Kelas Xi Bab 16 Hewan Peliharaan

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 12

1

Shiroi neko ga kaitai desu


INGIN PELIHARA KUCING PUTIH
2
Hewan peliharaan

 Apakah kamu memelihara hewan?


 Hewan apakah itu?
 Berapa jumlah hewan peliharaanmu
 Sulitkah memelihara hewan?
 Hewan apa yang ingin kamu pelihara?
3
Jenis hewan peliharaan

ねこ かめ とり うさぎ さかな
neko kame tori usagi sakana
kucing Kura-kura burung kelinci ikan

anjing ayam

いぬ にわとり
inu niwatori
4
Bentuk fisik dan sifat hewan peliharaan

しろい くろい ちゃいろい おおきい ちいさい


shiroi kuroi chairoi ookii chiisai
putih hitam Coklat muda besar kecil

Kucing putih : shiroi neko


Kelinci yg lincah : genkina usagi

おとなしい きれいな げんきな Warna/bentuk fisik/sifat + hewan


otonashii genkina
kireina
kalem Cantik bersih lincah
5
Pola kalimat I

 Petto wo katteimasu
(+) Memelihara hewan Perhatikan perbedaan kalimat-kalimat
Di samping!
 Petto wo katteimasen
(-) Tidak memelihara hewan Petto : hewan rumah/peliharaan

Katteimasu : memelihara
 Petto ga kaitai desu
Katteimasen : tidak memelihara
(+) Ingin memelihara hewan

Kaitai : ingin pelihara


 Petto wo kaitakunai desu Kaitakunai : tidak ingin pelihara
(-) Tidak ingin memelihara hewan
6
Contoh kalimat I

Soni : petto wo katteimasuka ? Memelihara hewankah?


Dara : hai, neko wo katteimasu iya, pelihara kucing
atau : iie, petto wo katteimasen tidak pelihara hewan
Soni : donna neko desu ka kucingnya kayak gimana
Dara : shiroi neko desu kucing putih
Soni : sou desu ka oh gituu
7
Contoh kalimat II

 Usagi wo katteimasu
Sudah bisa membedakan
(+) Pelihara kelinci
kalimatnya?

 Usagi wo katteimasen Tinggal diganti dengan jenis


(-) Tidak pelihara kelinci hewannya ya.

 Usagi ga kaitai desu


(+) Ingin pelihara kelinci

 Usagi wa kaitakunai desu


(-) Tidak ingin pelihara kelinci
8
Contoh kalimat III

Ini adalah contoh penggunaan kalimat yang berisi bentuk fisik hewan dan sifat hewannya.

 Shiroi neko wo katteimasu Warna/bentuk fisik/sifat + hewan + wo/ga/wa


Memelihara kucing putih (katteimasu/katteimasen/kaitai/kaitakunai desu)

 Genkina neko ga kaitai desu


Ingin pelihara kucing yang lincah

 Otonashii neko wo katteimasu


Memelihara kucing yang kalem
9
Tugas !
Ditulis di buku catatan

 Buatlah naskah presentasi mengenai hewan peliharaan yang ada di rumah. Di


slide berikutnya ada contoh presentasinya, tinggal diganti jenis hewan, warna,
bentuk atau sifatnya ya.

 Jika tidak memelihara hewan, atau tidak ingin pelihara hewan, berikut ini
disertakan juga contoh presentasinya.

 Pilihlah presentasi mana yang sesuai dengan keadaanmu.

 Buatlah persis seperti di contoh, ada alasannya yang diungkapkan ke dalam


bahasa Indonesia.
10

Contoh presentasi 1
(memelihara hewan di rumah)

Konnichiwa, : selamat siang


Watashi wa Ulfah desu. : saya Ulfah
Watashi wa petto wo katteimasu. : saya memelihara hewan
Kuroi neko desu. : kucing warna hitam

Alasan : saya pelihara kucing karena saya sangat menyukai kucing, kucing
saya ada dua, mereka sangat aktif, bersih, dan sehat.

Arigatou gozaimashita. : terimakasih.


11

Contoh presentasi 2
(tidak memelihara hewan dan tidak ingin pelihara)

Konnichiwa. : selamat siang


Watashi wa Ulfah desu. : saya Ulfah
Watashi wa petto wo katteimasen. : saya tidak pelihara hewan
Watashi wa petto wo kaitakunai desu. : saya tidak ingin pelihara hewan

Alasan : saya alergi bulu kucing, sehingga saya memilih untuk tidak
memelihara kucing atau anjing.

Arigatou gozaimashita. : terimakasih


12

Contoh presentasi 3
(ingin pelihara hewan)

Konnichiwa. : selamat siang


Watashi wa Ulfah desu. : saya Ulfah
Watashi wa inu ga kaitai desu. : saya ingin pelihara anjing
Chairoi inu ga kaitai desu. : ingin pelihara anjing warna coklat muda

Alasan : saya sangat suka hewan, dan saya ingin pelihara anjing jenis Golden
retriever. Karena warnanya bagus dan sifat anjingnya yang ramah.

Arigatou gozaimashita. : terimakasih

Anda mungkin juga menyukai