Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Puji syukur atas kehadirat Allah SWT atas limpahan Rahmat dan Karunia-Nya,
sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas makalah komunikasi ini dengan tepat waktu.
Tanpa pertolongan-Nya tentunya kami tidak akan sanggup untuk menyelesaikan makalah ini
dengan baik. Shalawat serta salam semoga tercurahkan kepada baginda tercinta kita yaitu
Nabi Muhammad SAW.
Ucapan terimakasih juga kami sampaikan kepada Bu Ica selaku Dosen Pengajar mata
kuliah Komunikasi Prodi D3 Teknologi Laboratorium Medik, Fakultas Ilmu Kesehatan,
Universitas Muhammadiyah Surabaya, yang telah membantu membimbing kami dalam
menulis makalah ini. Adapun penulisan makalah ini merupakan bentuk dari pemenuhan tugas
mata kuliah Komunikasi.
Kami berharap semoga makalah yang telah kami susun ini dapat berguna dan
bermanfaat dalam menambah pengetahuan bagi para pembaca. Serta, diharapkan agar
makalah ini dapat membantu pembaca dalam memberi edukasi tentang pengertian, tujuan,
fungsi, jenis-jenis, model, komponen, umpan balik dan hambatan yang ada dalam
komunikasi. Selain itu, kami selaku penulis juga menyadari bahwa dalam penulisan makalah
ini masih belum sempurna. Oleh karena itu, kami mohon maaf atas kekurangan yang ada
pada makalah ini. Kami juga meminta kritik dan saran dari para pembaca agar makalah ini
dapat menjadi lebih baik.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Surabaya, 24 November 2019

Penyusun

Anda mungkin juga menyukai