orangtua D
orangtua

E Menyayangi anggota keluarga

25. Kemerdekaan adalah hak segala bangsa, hal ini mengandung arti bahwa setiap bangsa
berhak......

Menentukan segala sesuatu sesuai


A B Membentuk negara baru
dengan keinginannya

C Menentukan nasib sendiri D Melepaskan diri dari suatu negara

Bebas berbuat sesuai dengan


E
kemampuannya

26. Tidak termasuk ke dalam upaya penegakkan hak asasi manusia di masyarakat yaitu....

A Mengembangkan sikap tenggang rasa B Menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan

Menyelesaikan permasalahan dengan Mengutamakan musyawarah untuk


C D
cara kekerasan mencapai mufakat

E Melakukan kegiatan kemanusiaan

https://quizizz.com/print/quiz/6336e5908dbb01001deffa6e 6/8
9/30/22, 7:50 PM PTS PKN KELAS XI

27. Tidak termasuk ciri demokrasi konstitusional menurut Miriam Budiardjo yaitu....

A Adanya perlindungan konstitusional B Adanya pemilu yang umum dan bebas

Tidak adanya badan kehakiman yang


Kebijaksanaan politik ditetapkan atas
C D bebas dan badan kehakiman yang
dasar kehendak mayoritas
memihak

E Kebebasan menyatakan pendapat

28. Demokrasi yang didasarkan pada paham proletar dinamakan demokrasi.....

A Konstitusional B Insidental

C Individualisme D Material

E Rakyat

29. Aliran yang lebih mementingkan hasil akhir ketimbang nilai-nilai yang dianut masyarakatnya
dinamakan......

A Plurallisme B Praktis

C Mayoritas D Pragmatisme

E Chauvinisme

30. Demokrasi yang menjunjung tinggi persamaan dalam bidang politik, tanpa upaya untuk
mengurangi kesenjangan dalam bidang ekonomi dinamakan......

A Demokrasi material B Demokrasi ekonomi

C Demokasi langsung D Demokrasi tidak langsung

E Demokrasi formal

https://quizizz.com/print/quiz/6336e5908dbb01001deffa6e 7/8
9/30/22, 7:50 PM PTS PKN KELAS XI

Kunci jawaban

1.b 2.c 3.c 4.d

5.a 6.e 7.e 8.d

9.a 10.b 11.c 12.b

13.a 14.d 15.e 16.a

17.b 18.c 19.d 20.e

21.a 22.a 23.b 24.b

25.c 26.c 27.d 28.e

29.d 30.e

https://quizizz.com/print/quiz/6336e5908dbb01001deffa6e 8/8

Anda mungkin juga menyukai