Anda di halaman 1dari 1

 Apa yang kita lakukan di hari pertama?

Melakukan perkenalan dengan siswa, mengorganisir struktur kelas, kesepakatan


kelas/kontrak belajar, dan asesmen awal
 Apa kaitan materi lokakarya ini dengan perencanaan pembelajaran (berkaitan dengan
ATP, TP, dan bahan ajar) yang dilakukan sekolah?
Untuk menyusun perangkat ajar, maka idealnya harus dilakukan dengan asesmen awal
untuk memetakan karakteristik peserta didik. Setelah itu baru menyusun perangkat
pembelajaran (ATP,TP dan bahan ajar) sesuai dengan hasil pemetaan yang diperoleh dari
asesmen.

Anda mungkin juga menyukai