Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN MUSI RAWAS

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 WONOSARI
KECAMATAN MEGANG SAKTI
Alamat : Jln Poros 1 Desa Sumberrejo Kec Megang Sakti 31657

SOAL ULANGAN HARIAN SEMESTER GANJIL


KELAS VI
TEMA 3 : Tokoh dan Penemu
SUB TEMA 2 : Penemu dan Manfaatnya

I.Pilihlah Jawaban Yang Paling Tepat A,B,C Atau D !


PPKN KD 3.2
1. Mendapat waktu untuk istirahat dan bermain adalah .. siswa
a.hak b.aturan c.kewajiban d.tanggung jawab
2. Kewajiban d[ masyarakat yaitu ..
a.menjaga fasilitas umum c. manfaat aturan sekolah
b.menghormati orang tua d.merapikan tempat tidur
3. Penemuan jam dapat membantu pelajar melaksanakan kewajibannya yaitu..
a.menunda pekerjaan c.menonton acara televisi
b.tiba di sekolah tepat waktu d.merubah jajnji dengan teman
4. Contoh sikap dalam menghargai waktu adalah ..
a.menunda pekerjaan yang kecil c.mengumpulkan tugas tepat waktu
b.mengerjakan PR setelah nonton televisi d.mengrjakan PR sebelum berangkat sekolah
5. Datang ke sekolah tepat waktu merupakan kewajiban anak di ..
a. rumah b.sekolah c.kelas d.jalan
B.INDO.KD 3.2
6. Para siswa-siswa di kelas .kalimat diatas adalah kalimat yang tidak efektif, perbaikan yang benar
agar menjadi kalimat yang efektif adalah ..
a.para – para siswa sedangbelajar di kelas c.para siswa sedang belajar dikelas
b.siswa – siswa sedang belajar – belajar di kelas d. para siswa sedang belajar di kelas
7. Para tamu – tamududuk di kursi
Kalimat di atas adalah kalimat yang tidak efektif , perbaikan yang benar agar menjadi kalimat
yang efektif adalah ..
a.tamu – tamu duduk di kursi – kursi c.para – parar tamu duduk di kursi
b.para tamu duduk di kursi d.para tamu duduk – duduk di kursi
8. Contoh kalimat efektif di bawah ini ..
a.setelah memesak kemudian ibu beristirahat c.pertemuan itu dihadirioleh siswa – siswa
b.saya berdo’a sebelum tidur d. suasana rumah pak RT sangat ramai sekali
9. Para siswa – siswa sedang belajar di kelas
Perbaikan yang benar agar menjadi kalimat efektif adalah
a. Para – para siswa sedang belajar di kelas c.para siswa sedang belajar di kelas – kekas
b. Siswa – siswa sedang belajar – belajar di kelas d.para siswa sedang belajar dikelas
10. Kalimat di bawah ini yang tidak efektif adalah ..
a.semua bola di Gudang rusak
b.murid – murid sedang istirahat di halaman sekolah
c.para siswa sedang belajar di kelas – kekas
d.setiap warga – warga harus membayar iuran kebersihan
I P A. KD 3.4
11. Rangkaian listrik yang disusun berderet atau bercabang dinamakan rangkaian ..
a.paralel b.seri c.campuran d.gabungan
12. Rangkaian loistrik di rumah kita disebut rangkaian ..
a.campuran b.terbuka c.paralel d.paralel
13. Berikut kelebihan rangkaian parallel adalah …
a.hemat energi c.rangkaiannya lebih rumit
b.boros kabel d.cara membuatnya lebih rumit
14. Berikut keuntungan rangkaian listrik parallel adalah..
a.Saat satu lampu padam, yang lain tetap nyala c.boros energi
b.nyala lampunya lebih terang d.hemat energi
15. Pada rangkaian parallel jika satu lampu dipadamkan ,lampu yang lain ..
a.tetap nyala b.ikut padam c.jadi meredup d.sedikit meredup
I P S.KD.3.2
16. Dampak positif adanya televisi diantaranya adalah ..
a.menambah biaya konsumsi listrik
b.membat anak – naka diam saja di rumah
c.kita bisa berlibur dengan film – film yang tayang
d. kitab isa bermalas – malasan
17. Penemuan telpon adalah penemuan yang bermanfaat dalam menyampaikan informasi agar
lebih cepat dan mudah.Namun akan menjadi hal yang tidak bermanfaat banyak orang jika
digunakan untuk ..
a.menyampaikan pesan peringatan bahaya c.menipu orang lain yang belum dikenal
b. berbibcang dengan kawan di perantauan d.mencari kabar saudara yang jauh
18. Berikut ini manfaat computer pada dunia Pendidikan kecuali ..
a.mengakses informasi Pendidikan lewat internet
b.sebagai alat presentasi
c.mempermudah bagi pegawai administrasi sekolah
d. mempermdah dalam memonitor keshatan pasien
19. Teknologi informasi di bawah ini yang tidak dipengaruhi oleh globalisasi yaitu ..
a.kentongan b.televisi c.radio d.handphone
20. Untuk mencegah dampak buruk untuk anak – anak dan tontonan di televisi maka sebaiknya
orang tua harus ..
a.melarang anak menonton televisi c. mengawasi tontonan yang dilihat anak
b.memberikan kebebasan kepada anak d.menjual televisi yang dipunyai
S B D P. KD.3.2
21. Nada DO – RE berjarak ..
a.2 b.1 c. ½ d.1/4
22. Nada Mi – Fa berjarak ..
a.2 b.1 c. ½ d.1/4
23. Nada Do – Mi berjarak..
a.2 b.1 c. ½ d.1/4
24. Jarak antara nada satu dengan nada yang lain disebut ..
a. a.tempo b.melodi c.birama d.interval nada
25. Nada dasar do, re, mi, fa, sol, la, si do dinamakan dengan .
a.Nada awal b. ritme c.solmisasi d.interval..

II Isilah titik – titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !


26. Jam berfungsi membantu siswa melaksanakan kewajiban untuk …di sekolah
27. Mengumpulkan tugas tepat waktu adalah kewajiban seorang ..
28. Informasi penting teks eksplanasi dapat diambl dari kalimat utama pada setiap ..
29. Selain menggunakan kalimat efektif informasi dari teks eksplanasi dituliskan menggunakan
kata ..
30. Lampu lalu lintas menggunakan rangkaian listrik …
31. Dedy membuat rangkaian listrik sedrehana yang tersusun dari kabel ,dua buah baterai ,dan dua
buah lampu .Ketika lampu A dilepas, lampu B tetap nyala. Berdasarkan peristiwa tersebut , Dedy
membuat rangkaian listrik …
32. Penemu televisi adalah …
33. Penemu computer adalah …
34. Jarak nada antara Fa ke Sol adalah …
35. Pengucapan di saat bernyanyi disebut ..

III.jawahlah pertanyaan – pertanyaan di bawah ini dengan benar !


36. Sebutkan 3 kewajiban siswa di sekolah !
37. Sebutkan 2 kewajibanmu di rumah !
38. Ubahlah kalimat di bawah ini menjadi kalimat efektif !
Anak – anak harus harus mengkonsumsi makanan yang bergisi
39. Tuliskan 3 unsur teks eksplanasii !
40. Sebutkan 2 jenis rangkaian listrik sederhana !
41. Jelaskan pengertian rankaian seri !
42. Sebutkan 3 pengaruh positif televisi bagi masyarakat !
43. Siapakah penemu lampu lalu lintas ?
44. Apakah yang dimaksud dengan interval ?
45. Tuliskan not solmisasi !

Anda mungkin juga menyukai