Anda di halaman 1dari 1

Teknis Lomba Video Kreatif

Syarat dan Kriteria

1. Peserta adalah Jemaat GMIM Petra Bitung Karangria pada kategorial : Pemuda, Remaja dan Anak
Sekolah Minggu. Untuk Kategorial Bapa atau Ibu dapat bertindak sebagai pendamping peserta dalam hal
editing video jika peserta merupakan Tim/Kelompok/Group.
2. Peserta dapat perorangan maupun Tim/Kelompok/Group dalam 1 kolom atau lintas kolom
3. Peserta dapat mengirimkan lebih dari 1 video untuk dilombakan
4. Video yang dilombakan adalah orisinil karya (karya asli) dari peserta lomba
5. Aplikasi pembuatan video bebas menurut penguasaan peserta dapat menggunakan tik tok, likee, Alight
Motion, Facebook/Instagram reels, short video youtube, Cap Cut, Kine Master, atau lain sebagainya.
6. Konten video bebas mengikuti talent atau kemampuan peserta dan dapat berupa : lagu atau menyanyi,
stand up komedi, puisi, deklamasi, gerak dan lagu, pantomim, tari, cerita lucu, dance dan lain
sebagainya
7. Konten video merupakan konten rohani dengan tema HUT Jemaat GMIM Petra Bitung Karangria Ke – 54
8. Durasi Video maksimal 5 menit
9. Peserta wajib memenuhi syarat dan mengikuti tahapan lomba serta penilaian
10. Unsur penilaian yaitu pada konten (isi/pesan video) dan kreatifitas (talent/kemampuan penyajian isi
video dan teknik editing)
11. Akan ada 6 video sebagai pemenang dengan kategori :
1. Video terbaik penilaian Juri (terbaik 1, 2 dan 3)
2. Video favorit dengan kategori :
 Like/suka terbanyak
 Durasi tayang terbanyak
 Subscribe terbanyak

Teknis Pelaksanaan :

1. Kegiatan dimulai tanggal 6 Juni s.d 7 Agustus 2022


2. Peserta sudah dapat membuat konten video sejak tanggal dimulainya kegiatan dan memasukan kepada
panitia HUT Jemaat sampai dengan tanggal 23 Juli 2022
3. Video yang diterima panitia akan diupload ke chanel youtube Jemaat Petra Bitung Karangria.
4. Peserta lomba dapat memprosikan videonya yang sudah diupload ke chanel youtube Jemaat untuk
mendapatkan like/suka, durasi tayang dan subscribe untuk penilaian pada kategori video favorit.
5. Penilaian kategori video favorit dilakukan sampai pada tanggal 31 Juli 2022
6. Tanggal 24 s.d 30 Juli 2022 akan diumukan 5 besar video terbaik untuk kategori penilaian para Juri.
7. Tanggal 31 Juli s.d 6 Agustus 2022 akan dilaksanakan konfirmasi keaslian karya untuk kandidat video
favorit dan 5 video terbaik penilaian juri
8. Pemenang Video terbaik penilaian juri juga dapat menjadi pemenang video favorit hanya pada 1
kategori
9. Pengumuman pemenang tanggal 7 Agustus 2022.

Hadiah Lomba :

Anda mungkin juga menyukai