Anda di halaman 1dari 5

KISI KISI PENILAIAN TENGAH SEMESTER 1

TAHUN PELAJARAN 2022/ 2023

Satuan Pendidikan : SD Ta'mirul Islam Surakarta


Muatan Pelajaran : Matematika
Fase / Kelas : B / IV (Empat)
Kurikulum : Sekolah Penggerak
Alokasi Waktu
Jumlah Soal : 35 Soal
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Isian
Uraian
Domain CP : Bilangan

No
NO Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Fase Materi Indikator Soal Level Kognitif Bentuk Soal
Soal
1. Pada akhir fase B, peserta didik menunjukkan
pemahaman dan intuisi bilangan (number sense)
pada bilangan cacah sampai 10.000. Mereka dapat
membaca, menulis, menentukan nilai tempat,
membandingkan, mengurutkan, menggunakan nilai
tempat, melakukan komposisi dan dekomposisi
bilangan tersebut. Mereka juga dapat
menyelesaikan masalah berkaitan dengan uang
menggunakan ribuan sebagai satuan. peserta didik
dapat melakukan operasi penjumlahan dan
pengurangan bilangan cacah sampai 1.000. Mereka 4.1.1 Disajikan ilustrasi gambar, peserta didik dapat
dapat melakukan operasi perkalian dan pembagian 4.1 Memperumum pemahaman mengenai B Nilai Tempat menentukan nilai tempat yang sesuai dalam bentuk Aplikasi (L2) 1 Pilihan Ganda
bilangan cacah sampai 100 menggunakan benda- urutan dan nilai tempat sampai 999.999 penjumlahan
benda konkret, gambar dan simbol matematika.
Mereka juga dapat menyelesaikan masalah
berkaitan dengan kelipatan dan faktor. Peserta didik
dapat membandingkan dan mengurutkan antar-
pecahan dengan pembilang satu (misalnya, 1/2 ,
1/3 , 1/4 ) dan antar-pecahan dengan penyebut
yang sama (misalnya, 2/8 , 4/8 , 7/8 ). Mereka dapat
mengenali pecahan senilai menggunakan gambar
dan simbol matematika. Peserta didik menunjukkan
pemahaman dan intuisi bilangan (number sense)
pada bilangan desimal. Mereka dapat menyatakan
pecahan desimal persepuluhan dan perseratusan,
serta menghubungkan pecahan desimal
perseratusan dengan konsep persen.
4.1.2 Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik dapat
B Nilai Tempat menentukan angka yang menempati nilai Pemahaman (L1) 2 Pilihan Ganda
ratusan/puluhan/satuan dari bilangan yang ada

4.1.3 Disajikan ilustrasi gambar, peserta didik dapat


Membandingkan
B menentukan nilai tempat tertinggi dari kedua bilangan Pemahaman (L1) 3 Pilihan Ganda
Bilangan
pada gambar yang disajikan

4.1.4 Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik dapat


Membandingkan
B membandingkan dua bilangan dengan angka Aplikasi (L2) 21 Isian
Bilangan
penyusun yang sama banyak

Mengurutkan 4.1.5 Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat


B Pemahaman (L1) 4 Pilihan Ganda
Bilangan mengurutkan bilangan ratusan dari yang terbesar

Mengurutkan 4.1.6 Disajikan tabel tentang kesehatan, peserta didik


B Aplikasi (L2) 22 Isian
Bilangan mampu mengurutkan data yang ada dari yang terkecil

4.1.7 Disajikan diagram batang tentang hasil


Mengurutkan
B pertanian, peserta didik mampu menentukan bilangan Aplikasi (L2) 31 Uraian
Bilangan
dari yang paling kecil ke yang paling besar

4.2. Mengidentifikasi kelipatan, faktor, pola


perkalian dan pembagian dengan tabel 4.2.1 Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik dapat
kelipatan B Kelipatan menentukan 10 bilangan pertama yang habis dibagi Pemahaman (L1) 5 Pilihan Ganda
dengan bilangan tersebut

