Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA TANGERANG SELATAN

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS PONDOK RANJI
Jl. Beruang II RT. 02/02 Kel. Pondok Ranji Kec. Ciputat Timur Kota Tangerang Selatan

HASIL ANALISIS RESIKO TERHADAP LINGKUNGAN DAN MASYARAKAT AKIBAT KEGIATAN UKM TAHUN 2018

No Program UKM Masalah Spesifik Identifikasi Resiko Analisis Resiko


Dari kegiatan ini resiko yang mungkin timbul adalah asap dan racun
yang dapat terhirup dan menimbulkan sesak napas. Bahaya lain dari
kegiatan ini yaitu berupa jangka pendek dan jangka panjang apabila
Asap fogging Resiko keracunan terpapar racun dapat menyebabkan penyakit seperti kerusakan sistem
syaraf, sakit perut, penurunan sistem kekebalan tubuh dan
keseimbangan hormon di dalam tubuh.

Dari kegiatan ini resiko yang timbul berupa kebisingan yang


1 Program P2P disebabkan alat yang digunakan menimbulkan suara yang bising dan
Kebisingan Resiko ketulian mengganggu pendengaran bagi petugas fogging dan masyarakat
yang berada di sekitar sehingga dapat mengakibatkan ketulian.

Resiko bahaya kebakaran


Dari kegiatan ini alat Fogging yang usianya sudah lama dan
karena salah satu alat
perawatannya yang kurang menjadi resiko bahaya kebakaran karena
Kebakaran fogging yang mengeluarkan
alat fogging dapat mengeluarkan api
api

Dari kegiatan ini resiko yang timbul berupa infeksi pada petugas
Resiko tertusuk jarum
Jarum suntik imunisasi maupun masyarakat apabila tertusuk jarum suntik.
suntik
2 Imunisasi Dari kegiatan ini resiko yang timbul berupa abses setelah penyuntikan
Resiko timbulnya abses seperti ruam merah dan bengkak.
KIPI
setelah penyuntikan

3 Gizi Penimbangan bayi Resiko terjatuh Dari kegiatan ini sangat beresiko terjadi kecelakaan karena pengikat
atau penyanggahnya kurang kuat beresiko tertimpa balita sehingga
balita juga dapat terjatuh
Resiko dari mengkonsumsi air yang terkontaminasi yaitu dapat
Resiko gangguan
4 Kesling Air yang terkontaminasi menimbulkan gangguan pencernaan seperti diare sehingga sangat
pencernaan
mengganggu kesehatan.

Penanggung Jawab UKM

Kepala Puskesmas

Febrina, SKM.,M.Si drg. Dyah Ulfa Rahmawati


NIP. 19830702 200903 2 013

Anda mungkin juga menyukai