4.2.3 Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik dapat


B Faktor Aplikasi (L2) 6 Pilihan Ganda
menentukan faktor dari bilangan yang ada

4.2.2 Disajikan tabel kelipatan, peserta didik dapat


B Kelipatan Aplikasi (L2) 23 Isian
menuliskan kelipatan bilangan yang belum diketahui

4.2.3 Disajikan ilustrasi, peserta didik mampu


B Kelipatan Aplikasi (L2) 24 Isian
menentukan kelipatan dari bilangan yang ada
4.2.4 Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik dapat
B Faktor menuliskan pola perkalian pada tabel kelipatan yang Penalaran (L3) 32 Uraian
tersedia
4.3. Mengenalkan dan memodelkan sifat-
sifat penjumlahan dan perkalian 4.3.1 Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik mampu
Sifat Asosiatif
B menentukan hasil penjumlahan bilangan sesuai sifat Pemahaman (L1) 7 Pilihan Ganda
Penjumlahan
asosiatif

Sifat Komutatif 4.3.2 Disajikan ilustrasi gambar, peserta didik mampu


B Pemahaman (L1) 8 Pilihan Ganda
Perkalian menyebutkan bentuk perkalian yang sesuai

Sifat Komutatif 4.3.4 Disajikan ilustrasi, peserta didik mampu


B Aplikasi (L2) 9 Pilihan Ganda
Penjumlahan melengkapi bilangan sesuai sifat komutatif

Sifat Distributif 4.3.3 Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik mampu


B Penalaran (L3) 25 Isian
Perkalian menentukan bentuk distribusi perkalian yang benar

4.3.4 Disajikan gambar kotak bilangan , peserta didik


Sifat Asosiatif
B mampu menuliskan jenis sifat bilangan yang sesuai Pemahaman (L1) 26 Isian
Penjumlahan
dengan ilustrasi
4.4 Mengenal, mengidentifikasi, dan
memodelkan bilangan desimal sebagai 4.4.1 Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat
bagian dari per sepuluh dan per seratus B Pecahan Desimal menentukan nilai pecahan desimal dengan konsep Penalaran (L3) 10 Pilihan Ganda
serta menghubungkan pecahan desimal pembagian
perseratusan dengan konsep persen

4.4.2 Disajikan ilustrasi gambar, peserta didik mampu


B Pecahan Desimal menjumlahkan bilangan desimal hingga tempat Aplikasi (L2) 11 Pilihan Ganda
desimal kedua

Mengubah Pecahan 4.4.3 Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik mampu


B Aplikasi (L2) 12 Pilihan Ganda
Desimal mengubah bilangan persen menjadi desimal
4.4.4 Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik mampu
B Pecahan Desimal menyelesaikan permasalahan yang berkaitan dengan Penalaran (L3) 33 Uraian
nilai tempat desimal per sepuluh dan per seratus

Mengubah Pecahan 4.4.5 Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik mampu


B Aplikasi (L2) 27 Isian
Desimal mengubah bilangan persen menjadi desimal

4.5 Mengenal, mengidentifikasi, dan


memodelkan pecahan campuran yang 4.5.1 Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat
B Pecahan Campuran Pemahaman (L1) 13 Pilihan Ganda
merupakan gabungan dari bilangan cacah menentukan bentuk pecahan campuran yang benar
(utuh) dan bilangan pecahan.

4.5.2 Disajikan gambar, peserta didik dapat


B Pecahan Campuran menentukan perbandingan antara dua pecahan Pemahaman (L1) 14 Pilihan Ganda
campuran dengan benar

4.5.3 Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat


Mengubah Pecahan
B mengubah pecahan biasa menjadi pecahan Aplikasi (L2) 15 Pilihan Ganda
Campuran
campuran dengan konsep pembagian dengan sisa

4.5.4 Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat


Penjumlahan
B menentukan hasil penjumlahan dari dua pecahan Pemahaman (L1) 16 Pilihan Ganda
Pecahan Campuran
campuran dengan penyebut sama

4.5.5 Disajikan gambar, peserta didik dapat


Pengurangan
B menentukan hasil pengurangan dari dua pecahan Pemahaman (L1) 17 Pilihan Ganda
Pecahan Campuran
campuran dengan penyebut sama
4.5.7 Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat
B Pecahan Campuran Pemahaman (L1) 28 Isian
menjelaskan bentuk pecahan campuran yang sesuai
4.5.8 Disajikan gambar, peserta didik dapat
Penjumlahan menyelesaikan permasalahan yang berkaitan dengan
B Aplikasi (L2) 34 Uraian
Pecahan Campuran penjumlahan pecahan campuran dengan penyebut
sama
4.6 Mengurutkan dan membandingkan
bilangan pecahan tunggal dan bilangan 4.6.1 Disajikan ilustrasi, peserta didik mampu
Mengubah Nilai
desimal B mengubah nilai pecahan tunggal menjadi bilangan Pemahaman (L1) 18 Pilihan Ganda
Pecahan
desimal
4.6.3 Disajikan garis bilangan, peserta didik mampu
B Urutan Pecahan mengurutkan pecahan tunggal dan desimal dari yang Aplikasi (L2) 19 Pilihan Ganda
terbesar

Perbandingan 4.6.4 Disajikan ilustrasi gambar, peserta didik mampu


B Pemahaman (L1) 20 Pilihan Ganda
Pecahan menentukan perbandingan dari kedua pecahan
4.6.5 Disajikan gambar, peserta didik dapat
Mengubah Nilai
B mengubah pecahan yang terdapat pada gambar Aplikasi (L2) 29 Isian
Pecahan
menjadi pecahan desimal yang benar
4.6.6 Disajikan tabel, peserta didik mampu
B Urutan Pecahan mengurutkan bilangan pecahan tunggal dan desimal Penalaran (L3) 30 Isian
dari yang terkecil

Perbandingan 4.6.7 Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik mampu


B Penalaran (L3) 35 Uraian
Pecahan menggambar dan membandingkan dua pecahan

Anda mungkin juga menyukai

  • Soal Tema 1
    Soal Tema 1
    Dokumen5 halaman
    Soal Tema 1
    Aldo Antonio Barera 1A D4 Keperawatan
    Belum ada peringkat
  • Soal Tema 2
    Soal Tema 2
    Dokumen6 halaman
    Soal Tema 2
    Aldo Antonio Barera 1A D4 Keperawatan
    Belum ada peringkat
  • Soal Tema 3
    Soal Tema 3
    Dokumen6 halaman
    Soal Tema 3
    Aldo Antonio Barera 1A D4 Keperawatan
    Belum ada peringkat
  • Soal Tema 5 Bapak
    Soal Tema 5 Bapak
    Dokumen8 halaman
    Soal Tema 5 Bapak
    Aldo Antonio Barera 1A D4 Keperawatan
    Belum ada peringkat
  • Pakta Integritas PTSgasal 2021
    Pakta Integritas PTSgasal 2021
    Dokumen1 halaman
    Pakta Integritas PTSgasal 2021
    Aldo Antonio Barera 1A D4 Keperawatan
    Belum ada peringkat
  • Makalah Sistem Etika
    Makalah Sistem Etika
    Dokumen6 halaman
    Makalah Sistem Etika
    Aldo Antonio Barera 1A D4 Keperawatan
    Belum ada peringkat
  • Kelompok 5 Pancasila
    Kelompok 5 Pancasila
    Dokumen14 halaman
    Kelompok 5 Pancasila
    Aldo Antonio Barera 1A D4 Keperawatan
    Belum ada peringkat